AHY soal pidato politiknya di Rapimnas: Saya enggak mau spoiler di sini
Merdeka.com - Ketua Kogasma Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono, akan menyampaikan pidato politiknya di puncak acara Rapimnas. Namun, AHY masih merahasiakan materi pidatonya nantii.
"Kita dengar aja lah, saya enggak mau spoiler di sini, apa saja message, pesan, visi besar dan langkah-langkah Demokrat dan tentunya di situ AHY juga ada di dalamnya," kata AHY di SICC, Sentul, Jawa Barat, Minggu (11/3).
Disinggung soal peluang Demokrat merapat ke barisan pendukung Joko Widodo, AHY enggan berkomentar banyak. Dia hanya memastikan proses penjajakan masih terus berlangsung.
-
Kenapa Anies dianggap salah satu tokoh dengan elektabilitas tinggi? Anies jadi satu di antara tiga tokoh capres dengan elektabilitas terkuat di sejumlah lembaga survei.
-
Kenapa AHY disebut calon ibu negara? Kembali ke Annisa Pohan, netizen menyebut wanita berusia 42 tahun ini memiliki aura positif. Tak heran jika ia disebut sebagai calon ibu negara di masa depan.
-
Siapa yang paling tinggi elektabilitasnya? Dalam survei tersebut, Prabowo-Gibran yang paling teratas. Elektabilitas Prabowo-Gibran mencapai 39,3 persen.
-
Siapa yang disebut bakal jadi cawapres Anies? Nama Yenny sebelumnya disebut sebagai bakal calon wakil presiden untuk mendampingi Anies Baswedan.
-
Kenapa Prabowo-Gibran dianggap punya elektabilitas tinggi? Menurut Pradana, salah satu hal yang disorot oleh The Economist adalah terkait elektabilitas Prabowo-Gibran karena komitmen keberlanjutan terhadap berbagai program Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang terus digaungkan keduanya.
-
Di mana AHY dilantik? Pelantikan yang dipimpin langsung oleh presiden Joko Widodo ini disiarkan di beberapa stasiun TV.
"Ya kita liat aja nanti," ujarnya.
Nama AHY santer disebut bakal dicalonkan sebagai cawapres di Pemilu 2019. Hal ini tak lepas dari elektabilitasnya yang baik di sejumlah lembaga survei terkait posisi cawapres.
Menanggapi hal ini, AHY mengaku bersyukur atas tren tersebut. Tingginya elektabilitas itu, kata AHY, adalah hasil kerja keras Partai Demokrat.
"Alhamdulillah, kalau bagus Alhamdulillah. Itu perjuangan kita," ucap AHY.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono menargetkan kemenangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, pada Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaDemokrat memiliki survei internal, dan AHY yakin perolehan suara akan lebih dari survei eksternal.
Baca SelengkapnyaAHY mengatakan, dua tujuan ini perlu diperhatikan para caleg agar paham di mana posisinya dan ke mana akan mengarah.
Baca SelengkapnyaAHY memprediksi Pilpres 2024 akan berisi tiga pasangan calon.
Baca SelengkapnyaDemokrat memandang platform perjuangan yang senada adalah bersama Koalisi Perubahan mengusung Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan, jika Anies ingin menang dalam kontestasi Pilpres 2024 harus berpasangan dengan AHY.
Baca SelengkapnyaDemokrat sering kali mendesak Anies untuk segera mengumumkan nama Cawapresnya, namun Anies dan NasDem tegaskan tunggu waktu yang tepat.
Baca SelengkapnyaAHY berjanji, jika partainya akan mengawal sejumlah kebijakan dan program-program yang memang pro terhadap rakyat.
Baca SelengkapnyaAHY menjadikan survei sebagai gambaran sekaligus referensi dalam langkah-langkah perjuangan.
Baca SelengkapnyaKetua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) buka suara terkait cawapres dari Capres Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto menjanjikan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) jabatan sangat penting dan strategis.
Baca SelengkapnyaAHY mengaku tak masalah jika tidak menjadi cawapres Anies Baswedan.
Baca Selengkapnya