Sudirman Said segera kaji reklamasi teluk Jakarta
Merdeka.com - Pasangan Gubernur dan Wagub DKI Jakarta Anies Baswedan dan Sandiaga Uno telah berkomitmen menolak reklamasi teluk Jakarta. Tim sinkronisasi telah ditunjuk sebagai penerjemah janji kerja Anies Sandi untuk dijadikan program kerja Pemprov DKI Jakarta.
Ketua tim sinkronisasi Anies-Sandi, Sudirman Said, dalam hal reklamasi akan mengkaji sejumlah pulau sudah dibangun. "Tugas kami kan mengkaji bagaimana sudah terjadi di lapangan itu tetap bermanfaat bagi masyarakat, bagi lingkungan dan juga tidak mengganggu lingkungan hidup," kata Sudirman Said di Rumah Partisipasi Anies Sandi Jalan Borobudur nomor 2, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (15/5).
Dalam kajiannya nanti, dia berharap, sejumlah pulau reklamasi telah dibangun bisa dimanfaatkan masyarakat sekitar. Hal itulah menjadi salah satu tugas tim sinkronisasi dalam kebijakan Anies Sandi dalam pemerintahannya.
-
Apa yang disepakati PDIP dan Anies? Meski akhirnya PDIP tidak mengusung Anies Baswedan di Pilkada Jakarta, menurut Basarah, Anies mengakui gagasan dan rencana baik untuk menjadi jembatan silaturahmi antara kelompok Islam dan kalangan Nasionalis Soekarnois akan terus dijalankan karena hal itu menjadi kebutuhan dan kepentingan bangsa Indonesia.
-
Siapa yang menandatangani SKCK Anies Baswedan? 'Tadi saya diberitahu untuk SKCK bagi capres cawapres itu penandatanganannya tidak bisa diwakilkan tapi ditandatangani langsung Kabaintelkam. Jadi berkas berkas itu walaupun sudah lengkap sedang proses verifikasi,'
-
Apa yang diusung Anies-Cak Imin untuk Indonesia? Apalagi konsep perubahan yang diusung untuk Indonesia lebih baik ke depannya.'Kali ini kita mencalonkan calon presiden kita yang bernama Anies Baswedan, ketika ada pertanyaan mengapa harus Anies, maka jawaban yang bisa dikatakan adalah sebagai kader NasDem kami tahu kami sedang berjuang untuk bisa meningkatkan taraf hidup kehidupan masyarakat ke arah lebih baik,' kata Paloh.
-
Apa yang dibahas Anies dan Sandiaga? Politikus Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Sandiaga Uno mengakui pernah membahas rencana mendirikan partai politik (parpol) bersama Anies Baswedan.
-
Kenapa PKS usung Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta? 'Selanjutnya, rencana pertemuan dengan PKB juga sudah dirancang dan akan dilaksanakan. Kami optimis, insya Allah sosok Bapak Anies Rasyid Baswedan dan Bapak Mohamad Sohibul Iman adalah kandidat yang memiliki peluang menang besar,' pungkasnya.
-
Apa yang disinggung Anies Baswedan? Anies Baswedan menyinggung soal pemimpin yang tidak memenuhi janjinya.
"Syukur-syukur bisa menjadi sarana-sarana yang betul-betul dinikmati masyarakat. Itu nanti tugas kita," ungkap Sudirman.
Dalam menyikapi perbedaan Pemprov DKI dan Pemerintah pusat Sudirman mengatakan akan melakukan koordinasi kepada dua belah pihak. Apalagi Anies pernah berada dalam jajaran kabinet kerja sehingga peluang untuk berkomunikasi lebih cair.
"Pasti lah koordinasi (dengan Pemerintah pusat), akan menata, akan membicarakan kewenangan masing-masing. Apalagi Pak Anies kan mantan menteri di kabinet. Jadi pasti punya peluang lebih leluasa berdialog dengan pemerintah pusat," ungkapnya.
Saat disinggung rencana duduk bersama dengan Menko Maritim Luhut Binsar Panjaitan terkait reklamasi, Sudirman mengaku belum busa menentukan. Sebab perbincangan tersebut harus dipertimbangkan urgensinya.
"Tetapi kita bahkan ingin membuat satu workshop untuk mengkaji bagaimana sebaiknya isu mengenai reklamasi itu dikelola ke depan," terangnya.
"Termasuk kita mendapat pesan dari Pak Bambang Brojo lewat media kemarin bahwa sebaiknya isu ini tidak hanya fokus pada soal reklamasi tapi juga pengendalian banjir keseluruhan. Itu menjadi perhatian dari Gubernur-wagub terpilih," sambungnya. (mdk/ang)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sudirman Said Blak-Blakan Jawab Isu Pecah Kongsi dengan Anies
Baca SelengkapnyaJuru bicara RK-Suswono, Mulya Amri menegaskan konsep perubahan yang diusung Anies juga digunakan Ridwan Kamil-Suswono dalam Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaRK percaya, selama reklamai tidak merusak lingkungan, maka hal itu menjadi sesuatu yang baik seperti dicontohkan negara maju lainnya.
Baca SelengkapnyaTidak benar jika Anies nantinya terpilih menjadi presiden, seolah-olah semua program dan kebijakan pemerintahan saat ini akan diubah secara serampangan.
Baca SelengkapnyaSetelah purnatugas, ternyata Anies masih meninggalkan sederet janji-janji yang masih menjadi persoalan di Jakarta.
Baca SelengkapnyaAnies menilai, ada sesuatu yang hilang dari Jakarta.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan mengungkap cerita ketika ditinggal oleh Sandiaga Uno saat mengurus Jakarta.
Baca SelengkapnyaSudirman ingin memenuhi panggilan publik di Pilkada Jakarta
Baca SelengkapnyaKomunikasi tersebut bertujuan untuk meminta masukan terkait program-program unggulan yang akan dilanjutkan dan ditingkatkan
Baca SelengkapnyaSuswono mengaku pernah menjadi anggota DPR RI komisi 4 sehingga memahami kondisi nelayan.
Baca SelengkapnyaJika jadi presiden 2024, Anies bakal menunaikan kontrak politik yang ditandatangani tersebut.
Baca SelengkapnyaPertemuan yang juga nonton bioskop ini dilakukan bersama dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno
Baca Selengkapnya