Jokowi Sebut Kasus Positif Covid-19 Menurun: Tren Semakin Baik
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menuturkan penambahan jumlah kasus positif dalam satu minggu terakhir menunjukan tren yang semakin baik. Hal tersebut terlihat dari Januari 2021 angka kasus positif capai 14.000-15.000 dan pada 22 Februari alami penurunan yaitu di angka 10.180 kasus dan pada 3 Maret ada 6.808 kasus.
"Penurunan penambahan jumlah kasus positif dalam satu minggu terakhir ini juga menunjukkan tren yang semakin baik. tren menurun," kata Jokowi dalam akun YouTube Sekretariat Presiden, Kamis (4/3).
Dia mengatakan dari data tersebut memperlihatkan kasus harian semakin turun. Walaupun demikian dia meminta agar masyarakat tetap waspada dan bekerja keras sehingga kasus aktif Covid semakin turun.
-
Kenapa kasus Covid-19 naik? Kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Kapan kasus Covid-19 meningkat? Kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Bagaimana cara Jokowi memastikan kesiapan IKN? Presiden Jokowi menyampaikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono juga diagendakan pindah kantor pada waktu serupa, yakni berkisar Juni hinga Juli.'Pak Basuki Juni, Juli,' kata Presiden Jokowi di kawasan IKN, Kalimantan Timur, Kamis (29/2).
-
Bagaimana Jokowi berusaha agar tetap berkuasa? 'Diawali upaya untuk memperpanjang kekuasaan, dimulai dari upaya untuk menambah massa jabatan tiga periode, menambah massa jabatan 2-3 tahun, namun kedua upaya ini tidak berhasil,' ungkap dia.
-
Bagaimana Jokowi jaga kesehatan? Karena aktivitas sebagai Presiden yang terbilang sangat tinggi, Jokowi selalu menjaga kesehatan dan stamina tubuhnya dengan rutin mengonsumsi jamu. Tri selaku koki andalan Jokowi selalu membuat racikan jamu spesial yang terbuat dari temulawak, kunyit dan jahe. Pantas saja yaa Pak Jokowi selalu tampil prima disetiap kesempatan.
"Kita harus bekerja keras agar kasus aktif covid 19 harian semakin turun semakin turun tanpa mengurangi tes, testing yang dilakukan setiap harinya," ungkap Jokowi.
Sementara itu kasus aktif Indonesia per 3 Maret 2021 berada di angka 11,11% untuk kasus aktif dunia berada di angka 18,85%. Artinya kata Jokowi kasus aktif di Indonesia lebih rendah dari rata-rata kasus aktif dunia.
Kemudian rata-rata kesembuhan per 3 Maret 2021 Indonesia berada di angka 86,18% rata-rata dunia berada di angka 78,93%. Dia pun menilai hal tersebut menunjukan lebih baik dibandingkan rata2 angka kesembuhan dunia.
Sementara itu, positivity rate di Indonesia pada akhir Januari berada pada 36,19 persen. Kemudian alami penurunan 2 Maret 2021 berada pada 18,6%.
"Ini kita harapkan semakin turun, turun, dan turun lagi," bebernya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.
Baca SelengkapnyaJokowi berharap masyarakat Indonesia bebas dari stunting.
Baca SelengkapnyaBudi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.
Baca SelengkapnyaJokowi berharap masyarakat Indonesia bisa bebas dari stunting.
Baca SelengkapnyaPeningkatan kasus Covid-19 terlihat di Depok, Jawa Barat, dan sejumlah wilayah lainnya.
Baca SelengkapnyaBerbagai fasilitas umum telah mengeluarkan imbauan untuk memakai masker.
Baca Selengkapnyamengonfirmasi tren kasus mingguan Covid-19 di Indonesia kembali mengalami peningkatan.
Baca SelengkapnyaSejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.
Baca SelengkapnyaTren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan, semua pihak harus bekerja keras agar target penurunan angka stunting di Indonesia bisa tercapai.
Baca SelengkapnyaPeningkatan kasus ISPA itu melonjak akibat polisi udara yang kian memburuk di Jabodetabek.
Baca SelengkapnyaKemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.
Baca Selengkapnya