Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Data KPU: Jumlah KPPS Meninggal 318 Orang, 2.232 Orang Sakit

Data KPU: Jumlah KPPS Meninggal 318 Orang, 2.232 Orang Sakit Pemakaman petugas KPPS di Surabaya. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI terus mendata terhadap Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) yang mendapatkan musibah hingga meninggal dunia. Karena, tak sedikit para penyelenggara Pemilu 2019 yang tewas saat menjalankan tugasnya.

"Untuk yang meninggal dunia per tanggal 30 April 2019, pukul 08.00 sebanyak 318 orang," kata Sekjen KPU RI Arief Rahman dalam keterangan tertulis, Jakarta, Selasa (30/4).

Sementara itu, untuk penyelenggara Pemilu atau KPPS yang mengalami sakit sebanyak 2.232. Jumlah tersebut berada di 33 Provinsi di Indonesia saja.

Simak berita KPU selengkapnya di Liputan6.com

"Kalau yang sakit ada 2.232. Jadi total yang meninggal dunia sama yang sakit itu sebanyak 2.550 orang," sebutnya.

Berikut data KPPS yang meninggal dunia di sejumlah Provinsi :

1. Aceh : 4 orang

2. Bali : 1 orang

3. Banten : 21orang

4. Bengkulu : 7 orang

5. D.I. Yogyakarta : 8 orang

6. DKI Jakarta : 11 orang

7. Gorontalo : nihil

8. Jambi : 4 orang

9. Jawa Barat : 89 orang

10. Jawa Tengah : 31 orang

11. Jawa Timur : 39 orang

12. Kalimantan Barat : 10 orang

13. Kalimantan Selatan : 6 orang

14. Kalimantan Tengah : 3 orang

15. Kalimantan Timur : 6 orang

16. Kalimantan Utara : 1 orang

17. Kep. Bangka Belitung : nihil

18. Kepulauan Riau : 3 orang

19. Lampung : 10 orang

20. Maluku : 2 orang

21. Maluku Utara : nihil

22. Nusa Tenggara Barat : 4 orang

23. Nusa Tenggara Timur : 10 orang

24: Papua : 6 orang

25. Papua Barat : nihil

26. Riau : 10 orang

27. Sulawesi Barat : 1 orang

28. Sulawesi Selatan : 2 orang

29. Sulawesi Tengah : 1 orang

30. Sulawesi Tenggara : 1 orang

31. Sulawesi Utara : 6 orang

32. Sumatera Barat : 1 orang

33 .Sumatera Selatan : 8 orang

34. Sumatera Utara : 12 orang

Berikut data KPPS yang sakit di sejumlah Provinsi :

1. Aceh : 125 orang

2. Bali : 16 orang

3. Banten : 51 orang

4. Bengkulu : 29 orang

5. D.I Yogyakarta : 25 orang

6. DKI Jakarta : 56 orang

7. Gorontalo : 82 orang

8. Jambi : 117 orang

9. Jawa Barat : 260 orang

10. Jawa Tengah : 246 orang

11. Jawa Timur : 72 orang

12. Kalimantan Barat : 60 orang

13. Kalimantan Selatan : 64 orang

14 .Kalimantan Tengah : 42 orang

15. Kalimantan Timur : 32 orang

16. Kalimantan Utara : 16 orang

17. Kepulauan Bangka Belitung : 5 orang

18. Kepulauan Riau : 13 orang

19. Lampung : 112 orang

20. Maluku : nihil

21. Maluku Utara : 30 orang

22. Nusa Tenggara Barat : 182 orang

23. Nusa Tenggara Timur : 45 orang

24. Papua : nihil

25. Papua Barat : 8 orang

26. Riau : 66 orang

27. Sulawesi Barat : 75 orang

28. Sulawesi Selatan : 191 orang

29. Sulawesi Tengah : 111 orang

30. Sulawesi Tenggara : 2 orang

31. Sulawesi Utara : 3 orang

32. Sumatera Barat : 48 orang

33. Sumatera Selatan : 32 orang

34. Sumatera Utara : 16 orang

Sampai saat ini, KPU RI masih terus melakukan pendataan terhadap KPPS disejumlah provinsi yang mengalami sakit bahkan hingga meninggal dunia. (mdk/rhm)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tiga Petugas KPPS Meninggal di Sumsel dan 1.202 Sakit usai Rekapitulasi Suara
Tiga Petugas KPPS Meninggal di Sumsel dan 1.202 Sakit usai Rekapitulasi Suara

Kepala Dinas Kesehatan Sulsel Ishaq Iskandar mengungkapkan jumlah petugas KPPS yang sakit jumlahnya terus bertambah.

