Temui JK, Anies mengaku punya hubungan cukup dekat sejak lama
Merdeka.com - Pasangan Anies-Sandi unggul dalam hitung cepat sejumlah lembaga survei di Pilgub DKI Jakarta putaran dua. Meski KPUD DKI Jakarta belum menyampaikan secara resmi, Calon Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, mengaku telah menemui Wakil Presiden, Jusuf Kalla (JK).
Pertemuan Anies dan JK pada Kamis (20/4) pagi. Pertemuan tersebut dilakukan di rumah dinas JK di Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat setelah sebelumnya dia bertemu Ahok di Balai Kota.
Anies mengaku pertemuan tersebut hanya silaturahmi sebagai individu bukan pejabat negara.
-
Bagaimana kedekatan Mutiara Baswedan dan Anies Baswedan terjalin? Menjadi anak pertama dan perempuan satu-satunya, Mutiara juga sangat dekat dengan sang ayah.
-
Siapa kakek Anies Baswedan? Jika di tarik garis ke belakang, Anies Baswedan adalah cucu dari Abdurrahman Aswad Baswedan.
-
Siapa yang Anies ajak untuk bekerja sama? 'Jadi bapak-ibu sekalian perubahan ini bukan tentang satu orang, bukan tentang satu partai bukan tentang satu koalisi ini adalah tentang mengubah hajat keluarga-keluarga di seluruh Indonesia. Untuk mengubah itu perlu kemenangan,' tegasnya.
-
Apa nama lengkap Anies Baswedan? Anies Baswedan, dengan nama lengkap Anies Rasyid Baswedan, merupakan salah satu kandidat presiden untuk tahun 2024, dilahirkan di Kuningan pada tanggal 7 Mei 1969.
-
Siapa yang Anies temui di Jambi? Calon Presiden nomor urut 1 Anies Baswedan berdialog dengan kalangan generasi Z dan BEM Se-Provinsi Jambi bertema ’Tanyo Bang Anies’.
"Pak JK bukan orang lain. Beliau orangtua kita dan hubungannya panjang. Saya ketemu ya sebagai pribadi saya dan dengan pribadi Pak JK," kata Anies di Palmerah, Jakarta Barat, Jumat (21/4).
Dalam pertemuan itu, kata Anies, keduanya sempat sarapan pagi bersama. Anies mengaku sudah lama memiliki kedekatan dengan JK.
"Ini (ketemu) bukan karena beliau tokoh. Ini karena beliau dan saya dekat maka saya ketemu. Jadi bukan karena wapres tapi karena pribadi dan komunikasi juga jalan terus. Pak JK itu Wapres atau tidak, hubungan kita dekat dan baik sebagai Anies dan sebagai JK dan Pak JK menempatkan saya sebagai bukan orang lain. Sebagai keluarga," terang Anies.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pasangan Capres-Cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) menyambangi kediaman Jusuf Kalla seusai acara debat Cawapres.
Baca SelengkapnyaSelama kampanye di Bone, Anies menghabiskan banyak waktu berbincang bersama JK.
Baca SelengkapnyaWakil Presiden Ke-12, Jusuf Kalla mendeklarasikan dukungannya kepada pasangan nomor 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar.
Baca SelengkapnyaAnies memastikan akan ada agenda pertemuan dengan Jusuf Kalla dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaSekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid menanggapi santai dukungan JK ke Anies-Cak Imin.
Baca SelengkapnyaTimnas AMIN mengungkapkan dampak dari dukungan Jusuf Kalla terhadap Anies-Cak Imin.
Baca SelengkapnyaDia menilai wajar jika Ganjar dan Prabowo sering berkomunikasi dengan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaAnies dalam lawatan ke Temanggung, Jawa Tengah hingga Muntilan.
Baca SelengkapnyaKamhar mengungkapkan Anies dan Susi punya hubungan baik. Sebagai sama kolega ketika menjadi menteri di kabinet pertama Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaJuru Bicara Anies Baswedan, Billy David Nerotumilena mengatakan, hubungan antara Jusuf Kalla dan Anies Baswedan memang sudah terbangun sejak lama.
Baca SelengkapnyaPartai NasDem menyambut baik dukungan Wakil Presiden ke-10 dan 12 RI Jusuf Kalla kepada calon presiden nomor urut satu Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaJajaran tim pendukung AMIN juga akan turut datang ke kediaman Jusuf Kalla.
Baca Selengkapnya