Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahok beber kontrak-kontrak yang lemahkan DKI, termasuk bus karat

Ahok beber kontrak-kontrak yang lemahkan DKI, termasuk bus karat Basuki Tjahaja Purnama. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengakui Inspektorat Pemprov DKI Jakarta telah memberikan laporan terkait temuan karatnya bus Transjakarta dan Bus Kota Terintegrasi Busway (BKTB) yang baru didatangkan dari China. Laporan tersebut menyatakan bahwa barang-barang yang ada di BKTB ternyata bermasalah.

"Kemarin kita sudah minta inspektorat untuk panggil laporan tertulisnya belum, tapi laporan lisannya apa yang diberitakan itu benar, barang-barang ini bermasalah cuma kita harus pelajari kontraknya," ujar Ahok di Balai Kota, Jakarta, Rabu (12/2).

Menurut Ahok, kontrak yang dibuat dalam pengadaan bus tersebut sangat melemahkan posisi Pemprov DKI. Lantaran, dalam kontrak tidak diberikan sanksi kepada importir bus Transjakarta tersebut dan importir dapat berlindung dalam kontrak yang telah disepakati.

"Kontraknya kita juga lemah yang pasti si penerima barang kita kenakan sanksi tinggal mereka berlindung di balik kontrak disitu dituliskan dia jamin satu tahun segala macam. Ini kan mesti dipelajari. Ini ada kesengajaan membuat kontrak yang lemah, di DKI selalu begitu," kata dia.

Politisi Gerindra ini menambahkan kelemahan kontrak-kontrak yang ada di Pemprov DKI juga terjadi pada kasus PD Pasar Jaya dan Dinas Kebersihan DKI Jakarta karena tidak ada sanksi dalam kontrak-kontrak tersebut.

"Itu semuanya karena tidak ada sanksi. Ini yang bahaya dibuat sangat lemah untuk menguntungkan orang lain," tegas dia. (mdk/tts)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ahok Blak-Blakan Ada Orang Pemda di Balik Parkir Liar, Ini Respons Kadishub Jakarta
Ahok Blak-Blakan Ada Orang Pemda di Balik Parkir Liar, Ini Respons Kadishub Jakarta

Syafrin menyebut, laporan dari masyarakat terhadap keberadaan jukir liar sangat diperlukan.

Baca Selengkapnya
Ahok Sampai Heran Lihat Koruptor Harta Sudah Disita, Pas Bebas Lebih Kaya Naik Roll-Royce
Ahok Sampai Heran Lihat Koruptor Harta Sudah Disita, Pas Bebas Lebih Kaya Naik Roll-Royce

Saking lemahnya hukum, Ahok heran melihat bekas tahanan koruptor yang justru semakin kaya.

Baca Selengkapnya
Ahok Sebut Penertiban Juru Parkir Liar Terkendala di Pemda, Diduga Ada Pembagian Uang
Ahok Sebut Penertiban Juru Parkir Liar Terkendala di Pemda, Diduga Ada Pembagian Uang

Menurut Ahok, penertiban jukir liar di Jakarta sulit dilakukan karena adanya pihak lain yang terlibat.

Baca Selengkapnya
Ahok Klaim Beri Masukan untuk Pembangunan IKN tapi Tak Dijalankan Jokowi
Ahok Klaim Beri Masukan untuk Pembangunan IKN tapi Tak Dijalankan Jokowi

Basuki Tjahja Purnama alias Ahok meluruskan dirinya bukanlah orang yang menolak pembangunan IKN yang telah dicanangkan Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Ahok Sebut KPK Banyak Tangani Kasus Korupsi di PT Pertamina
Ahok Sebut KPK Banyak Tangani Kasus Korupsi di PT Pertamina

Komisaris Utama PT Pertamina Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok menyebut KPK memegang banyak kasus korupsi di PT Pertamina.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Kepala BPKP Bongkar 'Ladang Korupsi' Kepala Daerah, Berawal dari Rancangan Anggaran
Blak-blakan Kepala BPKP Bongkar 'Ladang Korupsi' Kepala Daerah, Berawal dari Rancangan Anggaran

Mengakali anggaran jadi modus yang kerap dilakoni para kepala daerah untuk 'melipat' anggaran negara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ahok Sempat Kesal Masih Gubernur Aktif & Teman Presiden Masuk Bui
VIDEO: Ahok Sempat Kesal Masih Gubernur Aktif & Teman Presiden Masuk Bui "Saya Terlalu Sombong"

Mantan Gubernur DKI Basuki T Purnama bercerita saat ditahan kasus penistaan agama.

Baca Selengkapnya
Hakim Sentil Saksi Kasus Korupsi Tol Layang MBZ: Proyek Triliunan Kayak Gini Kok Main-Main, Akal-Akalan Ini!
Hakim Sentil Saksi Kasus Korupsi Tol Layang MBZ: Proyek Triliunan Kayak Gini Kok Main-Main, Akal-Akalan Ini!

Hakim menilai saksi tidak serius saat menangani proyek tersebut.

Baca Selengkapnya