Dipimpin Erick, Timses tak cuma soal politik tapi manajemen kampanye
Merdeka.com - Bakal Capres Joko Widodo (Jokowi) akhirnya memilih pengusaha Erick Thohir untuk memimpin Timsesnya di Pilpres 2019. Bos Mahaka Group itu dinilai mampu memanajemen tim pemenangan Jokowi-Ma'ruf.
Ketua Umum DPP Arus Bawah Jokowi (ABJ), Michael Umbas menilai, salah satu relawan capres petahana senang dengan pemilihan Erick sebagai panglima perang Jokowi-Ma'ruf di Pilpres 2019. Dia optimis, di bawah kepemimpinan Erick Thohir, ke depan kerja-kerja politik pemenangan Jokowi-Maruf di Pilpres 2019 akan ter-manajemen dengan baik.
"Sebab seperti kata Jokowi, TKN bukan hanya bekerja urusan politik namun bagaimana manajemen mengelola kampanye," kata Michael dalam pesan singkat, Jumat (7/9).
-
Siapa yang disebut sebagai timnya Jokowi? 'Prabowo-Gibran serta koalisi Indonesia maju, kami terang-terangan dan tidak malu-malu dan tidak mencla-mencle. Kami adalah timnya Pak Joko Widodo dan Anda tahu saya sekian tahun adalah lawan Pak Jokowi. Dua kali saya kalah (dari Jokowi),'
-
Siapa yang memimpin tim Prabowo? Menanggapi survei tersebut, Koordinator Nasional Penerus Negeri Prabowo-Gibran, Muhammad Pradana Indraputra mengatakan bahwa program yang selama ini digadang-gadang dan disosialisasikan oleh Prabowo-Gibran sangat berdampak sesuai dengan kebutuhan anak muda Indonesia.
-
Siapa yang usulkan Jokowi jadi pemimpin? Usulan tersebut merupakan aspirasi dan pendapat dari sejumlah pihak.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi saat mencoblos? Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana mencoblos capres-cawapres, caleg DPR RI, DPD RI, dan DPRD Kota Jakarta.
-
Apa yang dilakukan Erick Thohir? Melalui akun Instagramnya, Erick Thohir membagikan video sorotan pertandingan antara Timnas Indonesia dan Bahrain serta reaksinya saat menonton bersama. Dia juga menambahkan caption dan pesan dalam unggahan tersebut. 'Terima kasih kepada semua pemain yang telah berjuang maksimal. Semoga kita bisa mendapatkan poin penuh di pertandingan selanjutnya,' tulis Erick.
Michael melihat, penunjukan Erick Thohir tepat karena merepresentasikan generasi milenial. Dan, ini akan memperkuat basis Jokowi-Ma'ruf di kalangan generasi muda. Generasi yang turut menentukan masa depan bangsa Indonesia.
"DPP ABJ meyakini kesuksesan Bapak Erick Thohir dalam memimpin perusahaan diberbagai bidang, termasuk kesuksesan yang membanggakan pada Asian Games 2018, akan berlanjut pada TKN Jokowi-Ma'ruf. Sukses Asian Games 2018 bukti bagaimana kapasitas dan kualitas kepemimpinan Bapak Erick Thohir," terang dia.
DPP ABJ menyatakan, siap bersinergi dan bekerja sama dalam pemenangan Jokowi-Ma'ruf pada Pilpres 2019. Yakni dengan mengkonsolidasikan relawan, simpatisan dan masyarakat secara umum untuk melanjutkan Jokowi memimpin RI dua periode.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Nama Erick Thohir masuk dalam bursa Cawapres di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaErick Thohir juga memiliki rekam kerja yang sangat bagus di PSSI.
Baca SelengkapnyaErick Thohir dinilai mampu membawa kemenangan bagi Prabowo karena memiliki pengalaman sebagai timses Jokowi.
Baca SelengkapnyaPAN merupakan partai yang gencar menawarkan Erick Thohir menjadi cawapres Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaHasil survei Voxpol Center menunjukkan elektabilitas tertinggi diraih Prabowo saat berduet dengan Erick Thohir.
Baca SelengkapnyaPAN menyebut, Erick Thohir merupakan figur yang pantas untuk didukung penuh maju sebagai cawapres.
Baca SelengkapnyaPolitikus PAN sekaligus Wali Kota Bogor Bima Arya menceritakan jika dirinya sempat berdiskusi dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Baca SelengkapnyaErick Thohir disebut-sebut cocok dengan Ganjar atau Prabowo.
Baca SelengkapnyaErick kagum bagaimana Jokowi mau merangkul Prabowo usai menjadi rival di 2019.
Baca SelengkapnyaErick Thohir turut mengawal Prabowo Subianto tampil di Debat Capres terakhir.
Baca SelengkapnyaErick Thohir adalah seorang pekerja keras yang mengejar produktivitas dan keberhasilan.
Baca SelengkapnyaDua nama yang condong untuk mendampingi Prabowo yaitu Menteri BUMN Erick Thohir dan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar.
Baca Selengkapnya