Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

60 Pertanyaan Logika Lucu Beserta Jawabannya, Asah Otak Sekaligus Bikin Ketawa

60 Pertanyaan Logika Lucu Beserta Jawabannya, Asah Otak Sekaligus Bikin Ketawa ilustrasi tertawa. Liputan6.com-dailymoslem.com ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Aneka pertanyaan logika lucu beserta jawabannya di bawah ini dapat Anda mainkan bersama teman-teman saat sedang ngumpul bareng. Selain dapat mengundang gelak tawa, pertanyaan logika lucu berserta jawabannya ini juga bisa membantu mengasah otak untuk memikirkan jawabannya yang sederhana namun di luar dugaan.

Dijamin, acara kumpul-kumpul pasti akan lebih seru apabila ada permainan tanya jawab yang ringan dan menghibur ini. Suasana pun akan lebih hangat berkat jawaban-jawabannya yang kreatif dan absurd namun masuk akal. Tak ada salahnya untuk mencoba melontarkan pertanyaan logika lucu beserta jawabannya di saat yang tepat.

Dikutip dari berbagai sumber, ini dia 60 contoh pertanyaan logika lucu beserta jawabannya yang telah kami sediakan untuk Anda gunakan. Selamat bersenang-senang!

Pertanyaan Logika Lucu Beserta Jawabannya Bikin Ketawa

1. Kalau sedang sendiri, kakinya ada empat, kalau berdua, kakinya jadi ada delapan. Siapakah aku?

Jawaban: Kursi

2. Apa yang ada di ujung langit?

Jawaban: huruf ‘t’

3. Aku selalu ada di atas presiden dan menteri, tapi aku tidak punya jabatan apapun dalam pemerintahan. Siapakah aku?

Jawaban: peci

4. Jika ada 1 kilo batu dan ada 1 kilo kapas, ketika dijatuhkan ke atas kaki, apa yang lebih sakit?

Jawaban: kaki kita

5. Binatang apa yang paling kecil sedunia?

Jawaban: Cacing, karena kumanpun bisa cacingan.

6. Kenapa matahari bisa tenggelam?

Jawaban: Karena matahari tidak bisa berenang.

7. Kenapa kita harus berhenti menuntut ilmu?

Jawaban: Karena ilmu tidak bersalah.

8. Kenapa anak kucing dan anak anjing suka berantem?

Jawaban: Ya namanya juga anak-anak.

9. Pintu apa yang didorong oleh 7 orang tidak bisa terbuka?

Jawaban: Pintu yang ada tulisannya "GESER".

10. Saat di balik akan berkurang 3. Apakah itu?

Jawaban: Angka 9. karena angka 9 kalo dibalik jadi angka 6.

11. Apa bedanya sepatu dengan jengkol?

Jawaban: Kalo sepatu disemir kalo jengkol disemur.

12. Kera apa yang bikin heboh dan bikin repot?

Jawaban: Kerasukan jin.

13. Bagaimana cara melipatgandakan uang dengan cepat?

Jawaban: Taruh uang tersebut diatas meja.

14. Apa bedanya segelas es teh dengan segelas air putih?

Jawab: Beda 2000 rupiah saja.

15. Salah apa yang tidak bisa dipidanakan?

Jawaban: Salah Urat.

16. Kenapa matahari semakin panas?

Jawaban: Karena matahari buka cabang dimana-mana.

17. Lemari apa yang bisa dimasukkan kantong?

Jawaban: Lemaribuan.

18. Pertanyaan: Apa yang mempunyai 12 kaki dan bisa terbang?

Jawaban: 6 ekor burung.

19. Siapa yang selalu jadi korban pemerasan?

Jawaban: Sapi perah.

20. Hewan apa yang paling kurang ajar?

Jawaban: Kutu rambut, soalnya kepala orang diijak-injak.

Pertanyaan Logika Lucu Beserta Jawabannya Bikin Mikir

1. Kalau gajah mati siapa yang paling sedih?

Jawaban: Penggali kuburnya, karena diperlukan lobang yang besar untuk mengguburkan gajah.

