Telkomsel Gelar Poin Festival 2022, Ajang Bagi-bagi Hadiah untuk Pelanggan
Merdeka.com - Dalam rangka memeriahkan perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, Telkomsel menghadirkan program Poin Festival 2022 yang dipersembahkan sebagai wujud apresiasi kepada seluruh pelanggan setia Telkomsel.
Terdapat sejumlah program menarik yang dihadirkan oleh Telkomsel guna memberikan keuntungan dan keseruan lebih bagi pelanggan di akhir tahun. Hadirnya program Telkomsel Poin yang berlangsung hingga 31 Desember 2022.
"Melalui program ini, kami ingin melengkapi kebahagiaan pelanggan dengan memberikan program spesial dan menggelar festival musik hingga beragam hadiah menarik, sehingga para pelanggan dapat terus semangat untuk memaksimalkan berbagai peluang di akhir tahun. Kami juga ingin meningkatkan optimisme pelanggan dalam menyambut tahun yang baru melalui pemanfaatan inovasi produk dan layanan yang Telkomsel hadirkan," kata Direktur Marketing Telkomsel Derrick Heng di Tangerang, Jumat (16/12).
-
Mengapa Telkomsel mengadakan Undian Poin Festival 2023? Program ini telah berlangsung dari 1 November hingga 31 Desember 2023 dan bertujuan untuk memberikan penghargaan kepada pelanggan setia Telkomsel dan IndiHome atas loyalitas mereka.
-
Kapan Telkomsel menyerahkan hadiah Undian Poin Festival 2023? Penyerahan hadiah Undian Poin Festival 2023 ini dilakukan secara langsung pada 6 Maret 2024 di GraPARI Telkom Group BSD.
-
Kenapa Telkomsel Award 2024 diselenggarakan? Telkomsel Awards 2024 menjadi wujud nyata komitmen kami dalam membuka semua peluang keseruan, terutama dalam momen ulang tahun Telkomsel yang ke-29 ini.
-
Siapa saja yang mendapatkan penghargaan di Telkomsel Award 2024? Telkomsel Awards 2024 akan menyerahkan apresiasi bagi para talenta kreatif di bidang musik, movie/series, konten digital, komedi, serta esports melalui 6 kategori nominasi dan 1 kategori Lifetime Achievement.
-
Kapan Telkomsel Award 2024 dimulai? Telkomsel Awards 2024 akan menyerahkan apresiasi bagi para talenta kreatif di bidang musik, movie/series, konten digital, komedi, serta esports melalui 6 kategori nominasi dan 1 kategori Lifetime Achievement.
-
Apa tujuan utama Telkomsel Award 2024? 'Kami mengundang seluruh masyarakat Indonesia untuk turut menyaksikan dan merayakan malam penghargaan ini, yang tidak hanya akan menjadi ajang apresiasi bagi talenta kreatif tanah air tetapi juga momen kebersamaan yang penuh inspirasi. Melalui acara ini, kami berharap dapat terus mendorong kemajuan ekosistem industri kreatif digital Indonesia agar semakin berkembang dan berinovasi, menghadirkan karya-karya terbaik yang dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat,' kata dia.
Poin Festival 2022 dibuka dengan program Lucky Draw yang berlangsung pada 2 November – 31 Desember 2022. Dengan menukarkan Telkomsel Poin, pelanggan berkesempatan memenangkan hadiah utama berupa 1 unit Mercedes-Benz, 4 unit mobil Honda All New HRV, 5 unit motor matic Vespa, 1999 unit Mikios, dan 13 unit smartphone Samsung.
Untuk dapat mengikuti program ini, pelanggan dapat melakukan penukaran 1 Telkomsel Poin di aplikasi MyTelkomsel atau melakukan pembelian paket untuk mendapatkan kupon undian. Pengundian akan dilakukan pada 20 Januari 2023 dan akan diumumkan setelahnya di situs resmi www.telkomsel.com dan media cetak nasional.
Seluruh rangkaian kegiatan tersebut akan dilaksanakan di Summarecon Mall Serpong, Tangerang, pada 16-18 Desember 2022. Pada festival musik, Telkomsel menjalin kolaborasi bersama RANS Entertainment menyelenggarakan konser akhir tahun yang akan dimeriahkan oleh sejumlah musisi ternama, seperti Gigi Band, RAN, Monita Tahalea, The RAIN, Alexa, Seventeen, Ayu Dewi, Choky Sitohanng dan banyak lagi. Untuk itu pelanggan dapat mengikuti update kejutan artis yang akan memeriahkan dalam konser tersebut dengan mengikuti informasi di akun sosial media @telkomsel dan @telkomselpoin. (mdk/faz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Melalui program ini, Telkomsel memberikan berbagai keuntungan serta nilai tambah yang disesuaikan dengan pola penggunaan pelanggan dalam periode tertentu.
Baca SelengkapnyaTelkomsel melanjutkan komitmennya dalam memberikan apresiasi kepada pelanggan setia dengan menyerahkan hadiah utama Undian Poin Festival 2023.
Baca SelengkapnyaProgram Gelegar PLN Mobile merupakan bentuk apresiasi perseroan kepada seluruh pengguna PLN Mobile.
Baca SelengkapnyaMelalui 6 kategori nominasi dan 1 kategori Lifetime Achievement, Telkomsel gelar Telkomsel Award 2024.
Baca SelengkapnyaSelain itu, program loyalitas pelanggan turut dimeriahkan ribuan voucher cashback hingga 50 persen, merchandise Blibli.
Baca SelengkapnyaTelkom berkomitmen untuk selalu menyediakan layanan yang optimal guna memenuhi kebutuhan masyarakat.
Baca SelengkapnyaSetiap tanggal 27 September, Indonesia memperingati Hari Bhakti Postel.
Baca SelengkapnyaDigiland 2023 hadir dengan inovasi baru, mulai dari Conference, pameran implementasi ESG, hingga pengenalan produk dan layanan terbaru milik TelkomGroup.
Baca SelengkapnyaWalau selalu hadir tiap tahun, nyatanya antusiasme menanti momen 12.12 ini tak pernah surut.
Baca SelengkapnyaTelkom berhasil memenangkan tiga kategori sekaligus.
Baca SelengkapnyaDigiland 2023 merupakan puncak dari rangkaian peringatan ulang tahun ke-58 Telkom Indonesia dengan mengangkat tema 'Elevating Your Future'
Baca SelengkapnyaSebagai wujud terima kasih & komitmen Telkom untuk selalu memberikan yang terbaik bagi masyarakat dan pelaku bisnis, Telkom menggelar Digiland 2023 di Surabaya
Baca Selengkapnya