Baca Selengkapnya
963 Petugas KPPS dan 98 Bawaslu di Sulsel Dapat Perawatan Medis
963 Petugas KPPS dan 98 Bawaslu di Sulsel Dapat Perawatan Medis

2.384 orang yang terlibat dalam proses Pemilu 2024 mendapatkan perawatan.

Baca Selengkapnya
KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia
KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia

KPU Catat per 16 Februari: 23 Petugas KPPS dan 3 PPS Pemilu Meninggal Dunia

Baca Selengkapnya
KPU: 71 Petugas Pemilu Meninggal, 4.567 Sakit
KPU: 71 Petugas Pemilu Meninggal, 4.567 Sakit

Rinciannya, 136 orang di tingkat kecamatan atau PPK. Di tingkat PPS desa kelurahan ada 696 orang.

Baca Selengkapnya
33 Petugas Penyelenggara Pemilu di Jateng Meninggal Dunia, Paling Banyak KPPS
33 Petugas Penyelenggara Pemilu di Jateng Meninggal Dunia, Paling Banyak KPPS

Pemberian uang santunan akan diurus secepatnya dan diberikan KPU masing-masing kabupaten kota.

Baca Selengkapnya
137 Anggota KPPS di Surabaya Jatuh Sakit, 2 Meninggal Dunia
137 Anggota KPPS di Surabaya Jatuh Sakit, 2 Meninggal Dunia

137 Anggota KPPS di Surabaya Jatuh Sakit, 2 Meninggal Dunia

Baca Selengkapnya
Hingga 22 Februari Total 90 Petugas TPS Meninggal Dunia, Ini Rinciannya
Hingga 22 Februari Total 90 Petugas TPS Meninggal Dunia, Ini Rinciannya

Jumlah ini berasal dari data yang terhitung sejak 14 Februari hingga 22 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Data per 22 Februari: 47 Petugas Pemilu di Jateng Meninggal Dunia, Mayoritas karena Kelelahan
Data per 22 Februari: 47 Petugas Pemilu di Jateng Meninggal Dunia, Mayoritas karena Kelelahan

Petugas yang menjadi anggota BPJS Ketenagakerjaan juga akan mendapat santunan lain sebagaimana porsinya.

Baca Selengkapnya
57 Petugas Pemilu 2024 Meninggal Dunia, Paling Banyak Anggota KPPS
57 Petugas Pemilu 2024 Meninggal Dunia, Paling Banyak Anggota KPPS

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi merinci data petugas pemilu yang meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Bertambah, Petugas Pemilu di Jatim yang Meninggal Dunia Capai 30 Orang
Bertambah, Petugas Pemilu di Jatim yang Meninggal Dunia Capai 30 Orang

Penyebab meninggalnya petugas pemilu di Jatim bervariasi.

Baca Selengkapnya
KPU DIY: 55 Petugas Sakit dan Satu Meninggal Dunia Pascapemungutan Suara
KPU DIY: 55 Petugas Sakit dan Satu Meninggal Dunia Pascapemungutan Suara

Kepada petugas yang sakit ini pihak KPU juga memberikan fasilitas pengobatan. Fasilitas ini berupa biaya pengobatan dan santunan.

Baca Selengkapnya
Ratusan Petugas Pemilu di Garut Sakit usai Kelelahan Kerja Lebih dari 12 Jam, 2 Gugur dalam Tugas
Ratusan Petugas Pemilu di Garut Sakit usai Kelelahan Kerja Lebih dari 12 Jam, 2 Gugur dalam Tugas

Ratusan petugas pemilu di Garut jatuh sakit akibat kelelahan saat bertugas.

Baca Selengkapnya