Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

30 Kata-Kata Istirahat untuk Pikiran yang Lelah, Penuh Makna Mendalam

30 Kata-Kata Istirahat untuk Pikiran yang Lelah, Penuh Makna Mendalam Ilustrasi istirahat kerja. ©work.sweden.se

Merdeka.com - Kata-kata istirahat untuk pikiran yang lelah bisa dijadikan motivasi dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Istirahat menjadi hal yang penting dilakukan setelah melakukan beragam rutinitas. Dengan meluangkan waktu istirahat sejenak, pikiran akan menjadi lebih tenang dan terhindar dari stres.

Di tengah kesibukan sehari-hari, sudah seharusnya setiap orang meluangkan waktu untuk istirahat. Kekurangan istirahat akan membuat tubuh menjadi mudah lelah, rentan terkena penyakit, dan meningkatkan risiko stres. Maka dari itu, di tengah rutinitas yang padat, sebaiknya tidak melupakan jam istirahat.

Kata-kata istirahat bisa dijadikan motivasi untuk melepas penat dari kesibukan sehari-hari. Selain itu, kata-kata ini juga dapat dibagikan di media sosial agar setiap orang memahami pentingnya istirahat. Berikut kata-kata istirahat yang merdeka.com lansir dari Az Quotes dan sumber lainnya:

Kata-Kata Istirahat untuk Pikiran yang Lelah dan Bosan

001 febrianti diah kusumaningrum

boldsky.com

1. Istirahatlah dan berikan jiwamu apa yang dibutuhkannya. - Audrey Kitching

2. Istirahat tidak akan menjadi kematian bisnis Anda. - Jess Van Den

3. Setahun sekali, pergilah ke suatu tempat yang belum pernah kamu kunjungi sebelumnya.- Dalai Lama

4. Jatuh cinta itu terjadi secara alami dan spontan. Jadi saat jatuh cinta itu waktunya emosi yang maju dan logika mundur dulu buat istirahat. –Ollyjayzee

5. Kerja itu ada waktunya, istirahat juga. Jangan kerja di waktu istirahat. –Jenny Thalia Faur

6. Beristirahat dapat memberimu perspektif yang lebih baik dari semua masalahmu.

7. Mungkin kamu butuh istirahat dulu, jangan dulu terlalu terburu-buru untuk mencari pekerjaan lagi.-Pia Devina

8. Salah satu pengkredilan terkejam adalah membiarkan pikiran menjadi budak bagi tubuh yang malas, yang mendahulukan istirahat sebelum lelah.-Mario Teguh

9. Setiap pikiran harus membuat pilihannya antara kebenaran dan istirahat. Tidak bisa memiliki keduanya.-Ralph Waldo Emers

10. Istirahat tidur hanya menyegarkan tubuh. Jarang membuat jiwa tenang. Istirahat malam bukan milik kita. Itu bukan milik keberadaan kita. Tidur membuka dalam diri kita penginapan untuk hantu. Di pagi hari kita harus menyapu bayang-bayang.-Gaston Bachelard

11. Saat dia bekerja, dia benar-benar bekerja. Tapi, saat dia bermain, dia benar-benar bermain.- Dr. Seuss

12. Laki-laki tersibuk tidak membutuhkan waktu istirahat lebih lama dari pada waktu untuk menganggur. –William James

13. Relaksasi terbaik dan pembaruan harian menyehatkan pikiran, tubuh, dan jiwamu. - Lisa Wagner

14. Sesungguhnya apabila badan sakit maka makan dan minum sulit untuk tertelah, istirahat dan tidur juga tidak nyaman. Demikian pula hati apabila telah terbelenggu dengan cinta dunia maka nasihat susah untuk memasukinya. –Malik bin Dinar

15. Kadang-kadang Anda harus beristirahat dari semua kebisingan untuk menghargai keindahan keheningan. - Robert Tew

Kata-Kata Istirahat untuk Pikiran yang Lelah dan Stres

ilustrasi lelah menggunakan laptop

©pexels-Andrea Piacquadio

16. Ada kebaikan dalam pekerjaan dan ada kebaikan dalam istirahat. Gunakan keduanya dan jangan abaikan keduanya. –Alan Cohen

17. Selama satu menit, berjalanlah keluar, berdiri di sana, dalam diam, lihat ke langit, dan renungkan betapa menakjubkannya hidup ini.

18. Terkadang, Anda perlu keluar, menghirup udara segar, dan mengingatkan diri sendiri tentang siapa dan siapa Anda ingin menjadi.

19. Keindahan istirahat bersembunyi dalam setiap kesibukan.

20. Lelah bukan berarti berhenti. Sepasang kaki butuh jeda untuk istirahat sejenak agar irama langkah tetap terjaga demi mencapai tujuan.

