Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bos BRI minta masyarakat tak takut belanja online

Bos BRI minta masyarakat tak takut belanja online Belanja online. © P2pmailing.co.uk

Merdeka.com - Direktur Konsumer BRI Sis Apik Wijayanto mengatakan keterlibatan Bank BRI dalam acara Briliant idEA Market 2016 diharapkan mampu mendorong nasabahnya untuk tidak takut berbelanja online. Acara yang akan berlangsung pada tanggal 16 hingga 18 Desember tersebut merupakan kerja sama idEA dengan bank BRI.

Apik mengajak seluruh nasabah maupun non nasabah untuk ikut serta menyukseskan acara ini. Apik berharap dengan adanya acara ini, masyarakat tidak ragu lagi melakukan transaksi online.

"Ada pendapat bahwa belanja online itu masih meragukan, untuk itu diharapkan dengan acara ini bisa memberikan kepercayaan kepada para nasabah dan juga masyarakat," ujar Apik di Conclave, Jakarta, Selasa (13/12).

Apik menambahkan kedepan belanja online akan menjadi budaya atau kebiasaan bagi masyarakat. Hal tersebut untuk mengurangi transaksi cash yang saat ini masih menjadi transaksi yang paling banyak dilakukan masyarakat.

"Harapan kita, dengan edukasi transaksi online masyarakat dapat mengurangi transaksi cash. Karena dengan belanja online banyak keuntungan yang diperoleh, termasuk mendapat promo," kata Apik.

Dengan didukung satelit yang dimilikinya, BRI mentargetkan ke depan akan menjadi mitra utama para pedagang online atau E-Commerce. Untuk itu BRI akan terus meningkatkan layanan e-Pay yang menjadi modal pembayaran untuk belanja online.

Keikutsertaan Bank BRI dalam acara ini dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke 121 yang jatuh tepat pada tanggal 16 Desember. Selain itu Bank BRI turut serta merayakan Harbolnas yang diperingati 12 Desember kemarin.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Meriahkan Bulan Inklusi Keuangan, BRI Berpartisipasi Aktif dalam Pameran FIN Expo 2023
Meriahkan Bulan Inklusi Keuangan, BRI Berpartisipasi Aktif dalam Pameran FIN Expo 2023

BRI partisipasi dalam pameran jasa keuangan atau Financial Expo (FIN Expo) 2023 yang digelar di Yogyakarta.

Baca Selengkapnya
Rayakan Hari Pelanggan Nasional 2024, BRI Optimalkan AI Untuk Pelayanan Responsif & Personal
Rayakan Hari Pelanggan Nasional 2024, BRI Optimalkan AI Untuk Pelayanan Responsif & Personal

Direktur Utama BRI Sunarso menegaskan komitmen perseroan untuk menyediakan pelayanan terbaik bagi pelanggan.

Baca Selengkapnya
Menteri BUMN Erick Thohir Hadiri Pesta Rakyat Simpedes BRI
Menteri BUMN Erick Thohir Hadiri Pesta Rakyat Simpedes BRI

BRI kembali menghadirkan Pesta Rakyat Simpedes (PRS) yang dipersembahkan oleh Tabungan BRI Simpedes pada 26-27 Agustus 2023 di Taman Candra Wilwatika, Pandaan.

Baca Selengkapnya
Hadapi Libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, BRI Siapkan Kas Rp25,2 Triliun
Hadapi Libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, BRI Siapkan Kas Rp25,2 Triliun

Demi memudahkan masyarakat agar lancar bertransaksi selama libur Natal 2023 hingga Tahun Baru 2023, BRI pun telah menyiapkan khas sebesar Rp25,2 triliun.

Baca Selengkapnya
Bazaar UMKM BRILiaN Jadi Momen untuk Melakukan Literasi dan Inklusi Keuangan
Bazaar UMKM BRILiaN Jadi Momen untuk Melakukan Literasi dan Inklusi Keuangan

BRI mampu meningkatkan inklusi keuangan melalui program pemberdayaan dan Mantri BRI dapat melakukan kurasi kepada nasabahnya untuk naik kelas.

Baca Selengkapnya
Gelar SMEstaTalk, BRI Persiapkan UMKM Indonesia Tembus Pasar Global
Gelar SMEstaTalk, BRI Persiapkan UMKM Indonesia Tembus Pasar Global

BRI menyelenggarakan webinar eksklusif, SMEs Loyalty Talks #SMEstaTalks Episode 3 pada akhir September 2024 lalu.

Baca Selengkapnya