Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tingkatkan ketaqwaan, prajurit Marinir seharian khatamkan Alquran

Tingkatkan ketaqwaan, prajurit Marinir seharian khatamkan Alquran Prajurit Marinir khatamkan Alquran. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Pasukan Marinir (Pasmar) 1 menggelar Khataman ayat suci Alquran dengan hafalan di masjid Al-Bahar Mako Pasmar-1 Gedangan, Sidoarjo. Acara ini dimaksudkan untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan para Marinir kepada Allah SWT.

Selain untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan, pengajian ini juga bertujuan untuk membangun kebersamaan Prajurit Pasmar-1 dengan masyarakat untuk memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. Untuk itu, acara ini bukan hanya diikuti oleh perwakilan prajurit dari Kolaks/Satlak Pasmar-1, namun juga dihadiri oleh Jamaah Majelis Sema'an Alquran Mantab dari Surabaya.

Sema'an Alquran yang dilaksanakan pada Jumat (28/8) lalu ini berhasil membuat beberapa peserta mengkhatamkan Alquran, seperti Praka Marinir Atit Asyafir anggota Batalyon Komlek-1 Marinir, dan Praka Marinir M. Zainul Arifin Anggota Batalyon Infanteri-1 Marinir. Meski begitu, dengan banyaknya peserta yang hadir, pengajian ini dilakukan seharian mulai dari subuh hingga pukul 21.00 WIB.

Komandan Pasmar-1 Kolonel Marinir Lukman mengatakan, ini kali pertama prajurit marinir mengadakan Sema'an Alquran. Sehingga kegiatan ini akan terus dilaksanakan di masa mendatang dengan banyak melibatkan prajurit Pasmar-1 sebagai penyemak dan penghafal Alquran.

Selain para peserta, hadir pula Danbrigif-1 Mar Kolonel Marinir Y. Rudi Sulistyanto, Aslog Danpasmar-1 Kolonel Marinir Iwan Hermawan, Asintel Danpasmar-1 Letkol Marinir Supriyono, Para Dansatlak Pasmar-1 beserta Ibu-ibu Jalasenastri pengurus Korcab Pasmar-1 serta Pejabat teras di jajaran Pasmar-1. (mdk/tyo)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Meningkatkan Keimanan Santri di Bulan Ramadan, Ponpes Modern Daarut Tarqiyah Primago Gelar Tadarus Alquran Massal
FOTO: Meningkatkan Keimanan Santri di Bulan Ramadan, Ponpes Modern Daarut Tarqiyah Primago Gelar Tadarus Alquran Massal

Kegiatan tadarus Alquran yang dilakukan secara rutin ini dalam rangka meningkatkan keimanan santri di bulan suci Ramadan.

Baca Selengkapnya
Kisah di Balik Tarawih 8 Jam di Magetan yang Baru Selesai Jelang Sahur, Sudah Dilakukan Sejak 10 Tahun Silam
Kisah di Balik Tarawih 8 Jam di Magetan yang Baru Selesai Jelang Sahur, Sudah Dilakukan Sejak 10 Tahun Silam

Jemaahnya tidak hanya berasal dari Indonesia, ada juga dari mancanegara.

Baca Selengkapnya
Ketekunan Kunci Keberhasilan 9 Santri Rumah Tahfidz Medan Selesaikan Hafalan Alquran 30 Juz
Ketekunan Kunci Keberhasilan 9 Santri Rumah Tahfidz Medan Selesaikan Hafalan Alquran 30 Juz

Setelah menyelesaikan hafalan Alquran, para santri akan mengabdikan dirinya kepada masyarakat. Mereka akan menjadi guru ngaji di berbagai Rumah Tahfidz.

Baca Selengkapnya
FOTO: Semangat Santri Tunarungu Belajar Mengaji Alquran dengan Bahasa Isyarat
FOTO: Semangat Santri Tunarungu Belajar Mengaji Alquran dengan Bahasa Isyarat

Dalam kegiatan yang dilaksanakan selama Ramadan, para santri difabel tunarungu itu belajar mengaji dengan menggunakan bahasa isyarat.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Antusiasme Anak-Anak Mengikuti Pesantren Kilat Ramadan di RPTRA Malinjo
FOTO: Melihat Antusiasme Anak-Anak Mengikuti Pesantren Kilat Ramadan di RPTRA Malinjo

Kegiatan pesantren kilat ini mengusung tema Gema Ramadan Malinjo.

Baca Selengkapnya
Cara Khatam Al-Quran dalam 1 Bulan, Efektif dan Mudah Dilakukan
Cara Khatam Al-Quran dalam 1 Bulan, Efektif dan Mudah Dilakukan

Menghatamkan Al-Qur'an dalam satu bulan adalah amalan yang sangat dianjurkan dan memiliki banyak manfaat spiritual dalam Islam.

Baca Selengkapnya
Mengintip Aktivitas Ponpes Rehabilitasi Narkoba di Semarang, Santrinya Fasih Mengaji
Mengintip Aktivitas Ponpes Rehabilitasi Narkoba di Semarang, Santrinya Fasih Mengaji

PPPA Daarul Qur'an mengunjungi Pondok Pesantren Rehabilitasi At-Tauhid Kota Semarang pada Senin pekan lalu.

Baca Selengkapnya
Doa Khatam Al Quran 30 Juz dan Artinya, Penuh Makna Bijak
Doa Khatam Al Quran 30 Juz dan Artinya, Penuh Makna Bijak

Khatam Al Quran dapat memberikan banyak manfaat keutamaan.

Baca Selengkapnya
Tak Lagi Pegang Komando Kodam, Jenderal Bintang 2 TNI Bagikan Mujizat Terbesar Nabi Muhammad SAW ke para Prajurit
Tak Lagi Pegang Komando Kodam, Jenderal Bintang 2 TNI Bagikan Mujizat Terbesar Nabi Muhammad SAW ke para Prajurit

Jenderal Bintang 2 TNI bagikan mujizat terbesar Nabi Muhammad SAW ke prajurit usai tak lagi pegang komando Kodam.

Baca Selengkapnya
Bantu Ustaz, Polisi RW Ini Mengajar Mengaji Alquran untuk Anak-anak
Bantu Ustaz, Polisi RW Ini Mengajar Mengaji Alquran untuk Anak-anak

Tak segan, para anggota membantu ustaz memberi edukasi agama ke anak-anak.

Baca Selengkapnya
Putri Prajurit TNI Pintar Baca Alquran lalu Dapat Hadiah Istimewa dari Jenderal Bintang 3, Ibunya Terharu
Putri Prajurit TNI Pintar Baca Alquran lalu Dapat Hadiah Istimewa dari Jenderal Bintang 3, Ibunya Terharu

Pangkostrad beri hadiah spesial kepada keluarga prajuritnya usai mendengar putri prajurit mahir membaca Al-Quran.

Baca Selengkapnya
Mengenal Budaya Khataman Al-Qur'an Ala Masyarakat Betawi, Dulu Anak-Anak Diarak Keliling Kampung
Mengenal Budaya Khataman Al-Qur'an Ala Masyarakat Betawi, Dulu Anak-Anak Diarak Keliling Kampung

Tradisi ini sudah jadi bagian dari masyarakat Betawi dan kini masuk kategori Warisan Budaya Tak Benda (WBTB).

Baca Selengkapnya