Kapolri Jenderal Listyo Sigit merespons pembakaran Susi Air oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Nduga, Papua.
Saat ini pilot dan para penumpang ditahan oleh KKB. Satgas Damai Cartenz saat ini sedang melakukan pencarian.
Peristiwa pembakaran terjadi saat pesawat di landasan pacu. Susi Pudjiastuti berharap agar penumpang dan pilot ditemukan selamat.
Baca juga:
KKB Diduga Bawa Pilot Susi Air dan 15 Pekerja Bangunan ke Mapenduma
Selain Pilot Susi Air, KKB Diduga Sandera 15 Pekerja Pembangunan Puskesmas di Nduga
Penampakan Diduga Pesawat Susi Air Dibakar KKB Papua, Pilot dan Penumpang Disandera
Pencarian Pilot & Penumpang Pesawat Susi Air Ditahan KKB Terkendala Akses Komunikasi
TPNPB-OPM Akui Sandera Pilot dan Penumpang Serta Bakar Pesawat Susi Air di Nduga
Fakta-Fakta Kelompok Kriminal Bersenjata di Papua Bakar Pesawat Susi Air