Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tekan sirene, Presiden Jokowi resmikan Simpang Susun Semanggi

Tekan sirene, Presiden Jokowi resmikan Simpang Susun Semanggi Presiden Jokowi resmikan simpang susun Semanggi. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Simpang Susun Semanggi. Peresmian ini dilakukan usai Jokowi memimpin Upacara Pengibaran dan Penurunan Bendera dalam Peringatan HUT RI ke-72 di Halaman Istana Merdeka, Jakarta.

Peresmian dilakukan pada pukul 19.18 WIB. Dalam peresmian, Jokowi didampingi oleh Ibu Negara Iriana, Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat dan istri, Menteri PU dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan juga Ketua DPRD Prasetio Edhie Marsudi dan istri.

"Dengan mengucap bismillahirahmanirahim, Simpang Susun Semanggi dengan ini saya resmikan," kata Jokowi yang dilanjutkan dengan menekan sirene tanda peresmian telah dilakukan, Kamis (17/8).

Orang lain juga bertanya?

Saat sirene dibunyikan, layar yang berada di belakang Jokowi dibuka. Di balik layar itu terdapat delapan kayu-kayu yang terdapat tulisan dan apabila digabungkan membentuk kata 'Semanggi'. Setelah itu, Kepala Negara membubuhkan tanda tangan di prasasti.

Simpang Susun Semanggi merupakan proyek yang digagas oleh Gubernur DKI Jakarta sebelumnya Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), dan diselesaikan oleh Djarot Saiful Hidayat yang naik menjadi gubernur.

Pembangunan Simpang Susun Semanggi dimulai lebih kurang satu tahun, dimulai Jumat (8/4/2016). Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang meresmikan awal pembangunannya.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Prabowo Dikawal Mayor TNI Teddy, Jalan di Luar Karpet Merah saat Upacara di Istana IKN
VIDEO: Prabowo Dikawal Mayor TNI Teddy, Jalan di Luar Karpet Merah saat Upacara di Istana IKN

Presiden Jokowi menjadi inspektur upacara HUT RI ke-79 di Ibu Kota Nusantara, Sabtu (17/8).

Baca Selengkapnya
FOTO: Suasana Upacara HUT Kemerdekaan RI Pertama Kali di IKN, Penuh Khidmat dan Diwarnai Dentuman Meriam
FOTO: Suasana Upacara HUT Kemerdekaan RI Pertama Kali di IKN, Penuh Khidmat dan Diwarnai Dentuman Meriam

Setelah bertahun-tahun digelar di Jakarta, Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI untuk pertama kalinya diadakan di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kukuhkan Anggota Paskibraka HUT ke-78 RI di Istana
Jokowi Kukuhkan Anggota Paskibraka HUT ke-78 RI di Istana

Istana mengundang 16.000 tamu undangan untuk hadir pada perayaan HUT ke-78 RI.

Baca Selengkapnya
Momen Iriana Jokowi Berjoget saat Perayaan HUT RI Ke-78 di Istana
Momen Iriana Jokowi Berjoget saat Perayaan HUT RI Ke-78 di Istana

Perayaan HUT RI di Istana Merdeka berlangsung meriah

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sosok Gagah Kolonel Infanteri Wahyudi, Komandan Upacara HUT RI di IKN Darah Kopassus
VIDEO: Sosok Gagah Kolonel Infanteri Wahyudi, Komandan Upacara HUT RI di IKN Darah Kopassus

Kali ini upacara dilakukan di dua lokasi yakni, Ibu Kota Nusantara (IKN)

Baca Selengkapnya
Pakai Baju Adat Kustin Kaltim, Jokowi Pimpin Upacara HUT RI Perdana di IKN
Pakai Baju Adat Kustin Kaltim, Jokowi Pimpin Upacara HUT RI Perdana di IKN

Saat memasuki lapangan upacara, Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya
Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya

Upacara ini untuk mengenang jasa pahlawan revolusi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kasta Tertinggi Baju Adat Kustin Dipakai Jokowi di Kesultanan Kutai Kartanegara
VIDEO: Kasta Tertinggi Baju Adat Kustin Dipakai Jokowi di Kesultanan Kutai Kartanegara

Jokowi tampak mengenakan baju adat kustin Kalimantan Timur

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan IKN, Ini Filosofinya
Jokowi Resmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan IKN, Ini Filosofinya

Jokowi menyebut, kerja keras yang dilakukan untuk membangun IKN hasilnya mulai terlihat.

Baca Selengkapnya
Begini Momen Upacara Pisah Sambut Jokowi dan Prabowo di Istana Merdeka
Begini Momen Upacara Pisah Sambut Jokowi dan Prabowo di Istana Merdeka

Presiden Prabowo Subianto dan Presiden ketujuh RI, Joko Widodo atau Jokowi melakukan upacara pisah sambut di Istana Merdeka Jakarta, Minggu (20/10).

Baca Selengkapnya
Kompak Pakai Baju Adat Betawi, Jokowi-Ma'ruf Amin Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran
Kompak Pakai Baju Adat Betawi, Jokowi-Ma'ruf Amin Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran

Jokowi yang didampingi Ibu Negara Iriana tiba sekitar pukul 09.50 WIB.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Terakhir Presiden Jokowi Lantik Perwira TNI dan Polri di Istana Negara
VIDEO: Momen Terakhir Presiden Jokowi Lantik Perwira TNI dan Polri di Istana Negara

Presiden Jokowi juga memimpin pemberian sumpah, yang kemudian diikuti oleh perwira TNI dan Polri

Baca Selengkapnya