Pulau Terpencil di Australia Punya Tradisi Rewang seperti di Jawa, Ini Potretnya
Merdeka.com - Masyarakat Jawa punya tradisi bernama rewang. Dalam tradisi ini, biasanya warga akan membantu tetangganya yang akan mengadakan hajat. Tak hanya di Pulau Jawa, tradisi ini ternyata juga ditemukan di sebuah pulau terpencil di Australia bernama Pulau Cocos.
Di Australia sendiri, Pulau Cocos adalah pulau yang unik. Pada zaman kolonialisme, pulau ini merupakan tempat bermukimnya para budak dari Melayu dan Jawa. Selama tinggal di sana para budak itu membawa budaya dari tanah kelahiran masing-masing.
Rupanyabudaya itu masih dilestarikan hingga sekarang, salah satunya tradisi rewang di masyarakatnya. Lantas bagaimana tradisi itu dijalankan di masa kini? Berikut selengkapnya:
-
Apa yang dijuluki sebagai Kampung Kolonial? Saat ini, deretan rumah dinas itu dijuluki sebagai kampung kolonial.
-
Contoh akulturasi apa di Jawa Tengah? Adanya rumah-rumah dengan arsitektur nuansa China Kuno yang terdapat di daerah Tembang dan Lasem, Jawa Tengah.
-
Dimana pemukiman Austronesia ditemukan? Arkeolog China baru-baru ini menemukan pemukiman orang Austronesia yang berasal dari 7.300 tahun yang lalu di Pulau Pingtan, Provinsi Fujian.
-
Hewan apa yang unik di Australia? Australia dikenal sebagai rumah bagi berbagai satwa endemik yang tidak dapat ditemukan di tempat lain di dunia. Kanguru dan koala adalah dua hewan ikonik yang hanya hidup di benua ini. Selain itu, ada juga platipus, echidna, dan wombat yang menjadi bagian dari keanekaragaman fauna Australia.
-
Dimana Kampung Kolonial berada? Tak jauh dari sana terdapat deretan rumah dinas yang dulunya digunakan sebagai tempat tinggal para karyawan PLTA.
-
Siapa yang mendiami Kampung Kolonial? Dulunya rumah-rumah itu digunakan sebagai tempat tinggal para karyawan di Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jelok.
Keseruan Rewang di Pulau Cocos
©YouTube/Safira Aulia
Dalam video yang diunggah akun YouTube Safira Aulia, tampak ibu-ibu di Pulau Cocos sedang menyiapkan suatu hidangan. Di antara mereka ada yang memotong ayam, memasak air, dan membuat sate.
Selain itu ada pula dari mereka yang telah menyiapkan hidangan makan siang untuk mereka nikmati di sela-sela aktivitas rewang itu. Siang itu mereka menyantap hidangan sup bersama.
Australia Rasa Jawa
©YouTube/Safira Aulia
Safira Aulia, pemilik akun YouTube yang juga ikut dalam kegiatan rewang itu, mengatakan bahwa kegiatan itu dilakukan dalam rangka mempersiapkan acara pernikahan. Oleh ibu-ibu sekitar, kegiatan itu dikenal dengan istilah “menulung” atau menolong. Safira mengaku sangat bahagia bisa mengikuti kegiatan yang menjadi kearifan lokal warga setempat itu.
“Jadi sama kayak di Jawa, kalau di Jawa kan semua perempuan itu masak-masak. Terus ada yang masak buat yang bantu-bantu itu. Biasanya yang punya hajatan itu yang masak. Jadi ini Australia tapi rasa Jawa. Jadi benar-benar sesuatu banget,” kata Safira dikutip dari kanal YouTube-nya pada 12 Desember 2021.
(mdk/shr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Lantaran suatu hal, pulau ini lantas banyak dihuni oleh warga keturunan Indonesia.
Baca SelengkapnyaPada abad ke-17, bangsa Makassar pernah menetap di Australia dan mengenalkan budaya lokal ke suku Aborigin.
Baca SelengkapnyaWalaupun berada di negeri seberang, sehari-hari mereka berkomunikasi dengan bahasa Jawa
Baca SelengkapnyaKesenian budaya Reog Ponorogo diwariskan secara turun-temurun di kampung ini.
Baca SelengkapnyaSalah satu penduduk asli yang mendiami Provinsi Riau yang memiliki bahasa melayu Riau yang unik, namun bahasa tersebut terancam hilang.
Baca SelengkapnyaDijadikan wacana Eco City oleh pemerintah, ini fakta Pulau Rempang di Kepulauan Riau.
Baca SelengkapnyaWae Rebo berada di ketinggian 1.100 mdpl. Dikelilingi perbukitan dan pegunungan.
Baca SelengkapnyaKampung Haji Baki jadi salah satu permukiman di Malaysia yang dihuni oleh orang Jawa
Baca SelengkapnyaSalah satu masyarakat asli Sumatra Timur yang kesehariannya hidup di perairan ini berperan dalam melestarikan kehidupan bahari.
Baca SelengkapnyaKelompok etnis yang berada di Tanah Rejang ini diakui sebagai salah satu penduduk asli Bengkulu pertama dan suku tertua.
Baca SelengkapnyaBelum lama ini telah viral di media sosial vokalis band Red Hot Chilli Peppers (RHCP), Anthony Kiedis terpantau sedang liburan di Kepulauan Mentawai
Baca SelengkapnyaSurga kecil yang berada di ujung Barat ini menyimpan kekayaan alam bawah laut yang begitu indah.
Baca Selengkapnya