Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Potret Ayah-Anak Sukses Berkarier di TNI, Jenderal Lulusan Terbaik, Putranya Cumlaude

Potret Ayah-Anak Sukses Berkarier di TNI, Jenderal Lulusan Terbaik, Putranya Cumlaude Potret Ayah-Anak jadi Prajurit Terbaik. Instagram/@m_adityarama ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Mempunyai anggota keluarga seorang anggota TNI tentu merupakan kebanggaan tersendiri bagi sebagian orang. Tak heran, banyak anak-anak para prajurit akan mengikuti jejak orang tuanya berkarir di dunia kemiliteran.

Hal tersebut sama seperti yang dialami oleh Marsekal Madya TNI Donny Ermawan. Jenderal yang pernah menjadi lulusan terbaik di Akademi Angkatan Udara (AAU) itu, ternyata memiliki seorang putra yang juga mengikuti jejaknya menjadi prajurit.

Ia adalah Muhammad Aditya Rama. Belum lama ini, Rama bahkan baru saja dinyatakan lulus dari AAU dengan predikat cumlaude. Berikut potretnya:

Potret Bersama

Marsekal Madya TNI Donny Ermawan Taufanto, merupakan seorang perwira tinggi TNI Angkatan Udara yang saat ini menjabat sebagai Sekjen di Kementerian Pertahanan RI.

Donny merupakan salah satu prajurit TNI yang cukup berprestasi. Ia pernah mendapat predikat sebagai lulusan terbaik di Akademi Angkatan Udara (AAU) pada tahun 1988 dan mendapat penghargaan Adhi Makayasa.

Sebelum menjabat sebagai Sekjen di Kemenhan, jabatan terakhir yang diemban jenderal bintang tiga ini adalah Pangkoopsau II.

Saat ini, karier kemiliterannya di Angkatan Udara pun dilanjutkan oleh anak laki-lakinya. Dia adalah Muhammad Aditya Rama. Melalui unggahan di Instagram pribadinya, Rama pun sempat membagikan potret dirinya bersama kedua orang tuanya.

potret ayah anak jadi prajurit terbaik

Instagram/@m_adityarama ©2021 Merdeka.com

"Saya sampai disini berkat mereka. Berdiri dan melangkah dengan kaki-ku sendiri, beberapa langkah dibelakang dan mengikuti jejak Beliau @donny_ermawan. Tentunya dengan setiap langkah yang disertai dorongan dan doa dari Beliau @yayuk_ermawan," tulisnya dalam keterangan foto.

Lulus Cumlaude

potret ayah anak jadi prajurit terbaik

Instagram/@m_adityarama ©2021 Merdeka.com

Aditya Rama belum lama ini diketahui baru saja lulus dari Akademi Angkatan Udara (AAU). Menariknya, ia disebut lulus dengan predikat cumlaude. Dalam upacara kelulusannya, ia bersama dengan sepuluh calon prajurit TNI AU yang lain pun mendapatkan penghargaan langsung dari Kepala Staf TNI Angkatan Udara (KSAU), Marsekal TNI Fadjar Prasetyo.

Potret saat Kelulusan

Melalui unggahannya, Rama juga sempat membagikan potret saat dirinya baru saja dinyataka lulus dari AAU. Dalam potret tersebut, ia tampak berpose mengenakan selempang bertuliskan 'cumlaude' di tubuhnya.

potret ayah anak jadi prajurit terbaik

Instagram/@m_adityarama ©2021 Merdeka.com

"Cerita singkat. Dulu waktu junior pernah lihat senior panutan di wisuda pake selempang ini. Sejak itu, di wisuda seperti itu pun jadi achievement yang harus dicapai. Alasan-nya sederhana. Saya melihat betapa bangganya orang tua senior saya itu, dan saya ingin buat orang tua saya pun begitu. So, can I say that I've done a great job?," tulisnya.

(mdk/khu)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
⁠Ibunya Letkol TNI AD 2 Putrinya Calon Perwira TNI & Polri, Kedekatan Sang Anak dengan 'Cinta Pertama' Jadi Perhatian
⁠Ibunya Letkol TNI AD 2 Putrinya Calon Perwira TNI & Polri, Kedekatan Sang Anak dengan 'Cinta Pertama' Jadi Perhatian

Seorang suami istri bangga dengan pencapaian anaknya yang berhasil jadi calon perwira TNI Polri.

Baca Selengkapnya
Mata Berkaca-kaca, Bintara TNI Bangga Anaknya Lulus Akpol Kini jadi Perwira Polisi
Mata Berkaca-kaca, Bintara TNI Bangga Anaknya Lulus Akpol Kini jadi Perwira Polisi

Sang putra diketahui baru saja lolos Akademi Kepolisian (Akpol).

