Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

8 Penyebab Blue Screen Pada Laptop dan Cara Mengatasinya, Mudah Dilakukan

8 Penyebab Blue Screen Pada Laptop dan Cara Mengatasinya, Mudah Dilakukan Ilustrasi laptop. ©Wikitricks

Merdeka.com - Di tengah perkembangan zaman semua orang kini hampir selalu menggunakan laptop setiap hari entah untuk kebutuhan belajar maupun kebutuhan bekerja. Bahkan laptop telah ada di berbagai aspek kehidupan masyarakat. Tak heran jika laptop pun sering mengalami kerusakan karena terlalu sering melakukan aktivitas berat. Salah satu masalah yang paling sering terjadi pada laptop adalah Blue Screen. Jika sudah begini, umumnya laptop tiba-tiba restart sendiri dan tidak bisa dipakai.

Blue Screen atau Blue Screen of Death (Bahasa Inggris: Layar Biru Kematian) disingkat BSoD terjadi saat sistem operasi Windows mengalami kesalahan (error) sehingga sistem operasi terpaksa dihentikan (stop). Blue Screen hanya terjadi pada sistem operasi Windows atau sistem operasi berbasis Windows (misalnya pada beberapa mesin ATM atau sistem operasi ReactOS).

Bagi kamu yang laptopnya sedang bermasalah karena mengalami Blue Screen jangan dulu panik, kenali terlebih dahulu penyebabnya maka kamu akan bisa menentukan bagaimana mengatasinya nanti. Berikut ini penyebab Blue Screen dan cara mengatasinya yang mudah dilakukan telah dirangkum merdeka.com melalui berbagai sumber.

Orang lain juga bertanya?

Penyebab Laptop Blue Screen

1. VIDEO_DRIVER_INIT_FAILUREPenyebab laptop Blue Screen ini adalah terjadinya kesalahan pada saat instalasi driver VGA kamu.Solusi: Instal ulang driver VGA kamu, pastikan dengan driver yang sudah ter-update.2. BAD_POOL_CALLERPenyebab laptop Blue Screen ini adalah kesalahan pada saat instalasi OS ( biasanya terjadi pada Windows XP)Solusi: Pastikan kaset CD installer tidak rusak atau corrupt cara terakhir untuk memperbaiki bluescreen adalah dengan menginstall ulang laptop. dan pastikan CD windows atau ISO tidak corrupt, jika setelah install ulang juga masih tidak berhasil kemungkinan besar terjadi kerusakan pada hardware.3. PAGE_FAULT_IN_NONPAGED_AREAPenyebab laptop Blue Screen ini adalah terjadi kerusakan pada hardware, utamanya pada Memory (RAM), VGA, dan memory pada processor (L2 cache).4. INACCESSIBLE_BOOT_DEVICEPenyebab laptop Blue Screen ini bisa terjadi karena posisi jumper pada hardisk yang salah lalu bisa juga karena Driver IDE controller yang salah dan Virus Boot sector.Solusi: Periksa kondisi kabel IDE , bersihkan virus pada boot sector dan atur kembali jumper pada hardisk

Cara Mengatasi Blue Screen

· System Restore Jika Blue Screen baru saja terjadi pada laptop kamu maka sebaiknya kamu menggunakan System Restore untuk mengatasinya. Ini akan membuat laptop kamu kembali ke keadaan sebelumnya. Kalau system restore ini berhasil maka kemungkinan Blue Screen terjadi karena kesalahan software.· Scan Malware Malware yang menembus jauh ke dalam Windows apalagi jika sampai di kernel Windows sebuah tingkat dimana hal paling rendah di Windows dapat menyebabkan tidak stabilnya sistem. Solusi untuk mengatasi ini dengan melakukan scan antivirus terhadap malware.· Install Update Driver Sebuah driver yang salah install atau tidak diupdate dapat menyebabkan crash. Download driver terbaru dari perusahaan hardware laptop kamu, mungkin ini akan memperbaiki masalah BSOD.· Boot ke Safe Mode Jika komputer kamu mengalami BSOD ketika dinyalakan, kamu bisa masuk ke Safe Mode. Pada Safe Mode, Windows hanya mengambil driver-driver yang penting. Jika kamu salah menginstall driver yang menyebabkan BSOD, dengan Safe Mode kamu dapat menguninstallnya.· Periksa Masalah Hardware Blue Screen dapat terjadi ketika kegagalan hardware terjadi dari laptop. Caranya dengan mengetikkan Memory Diagnostics Tool pada Start Menu atau mungkin laptop kamu terlalu panas dan kekurangan fan.·Install Ulang Windows Ini adalah pilihan terakhir yang bisa kamu lakukan adalah menginstall ulang laptop kamu. Dengan cara ini, sistem akan terbangun dari awal dan tidak akan ada kerusakan. Jika kamu tetap mengalami Blue Screen berarti permasalahannya ada di hardware.

