Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Narapidana Lapas Banceuy akan dipindah ke gedung baru tiga lantai

Narapidana Lapas Banceuy akan dipindah ke gedung baru tiga lantai Lapas Banceuy. ©2016 Merdeka.com/iman herdiana

Merdeka.com - Pasca kerusuhan yang terjadi Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas II A Banceuy, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (23/4), Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly berencana memindahkan narapidana ke gedung lapas baru. Lokasi yang baru tak jauh dari gedung lama.

"Akan dipindahkan segera, di Banceuy juga. Kan ada gedung baru yang dibangun untuk 400 orang," ujar Yasonna di Hotel JS Luwansa, Jalan HR Rasuna Said Kav 22C Jakarta Pusat, Senin (25/4).

Bangunan lapas Banceuy yang baru akan menggantikan bangunan lama. Sementara bangunan yang lama akan ditutup untuk direnovasi. "Itu bangunan tempo dulu dan itu nanti akan kita bangun juga. Itu akan ditutup itu akan diperbaiki (lapas Banceuy)," ucapnya.

Orang lain juga bertanya?

Untuk kantor lapas, sementara akan dipindahkan di aula. Sedangkan untuk pelayanan kunjungan keluarga narapidana akan dibuat tenda.

"Penerimaan tamu akan kita buat tenda nanti di tengah. Karena tetap juga kami hargai hak para napi untuk dikunjungi keluarga. Itu hak, maka kita buat tenda. Bagaimana barang masuk di dalam, handphone dan lain-lain memang menjadi ekstra hati-hati karena memang di dalam tenda."

Yasonna menjelaskan, di tenda tersebut akan ditempatkan sejumlah sipir dan aparat keamanan. Pengamanan kunjungan keluarga di tenda akan lebih ketat dibanding biasanya.

"Yang jadi soal nanti, bagaimana barang masuk di dalam, handphone dan lain-lain memang menjadi ekstra hati-hati karena memang di dalam tenda. Jadi ini memang variabelnya banyak tapi kita ditengah kondisi terbatas harus melakukan yang terbaik," jelasnya.

Di tempat sama, Kabag Humas Ditjen Pemasyarakatan Akbar Hadi mengatakan, dalam waktu dekat narapidana penghuni lapas Banceuy akan segera dipindah.

"Akan kita pindahkan, tempatnya tidak jauh dari Banceuy, didekat situ juga. Ada bangunan tiga lantai dengan kapasitas 450 orang, mungkin nanti kelas A nya dipindahkan ke sana," katanya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Napiter Rutan Mako Brimob Dipindahkan Lapas Nusakambangan, Tempati Sel Super Maksimum Security
7 Napiter Rutan Mako Brimob Dipindahkan Lapas Nusakambangan, Tempati Sel Super Maksimum Security

Dalam satu kamar tahanan hanya ada satu narapidana yang diawasi 24 jam nonstop dari kamera pengintai.

Baca Selengkapnya
Dikawal Ketat Tengah Malam, Ini Momen Pemindahan 40 Napi Lapas Jatim ke Nusakambangan
Dikawal Ketat Tengah Malam, Ini Momen Pemindahan 40 Napi Lapas Jatim ke Nusakambangan

Pemindahan napi dikawal ketat oleh 15 personel anggota Batalyon C Pelopor Kota Madiun, serta pendamping dari Polisi Khusus Pemasyarakatan.

Baca Selengkapnya
23 Narapidana Teroris Asal Rutan Cikeas Dipindah ke Lapas di Jawa Timur, Berikut Rinciannya
23 Narapidana Teroris Asal Rutan Cikeas Dipindah ke Lapas di Jawa Timur, Berikut Rinciannya

Ke-23 napi terorisme itu,akan menjalani sisa masa tahanan di lapas berbeda di Jatim

Baca Selengkapnya
Delapan Narapidana Kasus Terorisme Dipindahkan ke Tiga Lapas di Jatim
Delapan Narapidana Kasus Terorisme Dipindahkan ke Tiga Lapas di Jatim

Delapan orang narapidana kasus terorisme dipindahkan dari Rutan Cikeas Jawa Barat ke tiga lapas yang tersebar di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
Pungli di Lapas Cebongan, 1 Pegawai dan 8 Warga Binaan Terlibat
Pungli di Lapas Cebongan, 1 Pegawai dan 8 Warga Binaan Terlibat

Kedelapan warga binaan itu terindikasi membantu pegawai berinisial M.

Baca Selengkapnya
12 Tower Hunian PNS di IKN Bakal Digunakan Petugas Upacara HUT Ke-79 Indonesia, Paskibraka Tinggal di Sini
12 Tower Hunian PNS di IKN Bakal Digunakan Petugas Upacara HUT Ke-79 Indonesia, Paskibraka Tinggal di Sini

Kementerian PUPR sudah menyediakan berbagai fasilitas dasar yang dapat dimanfaatkan oleh petugas HUT RI di hunian ASN tersebut.

Baca Selengkapnya
Viral Tempat Rehabilitasi Narkoba Super Mewah, Begini Penampakannya yang Bikin Salfok
Viral Tempat Rehabilitasi Narkoba Super Mewah, Begini Penampakannya yang Bikin Salfok

Mengintip mewahnya tempat rehabilitasi narkoba di Jakarta Barat.

Baca Selengkapnya
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan

Jokowi memberikan arahan agar jajarannya bekerja sama dengan seluruh pemangku kepentingan untuk menjalankan program penanggulangan narkotika secara terukur

Baca Selengkapnya
Razia Mendadak di Lapas Kelas IIB Sampit, Upaya Wujudkan Zero Halinar
Razia Mendadak di Lapas Kelas IIB Sampit, Upaya Wujudkan Zero Halinar

Kegiatan ini merupakan bagian dari langkah preventif dalam mendeteksi dini potensi gangguan keamanan dan ketertiban di dalam Lapas.

Baca Selengkapnya
Jebol Ventilasi Kamar Mandi, Tujuh Tahanan Kabur Seusai Sidang di PN Cianjur
Jebol Ventilasi Kamar Mandi, Tujuh Tahanan Kabur Seusai Sidang di PN Cianjur

Tujuh tahanan melarikan diri usai menjalani persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Cianjur, Senin (25/3) sore. Mereka kini diburu pihak berwajib.

Baca Selengkapnya
Rusun Nagrak, Asa Warga Kampung Bayam di Tengah Penantian Hampa Tanpa Kepastian
Rusun Nagrak, Asa Warga Kampung Bayam di Tengah Penantian Hampa Tanpa Kepastian

Ada 3 kesepakatan dengan Pemprov agar warga Kampung Bayam mau tinggal di Rusun Nagrak.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Lapas Narkotika Cipinang, Menkumham Supratman: Pandangan Saya Berubah 180 Derajat
Kunjungi Lapas Narkotika Cipinang, Menkumham Supratman: Pandangan Saya Berubah 180 Derajat

Kedatangan Menkumham Supratman Andi Agtas dan rombongan disambut langsung oleh Kalapas Narkotika Cipinang Fonika Affandi

Baca Selengkapnya