Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BI Sebut Gelaran MotoGP Mandalika Beri Kontribusi Positif Bagi Ekonomi

BI Sebut Gelaran MotoGP Mandalika Beri Kontribusi Positif Bagi Ekonomi MotoGP Mandalika 2022. ©2022 Bola.net

Merdeka.com - Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Juda Agung mengatakan, gelaran MotoGP Indonesia akan memberikan kontribusi pada ekonomi Indonesia. Apalagi gelaran tersebut diikuti oleh pembukaan sejumlah tempat pariwisata dan pelonggaran aktivitas masyarakat.

"Ke depan kami di bank Indonesia masih optimis kinerja ekonomi membaik ditopang akselerasi vaksinasi, kebijakan perjalanan yang longgar, dibukanya tempat parisiwata dan gelaran MotoGP Mandalika pekan lalu," katanya melalui diskusi daring, Jakarta, Senin (21/3).

Juda mengatakan, secara terus menerus perekonomian Indonesia mengalami pemulihan. Meskipun ditengah penyebaran pandemi Virus Corona varian Omicon yang cukup besar, ekonomi tetap mampu tumbuh.

Orang lain juga bertanya?

"Posisi perekonomian Indonesia secara nasional, kalau kita lihat indikator terakhir pertumbuhan ekonomi domestik tetap kuat ditengah penyebaran omicon dan munculnya geopolitik Rusia dan Ukraina," katanya.

Sejauh ini pertumbuhan ekonomi ditopang oleh ekspor, investasi, serta konsumsi rumah tangga. "Pertumbuhan ekonomi ditopang, konsumsi rumah tangga, investasi dan konsumsi pemerintah," jelasnya.

Dari sisi lain, mobilitas masyarakat yang kian membaik diharapkan mampu mendorong terjadinya aktivitas ekonomi. Pemerintah, Bank Indonesia dan otoritas terkait akan berupaya memberikan stimulus dan kebijakan yang berpihak bagi pemulihan ekonomi.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Erick Thohir Target Perputaran Uang MotoGP Mandalika 2024 Tembus Rp4 Triliun
Erick Thohir Target Perputaran Uang MotoGP Mandalika 2024 Tembus Rp4 Triliun

Perhelatan kelas dunia ini juga menjadi peluang besar bagi Sport Tourism di Indonesia, yang berpotensi menjadi penyumbang devisa yang signifikan bagi negara.

Baca Selengkapnya
MotoGP Mandalika 2023 Didukung Pertamina, Ini Dia Manfaat Ekonomi Diraih dari Hulu ke Hilir
MotoGP Mandalika 2023 Didukung Pertamina, Ini Dia Manfaat Ekonomi Diraih dari Hulu ke Hilir

Kegiatan ekonomi bukan hanya pada saat balapan berlangsung, namun ketika tahap persiapan pun, aktivitas ekonomi sudah bergerak.

Baca Selengkapnya
Sisi Lain MotoGP Mandalika, ‘Durian Runtuh’ untuk Warga Lokal
Sisi Lain MotoGP Mandalika, ‘Durian Runtuh’ untuk Warga Lokal

Perempuan yang biasa disapa Elis ini mengaku meraup keuntungan sekitar Rp50 juta.

Baca Selengkapnya
Jadi Magnet Dunia, Geliat Roda Ekonomi Mandalika Disambut Penuh Syukur oleh Warga
Jadi Magnet Dunia, Geliat Roda Ekonomi Mandalika Disambut Penuh Syukur oleh Warga

Ajang MotoGP menjadi magnet yang membuat penonton dari seluruh dunia datang ke Mandalika sekaligus menghidupkan roda perekonomian masyarakat.

Baca Selengkapnya
Pertamina Grand Prix Of Indonesia 2023 Geliatkan Sektor Pariwisata Lombok
Pertamina Grand Prix Of Indonesia 2023 Geliatkan Sektor Pariwisata Lombok

John antusias untuk menonton Pertamina Grand Prix Of Indonesia 2023 yang berlokasi di Mandalika.

Baca Selengkapnya
Penambahan Stok BBM dan LPG saat Gelaran MotoGP Mandalika Bakal Gerakkan Ekonomi Lokal
Penambahan Stok BBM dan LPG saat Gelaran MotoGP Mandalika Bakal Gerakkan Ekonomi Lokal

Dengan penambahan stok BBM dan LPG, gelaran MotoGP akan lancar, kebutuhan masyarakat terjamin, dan menutup peluang munculnya spekulan.

Baca Selengkapnya
Digelar Pekan Depan, Pemerintah Target Perputaran Uang di MotoGP Mandalika 2023 Tembus Rp4,5 Triliun
Digelar Pekan Depan, Pemerintah Target Perputaran Uang di MotoGP Mandalika 2023 Tembus Rp4,5 Triliun

Ajang balap motor kelas dunia itu bakal turut memberikan efek rambatan atau multiplier effect bagi masyarakat hingga pelaku UMKM.

Baca Selengkapnya
Indonesia Bakal Cuan Rp4,5 Triliun dari MotoGP Mandalika 2024
Indonesia Bakal Cuan Rp4,5 Triliun dari MotoGP Mandalika 2024

Tahun lalu event MotoGP of Indonesia menyerap 4.600 tenaga kerja.

Baca Selengkapnya
Intip Upaya BRI Memberdayakan UMKM di Tengah Kesuksesan Perhelatan MotoGP Mandalika 2024
Intip Upaya BRI Memberdayakan UMKM di Tengah Kesuksesan Perhelatan MotoGP Mandalika 2024

BRI menyediakan fasilitas transaksi non-tunai di berbagai tenant UMKM di area sirkuit Mandalika.

Baca Selengkapnya
Dirut Pertamina Beberkan Keuntungan dari Gelaran MotoGP Mandalika Oktober 2023
Dirut Pertamina Beberkan Keuntungan dari Gelaran MotoGP Mandalika Oktober 2023

MotoGP 2022 bisa menyerap hingga 4.600 tenaga kerja, dan mengenalkan 50 UMKM dengan berbagai produk khas.

Baca Selengkapnya
Jasa Rara 'Pawang Hujan' Tak Diperlukan Lagi saat MotoGP Mandalika 2023
Jasa Rara 'Pawang Hujan' Tak Diperlukan Lagi saat MotoGP Mandalika 2023

Wamen BUMN sebut ITDC melalui MotoGP 2023 ingin membuat Mandalika sebagai destinasi sport tourism berkelas dunia.

Baca Selengkapnya
Banyak Pihak Sebut Sirkuit Mandalika Bakal Mangkrak dan Tak Berguna, Erick Thohir Beri Jawaban Menohok
Banyak Pihak Sebut Sirkuit Mandalika Bakal Mangkrak dan Tak Berguna, Erick Thohir Beri Jawaban Menohok

Sirkuit Mandalika juga telah mendapatkan kontrak hingga 10 tahun untuk ajang MotoGP.

Baca Selengkapnya