21. Jika sudah lelah, beristirahatlah. Jangan biarkan beban itu terus-menerus berada di atas pundakmu.

22. Kamu tak usah mengikuti kegilaanku. Jika kamu lelah, kamu boleh istirahat. Aku akan terus menungguimu. Bukankah cinta harusnya seperti itu. Saling menguatkan saat satu di antara kita mulai lemah. Bukan meninggalkan dan mencari yang baru. –Boy Candra

23. Pikiran tenang adalah senjata pamungkas melawan tantanganmu. Jadi santai saja. - Bryant McGill

24. Terkadang, kamu hanya perlu istirahat. Di tempat yang indah, sendirian, untuk memikirkan semuanya.

25. Perlambat, dan semua yang kamu kejar akan datang dan menangkapmu. - John De Paula

26. Saat kamu bekerja keras, waktu istirahat akan menjadi lebih berharga.

27. Kamu dapat menemukan lebih banyak tentang seseorang dalam satu jam permainan daripada dalam satu tahun percakapan.– Plato

28. Ada kebaikan dalam pekerjaan dan ada kebajikan dalam istirahat. Gunakan keduanya dan abaikan keduanya. - Alan Cohen

29. Jalani hidupmu seperti kupu-kupu. Beristirahatlah sesekali, tapi jangan pernah lupa terbang.

30. Semua yang penting datang dalam keheningan dan penantian.- Patrick Lindsay (mdk/jen)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Manfaat Istirahat Mental dan Cara Melakukannya, Perlu Diketahui
Manfaat Istirahat Mental dan Cara Melakukannya, Perlu Diketahui

Istirahat mental dibutuhkan ketika sudah kewalahan menghadapi situasi yang menyebabkan stres atau burn out.

Baca Selengkapnya
Kata-kata Capek Fisik dan Mental, Bisa Kembali Bangkitkan Semangat
Kata-kata Capek Fisik dan Mental, Bisa Kembali Bangkitkan Semangat

Merdeka.com merangkum informasi tentang kata-kata capek fisik dan mental yang bisa bantu bangkitkan semangat untuk menjalani aktivitas sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Mengapa Penting untuk Beristirahat Sehari di Tengah Kesibukan
Ini Alasan Mengapa Penting untuk Beristirahat Sehari di Tengah Kesibukan

Adanya waktu istirahat selama sehari di tengah hari-hari sibuk perlu dilakukan demi kesehatan secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya
39 Kata-Kata Lelah Tubuh, Hati, dan Pikiran, Bantu Lepaskan Stres
39 Kata-Kata Lelah Tubuh, Hati, dan Pikiran, Bantu Lepaskan Stres

Kondisi stres dan lelah yang dialami perlu diungkapkan melalui kata-kata.

Baca Selengkapnya
55 Kata-kata Capek Hati & Raga, Bisa Ungkapkan Keluh Kesah
55 Kata-kata Capek Hati & Raga, Bisa Ungkapkan Keluh Kesah

Bagi Anda yang ingin memberi kabar rehat sejenak kepada siapa saja, hal tersebut bisa dilakukan dengan berbagi kata-kata capek hati dan raga.

Baca Selengkapnya
40 Ucapan Selamat Weekend untuk Orang Sekitar, Ciptakan Mood yang Bahagia
40 Ucapan Selamat Weekend untuk Orang Sekitar, Ciptakan Mood yang Bahagia

Banyak sekali ucapan selamat weekend yang bisa diberikan kepada kerabat, sahabat, saudara, keluarga, hingga orang terdekat.

Baca Selengkapnya
5 Cara Memulihkan Energi saat Kamu Terus Merasa Lelah
5 Cara Memulihkan Energi saat Kamu Terus Merasa Lelah

Rasa lelah yang muncul ke tubuh kita sepanjang waktu bisa menimbulkan masalah sehingga perlu diatasi.

Baca Selengkapnya
Recharge Pikiran di Tengah Kesibukan dengan 4 Tips Ampuh Ini!
Recharge Pikiran di Tengah Kesibukan dengan 4 Tips Ampuh Ini!

Berikut adalah cara-cara yang bisa kamu coba untuk menciptakan ruang bagi diri sendiri dan menjaga kesehatan mental tetap optimal!

Baca Selengkapnya
Kata-kata Akhir Pekan yang Seru, Mampu Berikan Energi Positif untuk Setiap Orang
Kata-kata Akhir Pekan yang Seru, Mampu Berikan Energi Positif untuk Setiap Orang

Merdeka.com merangkum kata-kata akhir pekan yang seru yang mampu berikan energi positif untuk setiap orang.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Lelah dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Bantu Ungkapkan Perasaan
Kata-Kata Lelah dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Bantu Ungkapkan Perasaan

Kata-kata lelah dalam bahasa Inggris bisa ungkapkan perasaan hati.

Baca Selengkapnya
35 Kata-Kata Quotes Ucapan Hari Sabtu, Cocok Hiasi Media Sosialmu Menyambut Libur Akhir Pekan
35 Kata-Kata Quotes Ucapan Hari Sabtu, Cocok Hiasi Media Sosialmu Menyambut Libur Akhir Pekan

Kata-kata quotes ucapan hari Sabtu sangat cocok diutarakan dalam menyambut akhir pekan.

Baca Selengkapnya
Selain Tidur, Ketahui Jenis Istirahat Lain yang Juga Penting untuk Tubuh
Selain Tidur, Ketahui Jenis Istirahat Lain yang Juga Penting untuk Tubuh

Banyak dari kita cenderung memilih tidur sebagai cara untuk sejenak melupakan kekhawatiran dan menenangkan pikiran. Tapi ini 7 hal lain yang bisa dilakukan.

Baca Selengkapnya