Hary Tanoe Temui Megawati di DPP PDIP, Bahas Pencapresan Ganjar
Merdeka.com - Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo menemui Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri di kantor DPP PDIP, Jakarta, Jumat (9/6). Kedua pimpinan partai ini akan membahas kerja sama politik dalam rangka mendukung pencapresan Ganjar Pranowo.
Pantauan di lokasi, Hary Tanoesoedibjo tiba sekitar pukul 9.00 WIB. Kedatangannya disambut oleh Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.
Sejumlah elite Partai Perindo yang mendampingi Hary Tanoesoedibjo adalah Ketua Harian DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi, Sekretaris Jenderal DPP Partai Perindo Ahmad Rofiq, hingga bacaleg Partai Perindo Ustadz Yusuf Mansur.
-
Bagaimana tanggapan Puan soal pertemuan SBY dan Prabowo dengan Megawati? Tidak ada kata tidak. Semua itu masih ada harapan jadi jangan pernah putus asa semuanya pasti masih ada harapan,“ kata Puan, saat diwawancarai di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (20/6).
-
Kapan pertemuan Prabowo dan Megawati? 'Insyaallah akan terjadi. Pokoknya Insyaallah akan terjadi sebelum pelantikan,' ujar Muzani di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (9/9/2024).
-
Apa yang disampaikan Megawati kepada Prabowo? 'Bu Mega tadi menyampaikan salam hormat untuk Pak Prabowo dan Pak Prabowo juga menyampaikan salam hormat untuk Bu Mega,' kata Muzani.
-
Siapa yang ingin bertemu Megawati? Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyatakan keinginan untuk melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
-
Kapan pertemuan Prabowo dan Megawati direncanakan? 'Pertemuan itu (antara Prabowo dan Megawati) sudah terjadwal dan sudah di atas mejanya Prabowo,' tutupnya.
-
Kenapa Prabowo dan Megawati saling menghormati? Menurut Muzani baik Prabowo maupun Megawati saling menghormati.
Sementara, Megawati tiba di kantor DPP PDIP sekitar pukul 9.30 WIB. Megawati yang mengenakan pakaian merah hitam disambut oleh Bakal Capres PDIP Ganjar Pranowo.
Setelah tak lama transit, Megawati dan Hary Tanoe bersama Ganjar serta kedua anak Megawati, Ketua DPP PDIP Puan Maharani dan Ketua DPP PDIP Prananda Prabowo menuju aula di lantai lima yang menjadi tempat pertemuan.
“Selamat datang Ibu Megawati dan Bapak Harry Hary Tanoesoedibjo. Perindo ini lambangnya Rajawali dan PDIP ini Banteng, jadi Rajawali dan Banteng,” kata Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto saat membuka pertemuan.
Sebelumnya, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan, pertemuan PDIP dan Perindo membahas kerja sama politik Pilpres 2024. Hasto mengatakan, PDIP menghormati kedaulatan setiap partai politik.
"Prinsipnya dalam membangun kerja sama kami menghormati kedaulatan setiap partai politik," ujarnya.
PDIP mengupayakan terus merajut kerja sama politik dengan sejumlah partai seperti Golkar, PKB, PAN dan Perindo.
"Upaya untuk merajut suatu kebersamaan ini terus dilakukan baik itu juga dengan Golkar, kemudian dengan PKB, dengan PAN dan juga terakhir dengan Perindo," kata Hasto.
(mdk/tin)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Di ruang tamu lantai tiga ini, Megawati dan Ganjar turut ditemani Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dan Ketua DPP PDIP Eriko Sotarduga.
Baca SelengkapnyaUsai resmi melakukan kerja sama politik, Sekjen PDIP Hasto Kristianto melemparkan pantun spesial.
Baca SelengkapnyaPartai Hanura menyambangi markas DPP PDIP dalam rangka silaturahmi politik disambut langsung Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Senin (28/8).
Baca SelengkapnyaAdapun soal sinyal arah dukungan Demokrat, kata Hasto, sejauh ini masih terlihat baru penjajakan.
Baca SelengkapnyaHasto mengatakan, Ganjar dan Mahfud akan sowan ke Megawati pada pekan depan.
Baca SelengkapnyaOSO mengaku banyak membahas masalah kebangsaan ketika berdiskusi dengan Megawati dan PDIP.
Baca SelengkapnyaHasto menuturkan pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD merupakan sosok pemimpin yang bersih dan berdedikasi untuk bangsa dan negara.
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani mengakui ada peluang Ganjar Pranowo duet dengan Prabowo.
Baca SelengkapnyaRencana pertemuan dengan Presiden ke-5 RI yang disebut akan dilaksanakan pada pekan depan, Ganjar membenarkan.
Baca SelengkapnyaSesama menteri kabinet melakukan pertemuan merupakan hal yang biasa.
Baca SelengkapnyaPerindo akan fokus bekerja sama dengan koalisi untuk memenangkan Ganjar-Mahfud.
Baca SelengkapnyaMenurut Herman Hery, jadwal kampanye Ganjar-Mahfud di NTT sedang disusun oleh tim pemenangan nasional.
Baca Selengkapnya