Komjen Rycko Amelza Lulusan Terbaik Dimutasi ke Densus 88
Komjen Rycko Amelza Lulusan Terbaik Dimutasi ke Densus 88
Komjen Rycko Amelza Lulusan Terbaik Dimutasi ke Densus 88
Komjen Rycko Amelza Dahniel baru saja dimutasi ke Densus 88. Sebelumnya dia menjabat Kalemdiklat Polri.
"Komjen Pol Prof. Dr. H. Rycko Amleza Dahniel, Msi. NRP 66080389 Kalemdiklat Polri dimutasi sebagai Pati Denuss 88 At Polri (Persiapan Penugasan Luar Struktur)," demikian tertulis dalam surat telegram, dikutip Rabu (29/30).
Rycko merupakan jebolan Akpol 1988 dengan meraih predikat lulusan terbaik. Pria kelahiran Bogor 14 Agustus 1966 ini berpengalaman dalam bidang reserse.
Komjen Rycko Amelza juga pernah menjadi ajudan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tahun 2009. Dia menjadi ajudan di periode kedua pemerintahan SBY.
-
Siapa yang lulus Akpol? Anak Bintara TNI Lulus Akpol Kisah tersebut selayaknya yang dibagikan melalui video singkat pada akun TikTok @koperasiakpol baru-baru ini. Seorang Bintara TNI didampingi istri nampak duduk di barisan para orangtua, menyaksikan putra-putrinya dinyatakan lulus dari pendidikan Akpol selama empat tahun.
-
Siapa saja yang mendapat kenaikan pangkat menjadi Komjen? Dari sederet perwira tinggi Polri yang mendapat kenaikan pangkat hari ini, ada dua anggota yang menyandang jenderal bintang tiga. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat 31 perwira tinggi Polri di gedung Rupattama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Sabtu (29/6).
-
Dimana AHY bertemu Komjen Rycko? AHY datang dengan mengenakan stelan jas hitam ditambah peci di kepala. Menteri ATR/BPN itu terlihat gagah berkacamata hitam saat memasuki tempat acara.Sebelum duduk di kursi yang disediakan, AHY sempat menyalami sejumlah jenderal polisi. Di antaranya ialah jenderal polisi yang dulunya ajudan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Jenderal polisi itu adalah Komjen Rycko Amelza Daniel. Sebelum bersalaman keduanya saling hormat.
-
Apa yang diraih Theodore Gomgom di Akpol 2024? 'Perasaan saya bisa dianugerahkan sebagai Adhi Makayasa tahun 2024 adalah terutama senang dan bangga. Bercampur haru, bisa berhasil mencapai titik ini dan bisa berhasil mendapat gelar Adhi Makayasa di tahun 2024,' ungkap Theodore Gomgom.
-
Siapa yang diberi penghargaan oleh Kemenkumham? Pada puncak Peringatan Hari HAM tahun ini yang bertemakan “Harmoni dalam Keberagaman (Harmony in Diversity)“, menkumham juga memberikan sejumlah penghargaan kepada lima kabupaten/kota atas capaian terbaik dalam program Kabupaten/Kota Peduli HAM (KKPHAM), diantaranya adalah Kota Mojokerto, Kabupaten Tapin, Kabupaten Purworejo, Kota Tasikmalaya, dan Kota Jakarta Timur.
-
Di mana pemberian penghargaan Akmil 2024? Melansir Instagram @penhumas_akmil, Senin (8/7) pemberian penghargaan dilaksanakan di Lapangan Pancasila, Akmil, Magelang, Jawa Tengah pada Jumat (5/7) kemarin.
Rycko termasuk dalam salah satu perwira yang mendapat kenaikan pangkat luar biasa. Hal ini terjadi saat Komjen Rycko Amelza tergabung dalam tim Badan Reserse Kriminal Polri atau Bareskrim Polri).iption
Saat itu, Komjen Rycko Amelza turut serta melumpuhkan teroris Dr. Azahari serta kelompoknya. Aksi pelumpuhan itu terjadi pada 9 November 2005 di Kota Batu, Malang, Jawa Timur.
Komjen Rycko salah satu pati polri yang memiliki karier moncer di kepolisian. Beberapa jabatan strategis pernah didudukinya.
Jabatan itu di antaranya, Kapolres Metro Jakarta Utara (2008), Pamen SDE SDM Polri (Ajudan Presiden 2009),Gubenrur Akpol (2017), Kapolda Jateng (2019), Kabaintelkam Polri (2020).