Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Curhat Luhut soal prajurit gugur di Operasi Seroja dan negara gaduh

Curhat Luhut soal prajurit gugur di Operasi Seroja dan negara gaduh Luhut Panjaitan. ©2015 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Menko Polhukam Luhut Binsar Panjaitan menceritakan Operasi Seroja di Timor-Timor pada acara Konferensi Nasional Pemberantasan Korupsi di Gedung DPR, Jakarta. Menurut Luhut, pemimpin harus memberikan keteladanan terhadap pemberantasan korupsi seperti halnya operasi militer.

"Seorang prajurit tidak akan memberikan perintah ke anak buahnya yang tidak bisa dilakukan oleh atasannya. Ingat bagaimana prajurit melihat atasannya bisa menjadi panutannya karena bisa melaksanakan perintah," kata Luhut saat acara KNPK di Gedung DPR, Jakarta, Kamis (3/12).

Luhut mengaku tidak akan mengkhianati prajuritnya yang pernah berjuang bersama di Timor-Timor pada tahun 1975 silam. Apalagi dirinya juga tidak akan berkhianat pada para pemuda yang pernah ikut bekerjasama dengannya.

"Besok 7 Desember saya akan memperingati Operasi Timtim, di mana anak buah saya dan komandan gugur di sana. Mereka tidak pernah berfikir untuk apa dan tidak tanya kenapa datang ke sini. Mereka rela mati untuk negara tapi kok sekarang negara malah gaduh," ujar dia.

Dia menambahkan, saat ini pemerintah bisa memperbaiki ekonomi. Apalagi saat ini kepercayaan rakyat terhadap pemerintah sudah mencapai 70 persen.

"Leadhership menjadi panutan. KPK menjadi embirio kegalauan korupsi ini. Berapa banyak kepatuhan 80 persen, kita suka membohongi diri kita padahal kita belum tentu bersih," tandasnya.

Baca juga:

Pukul gong, Wapres JK buka Konferensi Nasional Pemberantasan Korupsi

Luhut Panjaitan: Korupsi ada karena peluang dan keinginan

Kapolri sebut tahanan kejaksaan kabur karena cuma 1 petugas di mobil

Namanya 66 kali disebut, Luhut sebut 'emang gua pikirin'

Luhut akui bertemu bos Freeport Jim Bob, tapi tak ada kesepakatan

KPK klaim sudah berupaya komunikasi dengan Polri soal kasus Novel (mdk/did)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Seangkatan dengan Luhut Binsar Pandjaitan, Para Perwira TNI Alumni Akabri 1970 ini Gugur saat Operasi Seroja di Timor Timur
Seangkatan dengan Luhut Binsar Pandjaitan, Para Perwira TNI Alumni Akabri 1970 ini Gugur saat Operasi Seroja di Timor Timur

Beberapa nama perwira TNI alumni AKABRI 1970 yang gugur di Operasi Seroja.

Baca Selengkapnya
Duduk Perkara Puluhan Prajurit TNI Serang Warga Desa Selamat di Deli Serdang hingga Satu Orang Tewas
Duduk Perkara Puluhan Prajurit TNI Serang Warga Desa Selamat di Deli Serdang hingga Satu Orang Tewas

Dalam insiden itu diketahui telah membuat satu orang warga sipil bernama Raden Barus (61) meninggal dunia dan delapan warga lainnya mengalami luka-luka.

Baca Selengkapnya
Menko Polhukam Pastikan Proses Hukum Prajurit TNI Serang Warga Desa di Deli Serdang hingga Satu Orang Tewas
Menko Polhukam Pastikan Proses Hukum Prajurit TNI Serang Warga Desa di Deli Serdang hingga Satu Orang Tewas

Budi Gunawan menjelaskan saat ini situasi di lokasi bentrok Desa Cinta Adil, Kecamatan Biru-Biru, Deli Serdang, sudah kembali kondusif.

Baca Selengkapnya
Jenderal Maruli Diskusi dengan Jokowi soal Papua, Singgung Perang Gerilya Rebut Hati Rakyat
Jenderal Maruli Diskusi dengan Jokowi soal Papua, Singgung Perang Gerilya Rebut Hati Rakyat

Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sudah bicara dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenai situasi di Papua.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah: Pelihara Bersama Semangat Juang Pahlawan
Said Abdullah: Pelihara Bersama Semangat Juang Pahlawan

Said mengingat lagi pada 10 November 1945 lalu yang dikenal sebagai Pertempuran Surabaya menjadi puncak perlawanan rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Menko Budi Gunawan Jamin Puluhan TNI yang Serang Warga Desa Selamat Deli Serdang Ditindak!
Menko Budi Gunawan Jamin Puluhan TNI yang Serang Warga Desa Selamat Deli Serdang Ditindak!

Budi Gunawan memastikan proses hukum terhadap insiden ini terus berjalan.

Baca Selengkapnya
Sederet Prajurit hingga Komandan TNI Jadi Korban Keganasan OPM Papua, Ada yang Gugur Saat Evakuasi Jasad Rekan
Sederet Prajurit hingga Komandan TNI Jadi Korban Keganasan OPM Papua, Ada yang Gugur Saat Evakuasi Jasad Rekan

Sertu Rizal adalah anggota Satgas Pamtas Mobile Yonif R 408/SBH (Suhbrastha) yang gugur dalam baku tembak

Baca Selengkapnya
15 Januari 1949: Mengenang Peristiwa Situjuah Berdarah, Tewaskan Banyak Pejuang PDRI
15 Januari 1949: Mengenang Peristiwa Situjuah Berdarah, Tewaskan Banyak Pejuang PDRI

74 tahun berlalu, ini kisah Peristiwa Situjuah yang renggut banyak pejuang Pemerintah Darurat RI.

Baca Selengkapnya
Mayjen Kunto Arief Terharu Dengar Cerita Ayah Almarhum Serda Rizal yang Gugur di Papua
Mayjen Kunto Arief Terharu Dengar Cerita Ayah Almarhum Serda Rizal yang Gugur di Papua

Mayjen Kunto Arief dibuat terharu mendengar cerita dari ayah mendiang Serda TNI Rizal, tentara AD yang gugur tertembak KKB.

Baca Selengkapnya
Kesaksian Anggota KKO TNI AL Ditangkap Inggris saat Operasi 'Ganyang Malaysia', Disiksa Siang Malam di Luar Batas Kemanusiaan
Kesaksian Anggota KKO TNI AL Ditangkap Inggris saat Operasi 'Ganyang Malaysia', Disiksa Siang Malam di Luar Batas Kemanusiaan

Berikut kesaksian pilu anggota KKO TNI AL saat berjuang di operasi Dwikora hingga nyaris meregang nyawa. Simak informasinya.

Baca Selengkapnya
Kenang Kepergian Rizal Ramli, Luhut Akui Kerap Berseteru di Meja Rapat
Kenang Kepergian Rizal Ramli, Luhut Akui Kerap Berseteru di Meja Rapat

Rizal Ramli meninggal dunia pada Selasa (2/1) di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta pada pukul 19.30 WIB.

Baca Selengkapnya
Insiden Relawan Ganjar-Mahfud Dikeroyok TNI di Boyolali, 7 Orang Luka-Luka
Insiden Relawan Ganjar-Mahfud Dikeroyok TNI di Boyolali, 7 Orang Luka-Luka

Video penganiayaan itu viral di media sosial.Pemicunya penggunaan knalpot bising yang digeber sehingga diangggap mengganggu.

Baca Selengkapnya