Bahlil Ungkap Gestur Presiden Jokowi di Tengah Mencuatnya Isu Reshuffle
Merdeka.com - Menteri Investasi Indonesia, Bahlil Lahadalia, menanggapi isu reshuffle kabinet yang tengah bergulir. Bahlil mengaku sulit menebak gestur Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Menurutnya, ekspresi wajah orang Solo sulit ditebak ketika marah atau tidak.
"Bapak Presiden ini kan orang Jawa Solo, beda dengan orang Papua, kalau orang Papua marah kelihatan mukanya, kalau Jawa Solo ini kan marah atau tidak marah sama saja jadi saya pun susah untuk menebak," kata Bahlil di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (31/1).
-
Bagaimana Jokowi melakukan reshuffle? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Kenapa Jokowi reshuffle kabinetnya? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Bagaimana Bahlil masuk ke kabinet Jokowi? Ia menegaskan, ditunjuk Presiden Jokowi dari perwakilan profesional.
-
Siapa yang menurut Bahlil merasa nyaman di Kabinet Jokowi? 'Saya nyaman-nyaman aja, tuh. Mungkin Ibu Risma kali. Kami nyaman-nyaman aja, ratas terus. Kami komunikasi baik semuanya,' kata Bahlil, usai menghadiri acara ‘Trimegah Political and Economic Outlook 2024’ di The Ritz-Carlton Ballroom, Pacific Place, Jakarta, Rabu (31/1).
-
Siapa yang disebut sebagai timnya Jokowi? 'Prabowo-Gibran serta koalisi Indonesia maju, kami terang-terangan dan tidak malu-malu dan tidak mencla-mencle. Kami adalah timnya Pak Joko Widodo dan Anda tahu saya sekian tahun adalah lawan Pak Jokowi. Dua kali saya kalah (dari Jokowi),'
Ogah Ikut Campur Urusan Reshuffle
Bahlil enggan ikut campur urusan reshuffle. Sebagai menteri, ia fokus bekerja saja.
"Saya malah enggak tahu ada reshuflle, saya tiap hari mikir investasi," ucapnya.
Bahlil menuturkan, Presiden Jokowi adalah komandan. Sedangkan, menterinya merupakan pembantu.
"Yang tahu nilai berapa nilai berapa itu hanya bos saja, kami sesama sopir angkot gak boleh mendahului dan saling menilai, saya kan belum tentu bagus juga masa mau nilai yang lain," pungkasnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden Joko Widodo atau Jokowi melakukan reshuffle atau perombakan kabinet Indonesia Maju, Senin 19 Agustus 2024.
Baca SelengkapnyaRosan menggantikan posisi Bahlil Lahadalia yang dilantik menjadi Menteri ESDM menggantikan Arifin Tasrif.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan, bila ada kebutuhan perubahan kabinet, dirinya akan melakukan reshuffle.
Baca SelengkapnyaPelantikan ini bagian dari reshuffle kabinet yang bertujuan untuk mendukung transisi pemerintahan dari Joko Widodo ke Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaDalam reshuffle kali ini, Jokowi mengganti posisi menteri dan mengangkat sejumlah tokoh sebagai bagian dari kabinet Indonesia Maju
Baca SelengkapnyaNasDem menilai perombakan kabinet merupakan hak prerogatif presiden.
Baca SelengkapnyaAgus Gumiwang mendukung langkah Bahlil bersilaturahmi dengan Jusuf Kalla.
Baca SelengkapnyaJokowi mengingatkan, dirinya juga merupakan anggota HIPMI.
Baca SelengkapnyaBahlil menangis saat menyerahkan jabatannya ke Roslan dan meminta kepada jajaran kementerian untuk membantu Roslan
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) menjawab isu perombakan kabinet atau reshuffle kabinet yang beredar di publik.
Baca SelengkapnyaBeredar kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal melakukan perombakan kabinet atau reshuffle dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi memberi sambutan di acara Pembukaan Rakernas XVIII HIPMI Tahun 2023, Kamis (31/8).
Baca Selengkapnya