2. Siapakah yang potong rambut setiap hari tapi tidak botak-botak?

Jawaban: Tukang pangkas rambut.

3. Matahari apa yang jumlahnya ada dua?

Jawab: Mata harimau.

4. Kenapa nyamuk menghisab darah?

Jawaban: Karena tidak mampu untuk membeli rokok.

5. Kenapa orang botak selalu bahagia?

Jawaban: Karena orang botak tidak memiliki beban dikepala.

6. Hewan apa yang tidak boleh di POM bensin?

Jawaban: Kodok ngorek (karena takut terbakar).

7. Kenapa orang lebih suka membeli daripada membuat/produksi sendiri?

Jawaban: Karena pembeli adalah raja.

8. Apa yang dimiliki gajah tetapi tidak dimiliki hewan lain?

Jawab: Anak Gajah.

9. Dalam sebuah keluarga, terdapat 3 anak perempuan yang masing-masing memiliki 1 adik laki-laki. Berapakah jumlah anak laki-laki dalam keluarga tersebut?

Jawab: 1 orang, adik laki-laki dari anak perempuan yang satu adalah adik laki-laki dari anak perempuan lainnya.

10. Bermain saat kerja dan kerja saat bermain?

Jawaban: Pemusik / atlit.

11. Tari apa yang paling menakutkan?

Jawaban: Taring harimau.

12. Apa bahasa Cinanya aneka macam sayur?

Jawaban: Cap Cay.

13. Makan apa yang tidak membuat kenyang malah sebaliknya membuat sesak?

Jawaban: Makan Hati.

14. Waktu hidup dinyanyikan, pas mati di kasih tepuk tangan?

Jawaban: Lilin Ulang Tahun.

15. Masak apa yang ragu-ragu?

Jawaban: Masak iya sih.

16. Truk apa yang hidungnya panjang?

Jawab: Petruk.

17. Sebutkan salah satu planet yang paling banyak dikunjungi orang?

Jawaban: Planet Hollywood.

18. Apa bedanya orang kurus dengan orang gemuk?

Jawaban: Kalo orang kurus makan hati, sedangkan kalo orang gemuk makan tempat.

19. Kalau gajah main drum kelihatan apanya?

Jawaban: Kelihatan bohongnya.

20. Kera apa yang suci?

Jawaban: Keramat.

Pertanyaan Logika Lucu Beserta Jawabannya ala Tebak-Tebakan

1. Masak apa yang ragu-ragu?

Jawab: Masak iya sih.

2. Apa bahasa Cinanya aneka macam sayur?

Jawab: Cap Cay.

3. Apa bedanya orang kurus dengan orang gemuk?

Jawab: Kalo orang kurus makan hati, sedangkan kalo orang gemuk makan tempat.

4. Tari apa yang paling menakutkan?

Jawab: Taring harimau.

5. Makan apa yang tidak membuat kenyang malah sebaliknya membuat sesak?

Jawab: Makan Hati.

6. Kalau gajah main drum kelihatan apanya?

Jawab: Kelihatan bohongnya.

7. Truk apa yang hidungnya panjang?

Jawab: Petruk.

8. Hewan apa yang tidak boleh di POM bensin?

Jawab: Kodok ngorek (karena takut terbakar).

9. Kalau gajah mati siapa yang paling sedih?

Jawab: Penggali kuburnya, karena diperlukan lobang yang besar untuk menguburkan gajah.

10. Apa yang dimiliki gajah tetapi tidak dimiliki hewan lain?

Jawab: Anak gajah.

11. Kenapa orang botak selalu bahagia?

Jawab: Karena orang botak tidak memiliki beban di kepala.

12. Bermain saat kerja dan kerja saat bermain?

Jawab: Pemusik/atlet.

13. Kenapa orang lebih suka membeli daripada membuat/produksi sendiri?

Jawab: Karena pembeli adalah raja.

14. Siapakah yang potong rambut setiap hari tapi tidak botak-botak?

Jawab: Tukang pangkas rambut.

