Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Dilaporkan Sejak Luhut Masih Prajurit Sampai Menteri Vendor di TNI Tak Ganti

Jokowi Dilaporkan Sejak Luhut Masih Prajurit Sampai Menteri Vendor di TNI Tak Ganti Jokowi di Labuan Bajo. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat cerita dari Menko Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengenai makanan prajurit TNI yang vendornya masih sama. Padahal, vendor-vendor lain bisa dibandingkan agar harganya kompetitif.

"Makanan prajurit. Saya dapat cerita, dibisikin Pak Jenderal Luhut Binsar Panjaitan. Pak Presiden, saya sejak jadi tentara sampai pensiun dan sekarang jadi menteri, penyedia barangnya kok masih sama?" kata Jokowi saat membuka acara business matching produk dalam negeri di Istora GBK, Senayan, Jakarta, Rabu, (15/3).

"Mestinya semakin banyak penyedia akan semakin baik karena harganya pasti akan kompetitif. Nanti akan saya cek, benar nggak," kata Jokowi.

Orang lain juga bertanya?

Jokowi juga mengingatkan agar Kementerian Pertahanan dan Polri tidak impor seragam maupun sepatu prajurit. Jokowi tidak ingin barang yang seharusnya bisa dibuat di dalam negeri malah beli dari luar.

"Kemudian juga barang-barang produksi kita sendiri juga bisa kita gunakan. Jangan sampai ini saya minta di Kemenhan, di Polri, seragam militer kita ini sudah bikin, ekspor ke semua negara eh kita malah beli dari luar, sepatu, senjata," katanya.

Jokowi mempersilakan jika alat-alat canggih maupun pesawat tempur masih beli dari luar negeri. Namun, untuk produk yang bisa dibuat sendiri tidak perlu impor.

"Kalau yang canggih-canggih silakan. Kalau mau beli pesawat tempur karena kita memang belum bisa. Tapi kalau senjata, peluru kita sudah bisa. Apalagi hanya sepatu. Kenapa harus beli dari luar?" katanya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Nada Tegas Luhut
VIDEO: Nada Tegas Luhut "Sesama Pembantu Presiden Jangan Khianati Ketentuan!"

Luhut juga menegaskan untuk menjaga kredibilitas Presiden yang sudah dibangun selama 10 tahun

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Setuju Pesan Luhut ke Prabowo Jangan Bawa Orang Toxic ke Kabinet
VIDEO: Jokowi Setuju Pesan Luhut ke Prabowo Jangan Bawa Orang Toxic ke Kabinet

Presiden Joko Widodo sepakat dengan Menko Marves Luhut Binsar Padjaitan agar kabinet Prabowo-Gibran tak diisi oleh orang toxic.

Baca Selengkapnya
Jenderal Kopassus Senior Kenang Masa di Akmil, Curhat ke Anak saat Ada Tamu 'Senang karena Bisa Makan Enak'
Jenderal Kopassus Senior Kenang Masa di Akmil, Curhat ke Anak saat Ada Tamu 'Senang karena Bisa Makan Enak'

Berikut momen Jenderal Kopassus senior kenang masa-masa saat di Akademi Militer.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut: Kita Pembantu Presiden, Saling Mengingatkan untuk Tidak Berkhianat
Menko Luhut: Kita Pembantu Presiden, Saling Mengingatkan untuk Tidak Berkhianat

Hal itu disampaikan Luhut di depan Jokowi saat acara peresmian bahan Anoda Bateri Litium di Kendal, Jawa Tengah, Rabu (7/8)

Baca Selengkapnya
Jokowi Setuju Pemerintahan Prabowo-Gibran Tak Diisi Orang Toxic
Jokowi Setuju Pemerintahan Prabowo-Gibran Tak Diisi Orang Toxic

Jokowi tidak mau mengartikan lebih jauh arah perkataan Luhut.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Presiden Jokowi Beri Kenaikan Pangkat Jenderal Kehormatan ke Prabowo Subianto
Ini Alasan Presiden Jokowi Beri Kenaikan Pangkat Jenderal Kehormatan ke Prabowo Subianto

Presiden Joko Widodo ungkap alasan dibalik pemberian kenaikan pangkat Jenderal Kehormatan untuk Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Murah Meriah, Pak Bas Bocorkan Harga Makanan Jokowi, Menteri & Jenderal TNI-Polri
Murah Meriah, Pak Bas Bocorkan Harga Makanan Jokowi, Menteri & Jenderal TNI-Polri

Saat di lokasi, Basuki yang mendampingi Jokowi turut membocorkan harga makanan yang disantap.

Baca Selengkapnya
Ini Kata Jokowi Soal Sosok Pengganti Panglima TNI Laksamana Yudo dan Kasad Jenderal Dudung
Ini Kata Jokowi Soal Sosok Pengganti Panglima TNI Laksamana Yudo dan Kasad Jenderal Dudung

Jokowi enggan berbicara banyak mengenai sosok pengganti dua perwira tinggi TNI tersebut.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kisah Hadi Tjahjanto Anak Penjual Rujak, Jabat Panglima TNI Hingga Menko Polhukam
VIDEO: Kisah Hadi Tjahjanto Anak Penjual Rujak, Jabat Panglima TNI Hingga Menko Polhukam

Hadi memilih menjadi tentara, hingga mengemban jabatan sebagai Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Jokowi Sampai Turunkan Tangan Luhut saat Beri Hormat di Istana, Begini Momennya
Jokowi Sampai Turunkan Tangan Luhut saat Beri Hormat di Istana, Begini Momennya

Presiden Jokowi turunkan tangan Luhut saat beri hormat padanya seusai melantik Kasad Maruli Simanjuntak. Ada apa?

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Beri Hormat Luhut Pandjaitan
VIDEO: Prabowo Beri Hormat Luhut Pandjaitan "Salah Satu Jenderal TNI Terbaik Indonesia"

Prabowo Subianto menjadi salah satu tamu dalam acara HUT ke-75 Luhut Binsar Pandjaitan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Puji Luhut
VIDEO: Prabowo Puji Luhut "Salah Satu Jenderal TNI Terbaik"

Prabowo memuji Luhut sebagai jenderal terbaik yang ada di Indonesia.

Baca Selengkapnya