Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Begini solusi ketika iPhone mati total setelah update iOS 10

Begini solusi ketika iPhone mati total setelah update iOS 10 iOS 10. ©2016 Phone Arena

Merdeka.com - Kabar tidak mengenakkan baru saja diterima Apple terkait peluncuran update iOS 10 secara global. Banyak perangkat Apple, baik iPhone atau iPad dilaporkan mati total alias bricked setelah mencoba melakukan update.

Ya, update iOS 10 dinyatakan dapat menyebabkan gadget Apple mengalami bootloop, dan layar hanya menampilkan logo Apple. Terus begitu bila tidak diperbaiki, dengan kata lain kerusakan software.

Nah, apabila masalah ini terjadi saat Anda melakukan update iOS 10, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan.

  1. Cari komputer, bisa Mac atau Windows, yang mempunyai aplikasi iTunes versi terbaru.
  2. Hubungkan iPhone atau iPad bermasalah pada komputer dengan kabel Lightning.
  3. Buka iTunes
  4. Tekan dan tahan tombol Sleep dan Home bersamaan sampai iPhone (atau iPad) memulai mode recovery dan layar berubah (menampilkan upaya masuk iTunes).
  5. Buka iTunes di komputer untuk menjalankan 'update' atau 'restore' data iPhone/iPad.
  6. Pilih opsi 'update' untuk melanjutkan pemasangan iOS 10 (opsi restore akan mengembalikan ke iOS 9).
  7. Tunggu iPhone/iPad menyelesaikan update. Selesai!

Apabila langkah-langkah di atas gagal menghentikan tidak menyelesaikan masalah bricked, Anda bisa mengulangi proses namun memilih 'restore' untuk kembali ke iOS 9. Setelah iPhone/iPad kembali ke iOS 9, Anda bisa mencoba update iOS 10 dari awal.

Tetapi, apabila langkah ini gagal lagi. Anda sebaiknya datang ke Apple Store terdekat untuk memperbaikinya.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Waduh! Mau 'Ngecas' iPhone 15 Pakai Powerbank, Malah Powerbanknya yang Dicas iPhone
Waduh! Mau 'Ngecas' iPhone 15 Pakai Powerbank, Malah Powerbanknya yang Dicas iPhone

Berikut adalah penyebab kejadian tersebut ditemui oleh salah satu pengguna iPhone 15.

Baca Selengkapnya
Ramai Keluhan Battery Health iPhone 14 dan iPhone 14 Pro Cepat Menurun, Apa Penyebabnya?
Ramai Keluhan Battery Health iPhone 14 dan iPhone 14 Pro Cepat Menurun, Apa Penyebabnya?

Bahkan, ada yang mengeluh jika dalam waktu kurang dari setahun baterai smartphone tersebut berkurang banyak.

Baca Selengkapnya
Kisah Warga Tangerang Kecewa Berat Beli iPhone 16 di Malaysia, Error dan Repot Urus Cukai
Kisah Warga Tangerang Kecewa Berat Beli iPhone 16 di Malaysia, Error dan Repot Urus Cukai

Bahkan dia harus bolak balik Indonesia-Malaysia untuk mengklaim kerusakan yang terjadi.

Baca Selengkapnya
iPhone 14 Pro Max Tiba-tiba Meledak saat Dicas
iPhone 14 Pro Max Tiba-tiba Meledak saat Dicas

Sebuah iPhone 14 Pro Max mengalami ledakan saat diisi daya di dalam apartemen.

Baca Selengkapnya
Apple Tuding Aplikasi Ini Jadi Biang Kerok iPhone 15 Cepat Panas
Apple Tuding Aplikasi Ini Jadi Biang Kerok iPhone 15 Cepat Panas

Banyak pengguna Apple mengeluhkan overheat pada iPhone 15. Bahkan ada yang mengukur panasnya pakai termometer.

Baca Selengkapnya
Bukan Karena Ada Fitur Apple Intelligence Orang Mau Beli iPhone 16, tapi Karena Alasan Sederhana Ini
Bukan Karena Ada Fitur Apple Intelligence Orang Mau Beli iPhone 16, tapi Karena Alasan Sederhana Ini

Survei CIRP mengungkapkan alasan utama orang beralih ke iPhone 16 di 2024.

Baca Selengkapnya
3 iPhone Ini Dipastikan Tak Kebagian Update iOS 17
3 iPhone Ini Dipastikan Tak Kebagian Update iOS 17

Beberapa pengguna iPhone harus gigit jari lantaran, iOS 17 yang bakal dirilis dalam waktu dekat, ternyata tak hadir dalam semua perangkat iPhone.

Baca Selengkapnya
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?
Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?

Mengapa Apple memutuskan hal itu jika mereka benar-benar menghentikan pengembangan iPhone layar lipat?

Baca Selengkapnya
Masih Ada Aja Pengguna iPhone yang Suka Mengejek Android, Bahkan Sampai Dibully
Masih Ada Aja Pengguna iPhone yang Suka Mengejek Android, Bahkan Sampai Dibully

Bahkan hanya karena persoalan memakai iPhone dan Android membuat bubar kencan pertama dengan calon pasangan.

Baca Selengkapnya
Selamatkan iPhone 14 Pro Max Tercebur ke Sumur, Petugas Damkar Depok Pakai Alat Seharga Rp200 Juta
Selamatkan iPhone 14 Pro Max Tercebur ke Sumur, Petugas Damkar Depok Pakai Alat Seharga Rp200 Juta

Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Depok menyelamatkan satu unit ponsel seharga belasan juta rupiah yang tercebur ke sumur.

Baca Selengkapnya
HP Sering Mati Sendiri? Ini Penyebab dan Solusi Mengatasinya
HP Sering Mati Sendiri? Ini Penyebab dan Solusi Mengatasinya

Penyebab HP sering mati sendiri ini bisa saja berasal dari masalah pada perangkat keras, gangguan perangkat lunak, atau pengaturan yang tidak tepat.

Baca Selengkapnya
Kata Bea Cukai Bandara soal Keluhan Warga Tangerang Ribetnya Daftar iPhone 16 dari Malaysia
Kata Bea Cukai Bandara soal Keluhan Warga Tangerang Ribetnya Daftar iPhone 16 dari Malaysia

Menurut Gatot, dari informasi awal yang dia peroleh bahwa handphone yang dibeli warga Tangerang di Malaysia itu telah aktif.

Baca Selengkapnya