Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kasus pelecehan Raja Surakarta, polisi akan adakan konfrontir

Kasus pelecehan Raja Surakarta, polisi akan adakan konfrontir Ilustrasi Pelecehan Seksual. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Polres Sukoharjo, Jawa Tengah hari ini dijadwalkan memeriksa Raja Keraton Kasunanan Surakarta, Sri Susuhunan Paku Buwono (PB XIII). Pemeriksaan tersebut terkait kasus pelecehan seksual yang diduga dilakukannya terhadap AT (15) siswi salah satu SMK di Solo.

Kapolres Sukoharjo AKBP Andy Rifai mengatakan selain memeriksa PB XIII, pihaknya juga menyiapkan dua skenario untuk melakukan konfrontasi antara korban dengan PB XIII sebagai saksi. Konfrontasi tersebut untuk mengungkap kasus trafficking dengan tersangka WT.

"Dua skenario kita siapkan. Ini untuk mengantisipasi agar korban tidak mengalami trauma. Mengingat usianya masih di bawah umur dan sedang mengandung 7 bulan," ujar Andy.

Orang lain juga bertanya?

Lebih lanjut Andy menjelaskan, skenario pertama dilakukan dengan cara menempatkan korban dengan saksi dalam satu ruang. Ruangan tersebut dibatasi dengan kaca yang bisa dilihat oleh korban, tetapi saksi (PB XIII) tidak bisa melihat korban. Menurut Andy, skenario merupakan kesepakatan dengan LPSK.

"Korban tidak boleh bertatap muka langsung dengan saksi agar tidak mengakibatkan trauma ataupun gangguan psikologis" katanya.

Sedangkan skenario ke dua, lanjut Kapolres, dilakukan dengan cara merekam video pernyataan PB XIII. Hasil rekaman itu kemudian disampaikan ke korban. Skenario kedua ini baru akan dilakukan jika skenario pertama tidak bisa dilakukan.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasus Pejabat Diduga Cabuli Siswi SMP, Polisi Bakal Konfrontasi Para Saksi
Kasus Pejabat Diduga Cabuli Siswi SMP, Polisi Bakal Konfrontasi Para Saksi

Konfrontir tersebut dilakukan karena terdapat perbedaan keterangan dari para saksi.

Baca Selengkapnya
Putra Mahkota Surakarta Tabrak Warga, Gibran: Jangan Lari, Harus Tanggung Jawab
Putra Mahkota Surakarta Tabrak Warga, Gibran: Jangan Lari, Harus Tanggung Jawab

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengomentari kasus tabrak lari yang melibatkan putra mahkota Keraton Kasunanan Solo.

Baca Selengkapnya
Kasus Tabrak Lari Putra Mahkota Surakarta, Tetap Diproses Polisi walau Korban Cabut Laporan
Kasus Tabrak Lari Putra Mahkota Surakarta, Tetap Diproses Polisi walau Korban Cabut Laporan

Polisi melanjutkan penyelidikan tabrak lari yang melibatkan Putra Mahkota Kasunanan Surakarta Hadiningrat KGPH Purbaya, meski korban telah mencabut laporan.

Baca Selengkapnya
Kubu Korban Tak Ambil Pusing Bantahan Rektor Nonaktif UP Terkait Pelecehan: Hormati Proses Hukum!
Kubu Korban Tak Ambil Pusing Bantahan Rektor Nonaktif UP Terkait Pelecehan: Hormati Proses Hukum!

Kuasa hukum korban menegaskan, pelaporan yang dilayangkan ke Polda Metro Jaya sama sekali tidak ada sangkut-pautnya dengan proses pemilihan rektor Universitas P

Baca Selengkapnya
Pansus Haji DPR Gandeng LPSK untuk Lindungi Saksi, Menag Yaqut: Siapa yang Tertekan?
Pansus Haji DPR Gandeng LPSK untuk Lindungi Saksi, Menag Yaqut: Siapa yang Tertekan?

Yaqut mencari tahu saksi mana yang merasa tertekan sehingga membutuhkan perlindungan LPSK.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Camat di Gresik soal Tuduhan Intimidasi Ayah Siswi SD Korban Colok Tusuk Bakso
Penjelasan Camat di Gresik soal Tuduhan Intimidasi Ayah Siswi SD Korban Colok Tusuk Bakso

Camat di Gresik menjelaskan duduk perkara tuduhan intimidasi ke keluarga bocah dicolok tusuk bakso.

Baca Selengkapnya
Komandan Paspampres Bantah Anggotanya Pukul Mahasiswa yang Swafoto dengan Jokowi di Samarinda
Komandan Paspampres Bantah Anggotanya Pukul Mahasiswa yang Swafoto dengan Jokowi di Samarinda

Komandan Paspampres mengatakan, banyak personel pengamanan dari pihak wilayah saat itu.

Baca Selengkapnya
Rektor Unika Mengaku Ditekan Polisi, Komjen Fadil Imran Angkat Bicara
Rektor Unika Mengaku Ditekan Polisi, Komjen Fadil Imran Angkat Bicara

Kabarhakam memastikan apa yang dilakukan pihaknya sesuai dengan ketentuan dan aturan.

Baca Selengkapnya