Beredar 2 Versi Pembagian Grup Piala Menpora, Ini Penjelasan PT LIB
Merdeka.com - Bola.com, Jakarta - Teknis pelaksanaan turnamen pramusim Liga 1 mulai terungkap. Setelah tajuk turnamen yang bernama Piala Menpora, pembagian grup juga beredar di media sosial.
Wakil Direktur PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM), Hendri Zainuddin selaku manajemen Sriwijaya FC mengunggah dua versi pembagian grup dalam satu foto Piala Menpora di akun Instagramnya, @hendrizainuddin.
Lima kota masuk nominasi sebagai tuan rumah Piala Menpora meliputi Solo, Bandung, Sleman, Palembang, dan Malang.
-
Apa itu BRI Liga 1? Pertarungan di arena BRI Liga 1 2024/2025 telah dimulai. Sebanyak 18 tim akan berjuang untuk meraih posisi terbaik. Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Di mana Liga 1 disiarkan? Pertandingan BRI Liga 1 ini dapat disaksikan secara langsung di Indosiar dan juga melalui live streaming di Vidio.
-
Siapa saja pemain Timnas Indonesia yang berasal dari Liga 1? Saat ini sudah ada 12 pemain yang bergabung dengan Timnas Indonesia. Mereka berasal dari BRI Liga 1,' kata Sumardji saat dihubungi oleh Bola.net, Sabtu (31/8). 12 Pemain Sudah Berkumpul Sebanyak 12 pemain yang terlibat adalah Ernando Ari Sutaryadi, Muhammad Adi Satryo, Nadeo Argawinata, Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, Wahyu Prasetyo, hingga Egy Maulana Vikri. Selain itu, terdapat pemain BRI Liga 1 lainnya yang juga telah berlatih bersama Timnas Indonesia, yaitu Witan Sulaeman, Ricky Kambuaya, Ramadhan Sananta, Dimas Drajad, dan Hokky Caraka.
-
Apa itu BRI Liga I? Liga tertinggi sepak bola Indonesia ini akan dimulai pada tanggal 9 Agustus 2024, dengan pertandingan pembuka antara Persib Bandung dan PSBS Biak.
-
Timnas Indonesia main di grup mana? Tim nasional Indonesia tergabung dalam Grup C untuk kualifikasi Piala Dunia 2026.
-
Bagaimana cara Liga 1 bisa memperkuat Timnas Indonesia? Joel Cornelli berpendapat bahwa Liga 1 di masa depan akan memberikan kontribusi yang lebih signifikan. Hal ini disebabkan oleh penambahan kuota pemain asing yang kini menjadi delapan.
Ada perbedaan signifikan dalam dua versi drawing tersebut. Misalnya pada model pertama, PSM Makassar menempati Grup A. Pada varian kedua, Persija Jakarta yang menghuni pos tersebut.
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita memastikan, pembagian grup tersebut hanya sebatas lampiran untuk berdiskusi dengan kepolisian demi mengejar izin keamanan beberapa waktu lalu.
"Pembagian grup itu masih berupa draft sebagai bahan diskusi kami dengan Polri. Nanti pasti ada pembagian grup yang terbaru," kata Lukita kepada Bola.com, Kamis (18/2/2021).
"Tentu nanti akan diputuskan lagi bagaimana menentukan drawing untuk Piala Menpora ini," jelas pria yang karib dipanggil Lulu tersebut.
Dalam materi presentasi sebelumnya, PSSI dan PT LIB berencana menggulirkan turnamen pramusim. Kejuaraan pemanasan sebelum menyongsong Liga 1 2021 itu diproyeksikan berlangsung pada 20 Maret-25 April 2021.
Turnamen pramusim itu akan diikuti 18 peserta Liga 1 plus dua kontestan Liga 2 musim ini, Sriwijaya FC dan PSMS Medan.
2 Versi Pembagian Grup Piala Menpora
Menpora RI, Zainudin Amali dan Ketua PSSI, Mochamad Iriawan, saat launching Shopee Liga 1 di Jakarta, Senin, (24/2/2020). Sebanyak 18 klub akan memeriahkan Liga 1 yang akan berlangsung pada 29 Februari hingga 1 November 2020. (Bola.com/M Iqbal Ichsan)Versi 1
Versi 2
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini
(mdk/)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) memastikan akan segera menggulirkan kompetisi Liga 2 2023/24.
Baca SelengkapnyaJadwal lengkap pertandingan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia
Baca SelengkapnyaShopee menjadi sponsor utama turnamen antar klub di Asia Tenggara, yakni Shopee Cup.
Baca SelengkapnyaEmpat tim telah memastikan tiket ke semifinal Pegadaian Liga 2 2023/24. Keempat tim itu adalah Semen Padang, Malut United FC, PSBS Biak & Persiraja Banda Aceh.
Baca SelengkapnyaNasib miris dialami ratusan pemain sepak bola klub Liga 2 Indonesia. Mereka belum menerima gaji dengan nilai mencapai Rp5,4 miliar.
Baca SelengkapnyaSebanyak 18 tim berhasil melaju ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, termasuk Timnas Indonesia.
Baca SelengkapnyaIndonesia akan melawan Brunei pada putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pertandingan pertama akan dihelat di Indonesia dan leg kedua di Brunei.
Baca SelengkapnyaLivoli Divisi Utama 2024 dijadwalkan akan berlangsung pada 22 Oktober-23 November 2024
Baca SelengkapnyaDua tim besar akan mewakili Indonesia dalam kompetisi ASEAN Club Championship Shopee Cup™.
Baca SelengkapnyaBerikut perjuangan Timnas Indonesia selanjutnya untuk ikut Piala Dunia 2026.
Baca SelengkapnyaJadwal lengkap pertandingan Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Baca SelengkapnyaJadwal Liga Champions hari ini, Kamis 29 Agustus 2024. Liga Champions Eropa bakal menggelar laga-laga leg kedua dari babak play off.
Baca Selengkapnya