Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Zenfone 9 Dirilis di Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasi Lengkapnya!

Zenfone 9 Dirilis di Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasi Lengkapnya! Zenfone 9 Dirilis di Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasi Lengkapnya!. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Asus secara resmi meluncurkan smartphone Zenfone 9 di Indonesia, hari ini. Seri Zenfone ini dirancang dengan sejumlah upgrade signifikan dan fitur-fitur unggulan untuk menghadirkan pengalaman ponsel flagship yang ultra-compact, ultra-stylish, dan ultra-speedy bagi pengguna di Indonesia.

Generasi terbaru Zenfone 9 di-redesign untuk menghasilkan tampilan yang premium dan berkelas, termasuk penggunaan high-grip texture yang memberikan kesan kokoh serta sertifikasi IP68 yang membuatnya tangguh. Begitu juga performanya, sangat bisa diandalkan karena Zenfone 9 ditunjang oleh prosesor premium Snapdragon® 8+ Gen 1 Mobile Platform dan baterai 4300 mAh untuk penggunaan yang lebih lama.

Dengan layar 5,9 inci, ponsel ini dirancang agar pas dengan ukuran tangan dan saku umumnya. Antarmuka Asus ZenUI 9 (Android™ 12) sudah dioptimalkan untuk penggunaan satu tangan. Termasuk penggunaan Asus ZenTouch, yaitu tombol power multifungsi yang menggabungkan sensor sidik jari untuk unlock yang lebih mudah dan penggunaan gesture control yang lebih nyaman.

"Sederet upgrade yang signifikan menjadikan Zenfone 9 sebagai smartphone Zenfone paling powerful yang pernah diciptakan," kata Jimmy Lin, Asus Regional Director Southeast Asia dalam keterangannya, Kamis (17/11).

Dilanjutkannya, smartphone ini benar-benar memenuhi apa yang dibutuhkan konsumen terkini, yakni yakni smartphone dengan fitur yang lengkap dalam tubuh yang ringkas.

"Zenfone 9 pun hadir dalam tampilan yang lebih eye-catching, dilengkapi sertifikasi perlindungan dari debu dan air, peningkatan fitur fotografi dengan kamera 50MP IMX766 dan 6-Axis Hybrid Gimbal Stabilizer untuk foto yang lebih tajam dan bebas guncangan," ungkap Jimmy.

Zenfone 9 hadir secara resmi di Indonesia dengan varian dengan tiga varian kapasitas penyimpanan dan empat varian warna. Zenfone 9 dengan kapasitas penyimpanan 6GB/128GB bisa didapatkan dengan harga Rp7.999.000 dalam empat warna pilihan; Midnight Black, Moonlight White, Sunset Red, dan Starry Blue.

Sedangkan, Zenfone 9 dengan kapasitas penyimpanan 8GB/256GB bisa didapatkan dengan harga Rp9.999.000 dalam dua pilihan warna; Midnight Black dan Moonlight White. Terakhir, untuk Zenfone 9 dengan kapasitas penyimpanan 16GB/256GB bisa didapat dengan harga Rp11.999.00 dalam satu warna, Midnight Black. (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya

Berikut adalah bocoran spesifikasi Asus Zenfone 10 yang bakal dirilis nanti.

Baca Selengkapnya
Asus Zenfone 10 Dirilis di Indonesia Punya 2 Pilihan Spek, Segini Harganya
Asus Zenfone 10 Dirilis di Indonesia Punya 2 Pilihan Spek, Segini Harganya

Berikut harga Asus Zenfone 10 yang dirilis di Indonesia.

Baca Selengkapnya
ASUS Zenfone 11 Ultra Dirilis di Indonesia, Unggulkan Kekuatan AI
ASUS Zenfone 11 Ultra Dirilis di Indonesia, Unggulkan Kekuatan AI

Artificial Intelligence (AI) menjadi kekuatan pada smartphone baru ASUS Zenfone 11 Ultra.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia

Samsung Indonesia baru saja merilis duo flagship yang ditunggu-tunggu di tahun ini yakni Galaxy Z Fold5 & Flip5.

Baca Selengkapnya
Sharp AQUOS R9, Penantang Baru HP Flagship, Apa Keunggulannya?
Sharp AQUOS R9, Penantang Baru HP Flagship, Apa Keunggulannya?

AQUOS R9 dilengkapi dengan prosesor Snapdragon® 7+ Gen 3 terbaru, yang dipadukan dengan RAM 12GB.

Baca Selengkapnya
Ini Penampakan OPPO Reno10 5G yang Bakal Dirilis di Indonesia
Ini Penampakan OPPO Reno10 5G yang Bakal Dirilis di Indonesia

Dalam waktu dekat perangkat baru ini bakal dirilis ke pasar.

Baca Selengkapnya
Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis
Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis

Dengan peningkatan signifikan dalam desain, seri ROG Phone 8 telah mengalami evolusi yang memukau dari generasi sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Segini Harga dan Spek yang Didapat jika Beli OPPO A79 5G yang Baru Dirilis
Segini Harga dan Spek yang Didapat jika Beli OPPO A79 5G yang Baru Dirilis

OPPO A79 5G resmi dijual di Indonesia. Berikut harga dan speknya.

Baca Selengkapnya
Vivo Resmi Luncurkan HP Layar Lipat, Ini Harga dan Spesifikasinya
Vivo Resmi Luncurkan HP Layar Lipat, Ini Harga dan Spesifikasinya

Berikut harga dan spesifikasi HP layar lipat Vivo.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy A16, Segini Harganya
Samsung Rilis Galaxy A16, Segini Harganya

Galaxy A16 hadir dengan desain sudut membulat dan lebih tipis dibanding pendahulunya, disertai susunan tiga kamera di bagian belakang.

Baca Selengkapnya
Mengintip Spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang Baru Saja Dirilis
Mengintip Spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang Baru Saja Dirilis

Berikut spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang baru dirilis di Paris.

Baca Selengkapnya