Pria wajib minum jus delima untuk dapatkan manfaat seksual ini
Merdeka.com - Buah, apapun nama dan bentuknya tetap akan memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh. Begitu pula dengan buah pomegranate atau yang bisa disebut dengan delima.
Biasanya delima dikonsumsi secara langsung dari buahnya. Namun delima juga banyak diolah menjadi jus dan ternyata pria wajib untuk meminumnya agar mendapatkan manfaat dalam kesehatan seksual berikut ini.
Meningkatkan libido
-
Bagaimana buah delima bisa mencegah disfungsi ereksi? Disfungsi ereksi adalah masalah yang umum dialami oleh banyak pria. Buah delima dapat membantu mencegah disfungsi ereksi karena mengandung senyawa antioksidan yang membantu meningkatkan aliran darah ke penis. Selain itu, buah delima juga dapat meningkatkan produksi oksida nitrat dalam tubuh, yang penting untuk ereksi yang kuat dan tahan lama.
-
Apa manfaat utama buah delima untuk kesuburan pria? Salah satu manfaat utama buah delima bagi pria adalah kemampuannya dalam meningkatkan kesuburan. Buah delima mengandung antioksidan yang tinggi, seperti punicalagin, yang dapat membantu melindungi sperma dari kerusakan oksidatif. Selain itu, buah delima juga dapat meningkatkan produksi testosteron, hormon yang penting untuk kesuburan pria.
-
Bagaimana cara buah delima tingkatkan vitalitas? Penelitian menunjukkan bahwa jus delima bisa membantu meningkatkan kondisi disfungsi ereksi. Buah ini mengandung sejumlah antioksidan yang bisa meningkatkan testosteron, kualitas sperma, dan hasrat seksual.
-
Apa manfaat utama buah delima? Buah ini terkenal dengan bijinya yang banyak dan sarat akan manfaat kesehatan, seperti kandungan antioksidan yang tinggi, vitamin C, dan serat.
-
Apa manfaat utama Buah Delima? Delima memiliki manfaat meringankan arthritis, menurunkan hipertensi, meningkatkan imunitas, mencegah kanker, dan meningkatkan kesehatan otot.
-
Mengapa buah delima bagus untuk menjaga kesehatan jantung pria? Kesehatan jantung adalah faktor penting dalam menjaga kesehatan pria. Buah delima mengandung fitokimia yang disebut punicalagin yang dapat membantu menjaga kesehatan jantung. Senyawa ini dapat membantu mengurangi peradangan dalam arteri dan meningkatkan aliran darah ke jantung. Buah delima juga membantu menurunkan kadar kolesterol dan tekanan darah, yang merupakan faktor risiko utama untuk penyakit jantung.
Menurut penelitian dari Queen Margaret University di Edinburgh, jus delima mampu berfungsi sebagai afrosidiak alami dan meningkatkan gairah seksual pada pria. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pria yang minum segelas jus delima secara rutin selama minimal 15 hari menunjukkan lonjakan hormon testosteron yang mampu membuat libido meningkat.
Meningkatkan kualitas sperma
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Clinical Nutrition menemukan bahwa minum jus delima tiap pagi akan meningkatkan konsentrasi sperma dan kepadatan sel spermatogenik serta lapisan germinal yang membantu dalam peningkatan produksi sperma.
Membantu mengatasi ejakulasi dini
Kamu ingin terhindar dari ejakulasi dini? Minumlah jus delima secara rutin karena kandungan nitrat dalam jus delima tidak hanya meningkatkan aliran darah ke alat kelamin namun juga dapat mengurangi stres oksidatif yang menjadi penyebab dari ejakulasi dini.
Agar mendapatkan manfaat sehat yang lebih maksimal, pilihlah jus delima yang terbuat dari buah delima asli. Bukan jus delima kemasan.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Buah delima memiliki segudang manfaat untuk kesehatan, khususnya bagi pria.
Baca SelengkapnyaBuah delima termasuk superfood yang baik dikonsumsi untuk keseharan reproduksi pria dan wanita.
Baca SelengkapnyaSejumlah buah-buahan terbukti bisa sangat bermanfaat untuk menangani masalah vitalitas pria ketika di atas ranjang.
Baca SelengkapnyaSalah satu keistimewaannya adalah kemampuan daun kelor dalam meningkatkan vitalitas pria ketika berada di ranjang.
Baca SelengkapnyaTak perlu menggunakan obat-obatan kimia, dengan mengonsumsi minuman herbal seperti jus semangkan dan lidah buaya, pria bisa tahan lama di ranjang.
Baca SelengkapnyaSemangka memiliki banyak kandungan berkhasiat untuk kesehatan pria.
Baca SelengkapnyaJinten hitam atau habbatussauda merupakan rempah yang telah digunakan sejak ribuan tahun lalu untuk berbagai manfaat kesehatan.
Baca SelengkapnyaBiji durian memiliki manfaat bagi kesehatan karena mengandung nutrisi penting seperti lemak sehat, serat, protein, karbohidrat, zat besi, magnesium, dan kalium.
Baca SelengkapnyaTemukan 7 khasiat minyak zaitun untuk pria yang luar biasa! Dari meningkatkan vitalitas hingga menjaga kesehatan jantung, simak manfaat ajaib minyak zaitun ini.
Baca SelengkapnyaKumpulan obat kuat alami untuk pria yang aman dikonsumsi.
Baca SelengkapnyaMeningkatkan kesuburan bisa dilakukan oleh pria dengan konsumsi sejumlah suplemen dan nutrisi.
Baca SelengkapnyaBahan-bahan alami yang biasa kita temui di dapur ternyata menyimpan khasiat untuk kesuburan.
Baca Selengkapnya