Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

30 Mei 2021, Jakarta & Jateng Laporkan Kasus Aktif Covid-19 Lebih dari 1.000

30 Mei 2021, Jakarta & Jateng Laporkan Kasus Aktif Covid-19 Lebih dari 1.000 Pasien Corona. ©2020 Merdeka.com/Antara

Merdeka.com - Jumlah kasus positif Corona atau Covid-19 di Indonesia mengalami penambahan sebanyak 6.115 orang pada Minggu (30/5). Dengan begitu, maka total akumulatif 1.816.041 orang sudah dinyatakan positif terinfeksi virus Covid-19.

Berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Provinsi DKI Jakarta mencatat sebanyak 1.064 orang dinyatakan positif Covid-19.

Kemudian ada, Jawa Tengah dengan penambahan kasus sebanyak 1.007 orang. Lalu ada Provinsi Riau yang mencatatkan kasus sebanyak 726 orang.

Sementara itu, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terus melaporkan sebaran hoaks yang menyangkut soal vaksin covid-19. Hingga Jumat (28/5) sebanyak 1.538 konten hoaks vaksin covid-19 ditemukan di berbagai platform media sosial.

Sebaran hoaks seputar vaksin covid-19 paling banyak beredar di Facebook. Tercatat ada 1.391 sebaran hoaks di platform besutan Mark Zuckerberg.

Berikut daftar penambahan kasus Covid-19 di 34 Provinsi:

1. DKI: 1.064 kasus

2. Jawa Tengah: 1.007 kasus

3. Riau: 726 kasus

4. Jawa Barat: 639 kasus

5. Kepulauan Riau: 294 kasus

6. Aceh: 270 kasus

7. Sumatera Barat: 269 kasus

8. Bangka Belitung: 245 kasus

9. Jawa Timur: 217 kasus

10. DIY: 176 kasus

11. Kalimantan Timur: 140 kasus

12. Kalimantan Barat: 133 kasus

13. Sumatera Selatan: 122 kasus

14. Kalimantan Tengah: 111 kasus

15. Jambi: 90 kasus

16. Lampung: 89 kasus

17. NTB: 76 kasus

18. Kalimantan Selatan: 74 kasus

19. Sumatera Utara: 72 kasus

20. Bengkulu: 70 kasus

21. Sulawesi Selatan: 61 kasus

22. Banten: 46 kasus

23. Bali: 42 kasus

24. NTT: 25 kasus

25. Maluku Utara: 16 kasus

26. Sulawesi Tengah: 14 kasus

27. Gorontalo: 11 kasus

28. Sulawesi Tenggara: 7 kasus

29. Sulawesi Utara: 4 kasus

30. Kalimantan Utara: 3 kasus

31. Papua Barat: 2 kasus

32. Sulawesi Barat: 0 kasus

33. Maluku: 0 kasus

34. Papua: 0 kasus

Reporter: Ika Defianti

Sumber: Liputan6.com

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223

Kemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Ditemukan pada 11 Daerah di Jateng
Kasus Covid-19 Ditemukan pada 11 Daerah di Jateng

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) mengungkapkan kenaikan kasus Covid-19 di wilayahnya.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19

Dua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Ada Faktor Pancaroba, Ini 3 Penyebab Kenaikan Kasus Covid-19 di Jakarta
Ada Faktor Pancaroba, Ini 3 Penyebab Kenaikan Kasus Covid-19 di Jakarta

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengungkapkan tiga penyebab kenaikan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus

Penemuan kasus yang dihimpun per tanggal 6-23 Desember 2023 sebanyak 5 kasus.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1

Hingga 19 Desember 2023, jumlah kasus Covid-19 JN.1 mencapai 41 kasus.

Baca Selengkapnya
Alarm Covid-19 Kembali Berdering, Penumpang KRL Diimbau Pakai Masker Lagi
Alarm Covid-19 Kembali Berdering, Penumpang KRL Diimbau Pakai Masker Lagi

Berbagai fasilitas umum telah mengeluarkan imbauan untuk memakai masker.

Baca Selengkapnya
Kasus DBD Tertinggi di DKI Ada di Jakarta Barat
Kasus DBD Tertinggi di DKI Ada di Jakarta Barat

Ani menambahkan untuk fasilitas kesehatan (faskes) di DKI Jakarta sangat mencukupi dan hingga saat ini semua dalam keadaan siaga 24 jam.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
FOTO: Covid-19 Melonjak Lagi, Kasus Aktif di RI Kini Tembus 6.000 Lebih
FOTO: Covid-19 Melonjak Lagi, Kasus Aktif di RI Kini Tembus 6.000 Lebih

Kemenkes merekomendasikan masyarakat untuk melengkapi vaksinasi Covid-19 di tengah kasus yang kembali melonjak.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta

Kasus pertama cacar monyet terjadi pada Agustus 2022 lalu. Pasien itu pun sudah dinyatakan sembuh.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penemuan Kasus Mycoplasma Pneumonia dan Covid-19 Meningkat, Kemenkes Imbau Masyarakat Agar Kembali Menggunakan Masker
FOTO: Penemuan Kasus Mycoplasma Pneumonia dan Covid-19 Meningkat, Kemenkes Imbau Masyarakat Agar Kembali Menggunakan Masker

Dinas kesehatan DKI Jakarta mengungkapkan kasus Covid-19 naik 40 persen dalam sepekan. Sementara kasus mycoplasma pneumonia enam orang.

Baca Selengkapnya