Hasil Tes UTBK SNBT 2023 Diumumkan Hari Ini, Berikut Link Resmi Bisa Diakses
Merdeka.com - Hasil Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) SNBT akan diumumkan hari ini, 20 Juni 2023, pukul 15.00 WIB. Pelaksanaan SNBT sudah berlangsung sejak 8-28 Mei 2023 lalu.
UTBK merupakan ujian yang sangat penting bagi siswa yang ingin melanjutkan pendidikannya ke perguruan tinggi. UTBK SNBT merupakan bagian dari SNPMB 2023.
Selain seleksi dengan jalur SNBT, SNPMB 2023 juga menggelar seleksi lewat jalur SNBP atau Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi.
-
Siapa yang harus mengikuti UTBK? Setiap pelajar yang yang mendaftar jalur SNBT harus mengikuti UTBK untuk menentukan lolos atau tidak di PTN pilihannya.
-
Apa itu UTBK? UTBK adalah ujian atau tes yang bisa Anda ambil untuk masuk ke perguruan tinggi pilihan. UTBK adalah singkatan dari Ujian Tulis Berbasis Komputer, yang berarti Anda akan menggunakan perangkat komputer selama ujian, dan bukan dengan pensil serta lembar jawaban.
-
UTBK apa itu? UTBK adalah ujian atau tes seleksi untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang harus dilalui calon mahasiswa yang mendaftar jalur SBMPTN atau sekarang disebut juga dengan SNBT.
-
Mengapa UTBK dilakukan? UTBK sudah menjadi bagian integral dalam proses seleksi masuk perguruan tinggi di Indonesia. UTBK adalah pintu gerbang yang mengukur pemahaman akademik dan kemampuan calon mahasiswa dalam berbagai mata pelajaran kunci, dan mungkin merupakan salah satu tes penting dalam perjalanan menuju pendidikan tinggi.
-
Siapa penyelenggara UTBK? Penyelenggaranya adalah LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi).
-
Kapan UTBK dilakukan? UTBK adalah ujian atau tes seleksi untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang harus dilalui calon mahasiswa yang mendaftar jalur SBMPTN atau sekarang disebut juga dengan SNBT.
Bagi peserta yang telah mengukuti seleksi tersebut, hasil pengumuman UTBK SNBT 2023 dijadwalkan pada 20 Juni 2023, Pukul 15.00 WIB, melalui link resmi di laman https://pengumuman-snbt-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/.
Anda juga bisa melihat hasil pengumuman SNBT 2023 melalui 37 link mirror yang telah disiapkan penyelenggara.
Bagi peserta yang ingin mengecek pengumuman hasil seleksi UTBK SNBT 2023, anda perlu menyiapkan nomor pendaftaran yang digunakan saat registrasi.
Cara Melihat Hasil Ujian UTBK SNBT 2023
Berikut langkah-langkah untuk melihat hasil seleksi:
- Buka situs https://pengumuman-snbt-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id
- Masukkan nomor peserta UTBK SNBT berikut tanggal lahir
- Klik Lihat Hasil Seleksi. Apabila peserta dinyatakan lolos, informasi diri beserta PTN dan program studi yang diterima akan muncul di layar. Sebagai informasi, seluruh peserta UTBK diwajibkan untuk mengunduh sertifikat. Adapun jadwal unduh sertifikat mulai 26 Juni hingga 31 Juli 2023.
Untuk diketahui, UTBK SNBT 2023 diikuti oleh siswa lulusan tahun 2021, 2022, dan 2023 dari pendidikan menengah. Selain itu, lulusan paket C tahun 2021, 2022, dan 2023 dengan umur maksimal 25 tahun per 1 Juli 2023 juga dapat dapat mengikutinya.
Tim Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) juga menyediakan link alternatif untuk mengetahui hasil seleksi yang anda ikuti, berikut daftarnya:
https://snbt.ipb.ac.idhttps://snbt.unnes.ac.idhttps://snbt.isbi.ac.idhttps://snbt.unp.ac.idhttps://snbt.itb.ac.idhttps://snbt.unpad.ac.idhttps://snbt.itk.ac.idhttps://snbt.unram.ac.idhttps://snbt.its.ac.idhttps://snbt.uns.ac.idhttps://snbt.ugm.ac.idhttps://snbt.unsika.ac.idhttps://snbt.uho.ac.idhttps://snbt.unsrat.ac.idhttps://snbt.ui.ac.idhttps://snbt.unsri.ac.idhttps://snbt.ulm.ac.idhttps://snbt.untan.ac.idhttps://snbt.unair.ac.idhttps://snbt.untirta.ac.idhttps://snbt.unand.ac.idhttps://snbt.unud.ac.idhttps://snbt.undip.ac.idhttps://snbt.uny.ac.idhttps://snbt.unej.ac.idhttps://snbt.upnjatim.ac.idhttps://snbt.unesa.ac.idhttps://snbt.upnvj.ac.idhttps://snbt.unhas.ac.idhttps://snbt.usu.ac.idhttps://snbt.unimal.ac.idhttps://snbt.undiksha.ac.idhttps://snbt.unimed.ac.idhttps://snbt.utu.ac.idhttps://snbt.unja.ac.idhttps://snbt.ung.ac.idhttps://snbt.unm.ac.id (mdk/idr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Siswa yang dinyatakan lulus seleksi Jalur SNBP 2024 tidak dapat mengikuti seleksi Jalur Mandiri.
Baca SelengkapnyaUTBK adalah singkatan dari Ujian Tulis Berbasis Komputer. Ujian ini wajib dilakukan sebelum masuk universitas.
Baca SelengkapnyaUTBK menjadi bagian dalam proses seleksi masuk PTN di Indonesia. Ini adalah pintu gerbang yang mengukur pemahaman akademik dan kemampuan calon mahasiswa.
Baca SelengkapnyaDaftar dirilis hari ini oleh panitia pelaksana seleksi.
Baca Selengkapnyaasil Seleksi Nasional Berdasarkan Tes Ujian Tulis Berbasis Komputer atau UTBK SNBT 2024 diumumkan pada hari ini pada pukul pukul 15.00 WIB
Baca SelengkapnyaGanefri menambahkan, ada 20 PTN yang menerima peserta jalur SNBT terbanyak.
Baca SelengkapnyaPelamar PPPK 2023 diingatkan agar tidak lupa untuk mengecek pengumuman hasil tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).
Baca SelengkapnyaUntuk itu, para peserta wajib mencetak kartu ujian CPNS dan PPPK 2023.
Baca SelengkapnyaAdapun pelamar yang bisa mengecek kelulusan PPPK Guru ini adalah mereka yang telah melewati berbagai tahapan ujian CASN.
Baca SelengkapnyaSkor SKD dapat dipantau langsung oleh peserta melalui layanan live scores yang disediakan di kanal YouTube Official CAT.M.
Baca SelengkapnyaMengingat pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) telah selesai pada 22 Desember lalu.
Baca SelengkapnyaSKB akan dilakukan menggunakan dua metode, yakni SKB Non-CAT dan SKB dengan Computer Assisted Test (CAT).
Baca Selengkapnya