15. Matahari apa yang jumlahnya ada dua?

Jawab: Mata harimau.

16. Sebelum jadi katak, anak katak disebut ?

Jawab: Remaja (Nah proses sebelum menjadi katak dewasa, anak katak harus melalui masa-masa remaja dulu kan...)

17. Kita tidak bisa menelepon, kalau handphonenya ngga ada?

Jawab: Angka

18. Neil Amstrong adalah astronot yang pernah menginjakkan kakinya di?

Jawab: Rumah

19. Hewan berkaki delapan, yang bergelantungan ke sana kemari dengan jaring, namanya?

Jawab: Olahraga

20. Gajah naik motor keliatan apanya?

Jawab: Bohongnya. (mdk/edl)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
40 Teka-teki Logika Lucu dan Konyol, Jawabannya Sulit Ditebak
40 Teka-teki Logika Lucu dan Konyol, Jawabannya Sulit Ditebak

Teka-teki logika lucu ini bukan sekadar hiburan, tapi juga untuk mengasah otak kreatif karena jawabannya yang menjebak.

Baca Selengkapnya
Tebak-tebakan Hewan 2 Huruf dan Jawabannya, Bantu Asah Logika
Tebak-tebakan Hewan 2 Huruf dan Jawabannya, Bantu Asah Logika

Tebak-tebakan lucu bisa jadi permainan menyenangkan saat berkumpul bersama teman.

Baca Selengkapnya
Cerita Lucu Singkat Bahasa Jawa, Bikin Susah Tahan Tawa
Cerita Lucu Singkat Bahasa Jawa, Bikin Susah Tahan Tawa

Tak ada salahnya membaca cerita lucu singkat bahasa Jawa di tengah kebosanan menjalani rutinitas yang begitu padat karena bisa bikin semangat kembali.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kumpulan Teka-teki Silang dan Jawabannya, Bantu Asah Logika
Kumpulan Teka-teki Silang dan Jawabannya, Bantu Asah Logika

Permainan ini terdiri dari kotak-kotak kecil yang harus diisi dengan huruf-huruf untuk membentuk kata-kata yang saling terkait.

Baca Selengkapnya
Kumpulan Soal Cerita Matematika Lucu Beserta Jawabannya, Dijamin Bikin Mikir Keras
Kumpulan Soal Cerita Matematika Lucu Beserta Jawabannya, Dijamin Bikin Mikir Keras

Berikut contoh soal cerita matematika lucu yang bikin orang lain mikir keras cari jawabannya.

Baca Selengkapnya
6 Cerita Pengalaman Lucu Bahasa Jawa Singkat, Kocak dan Bikin Ngakak
6 Cerita Pengalaman Lucu Bahasa Jawa Singkat, Kocak dan Bikin Ngakak

Menyimak cerita lucu memang menjadi hiburan tersendiri di waktu senggang.

Baca Selengkapnya
Tebak-tebakan Lucu Anak yang Bikin Ngakak, Menghibur Mengasah Otak
Tebak-tebakan Lucu Anak yang Bikin Ngakak, Menghibur Mengasah Otak

Tebak-tebakan lucu akan jadi hiburan yang membantu mereka belajar hal-hal baru, melatih logika, dan bersenang-senang.

Baca Selengkapnya
40 Tebak-Tebakan Siapakah Aku Lucu dan Jawabannya, Dijamin Bikin Ngakak
40 Tebak-Tebakan Siapakah Aku Lucu dan Jawabannya, Dijamin Bikin Ngakak

Berkumpul bersama keluarga atau orang-orang terdekat memang sangat menyenangkan.

Baca Selengkapnya
Kata-kata Bahasa Jawa yang Lucu dan Bikin Ngakak, Cara Ampuh untuk Menghibur Diri
Kata-kata Bahasa Jawa yang Lucu dan Bikin Ngakak, Cara Ampuh untuk Menghibur Diri

Merdeka.com merangkum informasi tentang kata-kata bahasa Jawa yang lucu dan bikin ngakak.

Baca Selengkapnya