Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah Takbir Keliling di Depok, 700 Personel Gabungan Bakal Lakukan Patroli

Cegah Takbir Keliling di Depok, 700 Personel Gabungan Bakal Lakukan Patroli Pengamanan Ibu Kota diperketat jelang KTT ASEAN. ©2021 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - 700 personel gabungan dikerahkan untuk patroli malam takbiran. Petugas akan berkeliling ke sejumlah lokasi untuk memantau apakah ada yang menggelar kegiatan takbir keliling atau tidak.

Selain itu petugas juga melakukan pemantauan untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan.

“Kita kerahkan 700 personel gabungan untuk melakukan patroli malam ini,” kata Kapolres Metro Depok Kombes Pol Imran Edwin Siregar di Depok, Rabu (12/5).

Orang lain juga bertanya?

Dia menegaskan, warga Depok dilarang melakukan kegiatan takbir keliling. Petugas akan patroli untuk melakukan pengamanan wilayah. Jika ditemukan ada yang nekat maka akan dilakukan pembubaran.

“Sesuai dengan aturan pemerintah bahwa kita melarang untuk kegiatan takbir keliling. Kalaupun kita temukan takbir keliling, kita melakukan tindakan persuasif, kita imbau untuk tidak konvoi,” ujarnya.

Imran menambahkan, petugas akan berkeliling secara acak untuk melakukan pemantauan. Pihaknya juga sudah melakukan pemetaan terhadap wilayah yang termasuk dalam kategori rawan.

“Jadi sebelum terjadi kita sudah lakukan pencegahan di jam rawan. Sebelumnya kita masuk untuk melakukan pencegahan,” ungkapnya.

Dia mengimbau agar warga Depok mematuhi aturan yang berlaku. Mulai dari tidak melakukan takbir keliling, pelaksanaan salat Idul Fitri hanya 30 persen saja.

“Intinya Polres Depok mengimbau untuk masyarakat agar mengikuti aturan pemerintah yang sudah disampaikan bahwa takbir keliling dilarang, Salat Id dibatasi dengan jumlah 30 persen. Tujuannya untuk memutus tali rantai Covid-19. Mohon supaya masyarakat menyadari ini,” tegasnya.

Imran menuturkan seluruh personel dibagi sesuai titik untuk melakukan pengamanan di malam takbiran, Salat Idulfitri dan Isa Al Masih. Pengamanan dilakukan sejak malam ini hingga besok. Pembagian pasukan dalam rangka pengamanan sudah diatur.

“Besok ada dua perayaan hari besar pengamanan besok dilakukan ada yang di dalam gereja dan mobile,” tutupnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polisi Klaim Kondisi Jakarta Bebas dari Konvoi Keliling saat Malam Takbiran
Polisi Klaim Kondisi Jakarta Bebas dari Konvoi Keliling saat Malam Takbiran

Apabila mendapati kegiatan konvoi takbiran keliling untuk segera melaporkan ke call center Polri 110

Baca Selengkapnya
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk
Polda Metro Minta Warga Tak Takbiran Keliling: Di Masjid Lebih Khusyuk

Polda Metro Jaya melarang warga DKI Jakarta dan sekitarnya untuk melakukan kegiatan takbiran keliling atau di jalan raya.

Baca Selengkapnya
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran

Latif mengatakan, pihaknya telah menyiapkan titik-titik penyekatan untuk menjaga masyarakat supaya tidak melakukan arak-arakan.

Baca Selengkapnya
Kapel di Cinere Digeruduk, Wali Kota Kesal Depok Dianggap Intoleran
Kapel di Cinere Digeruduk, Wali Kota Kesal Depok Dianggap Intoleran

Idris menjelaskan, pemanfaatan ruko harus ada izin pemanfaatan ruko untuk rumah ibadah selama dua tahun.

Baca Selengkapnya
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto telah mengeluarkan maklumat melarang sejumlah kegiatan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Galaknya Jenderal Bintang Dua ke Remaja Doyan Tawuran saat Ramadan: Tak akan Saya Keluarkan, Lebaran di Sel!
Galaknya Jenderal Bintang Dua ke Remaja Doyan Tawuran saat Ramadan: Tak akan Saya Keluarkan, Lebaran di Sel!

Jenderal bintang dua ini memastikan pelaku tawuran bakalan salat ied di dalam sel

Baca Selengkapnya
FOTO: Memohon Turun Hujan, Pemkot Depok Gelar Salat Istisqa di Halaman Balai Kota
FOTO: Memohon Turun Hujan, Pemkot Depok Gelar Salat Istisqa di Halaman Balai Kota

Salat Istisqa sudah berlangsung dari pukul 07.00 WIB hingga pukul 07.40 WIB.

Baca Selengkapnya
Puluhan Massa Geruduk Kapel di Cinere, Pengurus: Mereka Gedor-Gedor, Teriak-Teriak
Puluhan Massa Geruduk Kapel di Cinere, Pengurus: Mereka Gedor-Gedor, Teriak-Teriak

Saat massa datang , Kapel tersebut sedang tidak menggelar ibadah.

Baca Selengkapnya
Kades APDESI Kembali Demo DPR, Pengendara Diimbau Hindari Ruas Jalan Ini
Kades APDESI Kembali Demo DPR, Pengendara Diimbau Hindari Ruas Jalan Ini

Kades APDESI Kembali Demo DPR, Pengendara Diimbau Hindari Ruas Jalan Ini

Baca Selengkapnya
Patroli Skala Besar TNI-Polri di Sukabumi, Ini Lokasi yang Jadi Sasaran
Patroli Skala Besar TNI-Polri di Sukabumi, Ini Lokasi yang Jadi Sasaran

Patroli dilakukan ke sejumlah lokasi di wilayah Sukabumi dengan tujuan memberi rasa aman

Baca Selengkapnya
Pasangan Imam-Ririn Resmi Deklarasi Maju Pilkada Depok 2024, Target 80 Persen Suara
Pasangan Imam-Ririn Resmi Deklarasi Maju Pilkada Depok 2024, Target 80 Persen Suara

Pasangan ini diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Warga Kota Banda Aceh Dilarang Rayakan Malam Tahun Baru
Warga Kota Banda Aceh Dilarang Rayakan Malam Tahun Baru

Perayaan malam tahun baru bertentangan dengan syariat Islam dan mengganggu ketertiban.

Baca Selengkapnya