Baca Selengkapnya
Jadi Anggota TNI-Polri, Ayah & Putrinya Punya Pangkat Sama-sama Perwira Selevel
Jadi Anggota TNI-Polri, Ayah & Putrinya Punya Pangkat Sama-sama Perwira Selevel

Meski berbeda instansi, pangkat ayah yang berdinas di TNI dengan sang putri yang berdinas di Polri ini sama-sama satu level.

Baca Selengkapnya
Potret Satu Keluarga ini Perwira TNI-Polri, Ayah Kolonel, 2 Putra Letnan & 1 Putri Iptu
Potret Satu Keluarga ini Perwira TNI-Polri, Ayah Kolonel, 2 Putra Letnan & 1 Putri Iptu

Potret sebuah keluarga kian menjadi pusat perhatian. Mulai dari ayah hingga ketiga anaknya berkarier sebagai anggota TNI-Polri.

Baca Selengkapnya
Pangkatnya Lebih Rendah, Ayah TNI Beri Hormat ke Anaknya yang jadi Polisi lalu Tampar & Pukul
Pangkatnya Lebih Rendah, Ayah TNI Beri Hormat ke Anaknya yang jadi Polisi lalu Tampar & Pukul

Rasa bangga dan bahagia pasti dirasakan semua orang tua bila sang anak berhasil melampaui pencapaian orang tuanya.

Baca Selengkapnya
Anakku Komandanku, Sosok Ayah Bintara & Anak Perwira Sama-sama Anggota TNI AL
Anakku Komandanku, Sosok Ayah Bintara & Anak Perwira Sama-sama Anggota TNI AL

Kebahagiaan seorang ayah TNI bangga melihat putranya juga berhasil jadi tentara. Saat dilantik ternyata pangkat sang buah hati lebih tinggi dari ayahnya.

Baca Selengkapnya
Ayah & Ibunya Sama-sama Pangkat Jenderal di Polri, 2 Anaknya Perwira Polisi, 1 Lulusan Terbaik Akpol
Ayah & Ibunya Sama-sama Pangkat Jenderal di Polri, 2 Anaknya Perwira Polisi, 1 Lulusan Terbaik Akpol

Sosok keluarga ayah dan ibunya sama-sama berpangkat jenderal Polri dan miliki dua putra yang sudah berhasil jadi perwira polisi.

Baca Selengkapnya
Potret Suami Istri Sukses Punya 5 Putra Semuanya jadi Anggota TNI, 1 Putri jadi Dokter
Potret Suami Istri Sukses Punya 5 Putra Semuanya jadi Anggota TNI, 1 Putri jadi Dokter

Bukan lagi impian, pasutri ini berhasil mengantarkan putra putrinya meraih kesuksesan dengan memiliki profesi yang tak sembarangan.

Baca Selengkapnya
Taruna TNI Didatangi Keluarga di Wisuda Jurit Bikin Haru, Sosok Ayahnya dan Kakaknya Bukan Orang Sembarangan
Taruna TNI Didatangi Keluarga di Wisuda Jurit Bikin Haru, Sosok Ayahnya dan Kakaknya Bukan Orang Sembarangan

Momen wisuda seorang taruna bikin salah fokus (salfok) warganet di media sosial.

Baca Selengkapnya
Potret Ayah & Putrinya Sama-sama Perwira TNI, Pangkatnya Cuma Beda Satu Tingkat
Potret Ayah & Putrinya Sama-sama Perwira TNI, Pangkatnya Cuma Beda Satu Tingkat

Perwira remaja TNI AU, Letda Alya berhasil meraih cita-citanya untuk menjadi seorang perwira dengan pangkat yang tak jauh dari ayahnya.

Baca Selengkapnya
Kombes Polisi Sumringah Anaknya Wisuda Prabhatar Akademi TNI 2023, Sang Ibu Peluk Erat 'Mamih Sayang Abang'
Kombes Polisi Sumringah Anaknya Wisuda Prabhatar Akademi TNI 2023, Sang Ibu Peluk Erat 'Mamih Sayang Abang'

Seorang taruna Akademi TNI yang baru saja lulus dari wisuda Prabhatar Akademi TNI mendapatkan doa yang mendalam dari anggota keluarganya.

Baca Selengkapnya
Sama-sama Perwira TNI-Polri, Ayah dan Putrinya ini Punya Pangkat Satu Level
Sama-sama Perwira TNI-Polri, Ayah dan Putrinya ini Punya Pangkat Satu Level

Meski tak berada di panji yang sama, namun keduanya diketahui memiliki pangkat tak berbeda.

Baca Selengkapnya