(mdk/nof)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Layar Hitam pada Laptop, Begini Cara Mengatasinya
Layar Hitam pada Laptop, Begini Cara Mengatasinya

Untuk mengembalikan layar hitam normal kembali, cara-cara ini bisa menjadi solusi yang efektif.

Baca Selengkapnya
Mengatasi Layar Laptop Hitam berdasarkan Penyebabnya, Mudah Dipraktikkan
Mengatasi Layar Laptop Hitam berdasarkan Penyebabnya, Mudah Dipraktikkan

Layar laptop hitam sering membuat kita bingung karena tidak menampilkan petunjuk atau kode kesalahan. Hal ini sebenarnya bisa terjadi karena beberapa alasan.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Keyboard Laptop yang Tidak Berfungsi
Cara Mengatasi Keyboard Laptop yang Tidak Berfungsi

Cara mengatasi keyboard laptop yang tidak berfungsi.

Baca Selengkapnya
Cara Menormalkan Keyboard Laptop, Mudah Dilakukan
Cara Menormalkan Keyboard Laptop, Mudah Dilakukan

Keyboard adalah bagian penting dari laptop Anda. Itulah kenapa, masalah pada keyboard dapat menghambat Anda dalam bekerja atau menyelesaikan tugas.

Baca Selengkapnya
HP Sering Mati Sendiri? Ini Penyebab dan Solusi Mengatasinya
HP Sering Mati Sendiri? Ini Penyebab dan Solusi Mengatasinya

Penyebab HP sering mati sendiri ini bisa saja berasal dari masalah pada perangkat keras, gangguan perangkat lunak, atau pengaturan yang tidak tepat.

Baca Selengkapnya
Cara Memperbaiki Keyboard Laptop, Mudah Dipraktikkan
Cara Memperbaiki Keyboard Laptop, Mudah Dipraktikkan

Cara memperbaiki dan membersihkan keyboard laptop sebenarnya cukup mudah dilakukan.

Baca Selengkapnya
Cara Jitu Hindari Laptop Windows yang Lemot, Berikut Langkah-langkahnya
Cara Jitu Hindari Laptop Windows yang Lemot, Berikut Langkah-langkahnya

Dampak dari penerapan cara agar laptop tidak lemot dengan Windows + R cukup powerful untuk performa sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi 10 Penyebab Motor yang Tiba-tiba Mati
Cara Mengatasi 10 Penyebab Motor yang Tiba-tiba Mati

Ada beberapa penyebab motor tiba-tiba mati, seperti kehabisan bahan bakar, overheating, filter udara kotor, busi bermasalah, dan masih banyak lagi.

Baca Selengkapnya
11 Faktor Ini Membuat Motor Bisa Mengalami Mati Total
11 Faktor Ini Membuat Motor Bisa Mengalami Mati Total

Berikut adalah beberapa penyebab motor dapat mengalami mati total. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
7 Tanda Bahaya Baterai HP dan Laptop Bisa Meledak
7 Tanda Bahaya Baterai HP dan Laptop Bisa Meledak

Berikut adalah tanda-tanda bahaya baterai HP dan laptop bisa menimbulkan ledakan.

Baca Selengkapnya
9 Ciri-Ciri Busi Motor harus Diganti, Kenali Faktor Penyebabnya
9 Ciri-Ciri Busi Motor harus Diganti, Kenali Faktor Penyebabnya

Busi motor adalah komponen vital dalam sistem pembakaran kendaraan bermotor. Namun seiring waktu, busi dapat mengalami kerusakan atau penurunan kinerja.

Baca Selengkapnya
Penyebab TV Layar Mati Ada Suara, Ketahui Cara Mengatasinya
Penyebab TV Layar Mati Ada Suara, Ketahui Cara Mengatasinya

TV layar mati ada suara bisa disebabkan oleh berbagai macam faktor.

Baca Selengkapnya