Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak ada rekayasa lalu lintas di sekitar Gereja Katedral saat Natal

Tak ada rekayasa lalu lintas di sekitar Gereja Katedral saat Natal gereja katedral jakarta. ©2016 Merdeka.com/Ira Astiana

Merdeka.com - Pihak kepolisian tak melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar Gereja Katedral, Jakarta Pusat pada saat perayaan Natal baik pada Minggu (24/12) sore sampai Senin (25/12). Pengaturan lalu lintas tetap dilaksanakan secara normal.

"Untuk rekayasa lalu lintas tidak, berjalan normal seperti biasa. Namun kita akan tetap menganalisa. Kalau dibutuhkan seharusnya dilakukan rekayasa, tetap dilakukan. Tapi sejauh ini tidak ada rencana untuk melakukan rekayasa jalan. Jadi berjalan normal seperti biasa," jelas Kapolsek Sawah Besar, Kompol Eka Baasith di Gereja Katedral, Minggu (24/12).

Eka mengatakan untuk pengaturan lalu lintas pihaknya bekerja sama dengan Dinas Perhubungan. Petugas mengarahkan kendaraan-kendaraan jemaat yang akan beribadah di Gereja Katedral ke kantong-kantong parkir yang sudah disediakan. Dengan adanya pengaturan maka diharapkan tak ada kemacetan di jalan sekitar gereja dan Masjid Istiqlal.

Orang lain juga bertanya?

Ada beberapa lahan parkir yang disediakan bagi jemaat yang akan mengikuti misa Natal, salah satunya kawasan parkir Masjid Istiqlal. "Apabila tidak mencukupi untuk unit kendaraan yang diparkir di Istiqlal, dialihkan ke kantong-kantong parkir yang sudah disediakan di Lapangan Banteng dan Pasar Baru," jelasnya.

Eka menyampaikan keamanan jelang malam Natal cukup kondusif. Sterilisasi kawasan Gereja Katedral telah dilakukan sejak ibadah Minggu pagi dan juga sekitar pukul 13.00 WIB tadi siang menjelang misa pertama pada pukul 17.00 WIB ini.

Kondisi sekitar Gereja Katedral dan Masjid Istiqlal cukup ramai. Mengingat pada pagi tadi ada kegiatan pengajian mingguan di Masjid Istiqlal. "Alhamdulillah kita semua saling menghargai dalam bertoleransi antar umat beragama. Yang Istiqlal melaksanakan kegiatan pengajian rutin, kemudian ibadah rutin di Katedral berjalan dengan normal," paparnya. (mdk/rzk)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Wajib Catat, Ini 6 Lokasi Parkir Misa Natal di Gereja Katedral Jakarta
Wajib Catat, Ini 6 Lokasi Parkir Misa Natal di Gereja Katedral Jakarta

Gereja Katedral Jakarta Pusat menyiapkan enam titik lokasi parkir dalam bagi warga yang akan beribadah misa

Baca Selengkapnya
Jadwal Pulang Jemaat Misa Akbar di GBK Diatur Dua Kloter untuk Cegah Kepadatan, Simak Waktunya
Jadwal Pulang Jemaat Misa Akbar di GBK Diatur Dua Kloter untuk Cegah Kepadatan, Simak Waktunya

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi menerangkan, kepulangan jemaat dibagi dua kloter

Baca Selengkapnya
FOTO: Tim Gegana Brimob dan Anjing Pelacak Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Natal
FOTO: Tim Gegana Brimob dan Anjing Pelacak Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Natal

Sterilisasi ini merupakan bagian dari upaya pengamanan untuk menjamin keamanan dan kenyamanan prosesi ibadah Natal 2023.

Baca Selengkapnya
Jelang Misa Akbar Paus Fransiksus, Polisi Jamin GBK Steril
Jelang Misa Akbar Paus Fransiksus, Polisi Jamin GBK Steril

Kurang lebih 80 ribu umat Katolik yang akan mengikuti kegiatan ibadah.

Baca Selengkapnya
Berjaga Memastikan Tak Ada Jemaat Katolik Tersesat di GBK
Berjaga Memastikan Tak Ada Jemaat Katolik Tersesat di GBK

Tidak sedikit dari jemaat Katolik ternyata tak mengetahui lokasi mereka harus masuk ke Misa Akbar Paus Fransiskus.

Baca Selengkapnya
Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Misa Malam Natal, Tim Penjinak Bom dan Anjing Pelacak Diterjunkan
Sterilisasi Gereja Katedral Jakarta Jelang Misa Malam Natal, Tim Penjinak Bom dan Anjing Pelacak Diterjunkan

proses sterilisasi bersama tim keamanan dari TNI/Polri rutin dilakukan pada setiap perayaan Natal

Baca Selengkapnya
Tak Ada Gangguan Keamanan Selama Nataru, IPW Apresiasi Polri
Tak Ada Gangguan Keamanan Selama Nataru, IPW Apresiasi Polri

Tak Ada Gangguan Keamanan Selama Nataru, IPW Apresiasi Polri

Baca Selengkapnya
Cara Daftar Misa Natal 2023 di Gereja Katedral Jakarta
Cara Daftar Misa Natal 2023 di Gereja Katedral Jakarta

Ibadah Misa Malam Natal dan Misa Hari Raya Natal digelar secara hybrid (offline dan online).

Baca Selengkapnya
DLH DKI Kerahkan 1.680 Personel Agar Ibu Kota Bebas Sampah saat Perayaan Natal 2023
DLH DKI Kerahkan 1.680 Personel Agar Ibu Kota Bebas Sampah saat Perayaan Natal 2023

meski Natal jatuh pada hari libur, pasukan oranye DLH tetap bekerja seperti biasa.

Baca Selengkapnya
Ratusan Personel Polri Amankan Ibadah Paskah di Gereja Katedral dan Immanuel
Ratusan Personel Polri Amankan Ibadah Paskah di Gereja Katedral dan Immanuel

Rangkaian ibadah Hari Suci Paskah dimulai Kamis, 28 Maret hingga Minggu Paskah 31 Maret 2024.

Baca Selengkapnya
Gereja Katedral Jakarta Siap Tampung 4.000 Orang untuk Ibadah Natal 2023
Gereja Katedral Jakarta Siap Tampung 4.000 Orang untuk Ibadah Natal 2023

Gereja Katedral, siap menampung 3.000-4.000 ribu umat untuk Misa Malam Natal dan Misa Hari Raya Natal

Baca Selengkapnya
Misa Akbar Paus Fransiskus, Transjakarta Sediakan Lahan Parkir di Depo Cawang dan Kampung Rambutan
Misa Akbar Paus Fransiskus, Transjakarta Sediakan Lahan Parkir di Depo Cawang dan Kampung Rambutan

Dua kantong parkir itu ada di dua depo Transjakarta yakni Depo Cawang dan Depo Kampung Rambutan

Baca Selengkapnya