Terpilih jadi ketum, Romi targetkan PPP masuk tiga besar di 2019
Merdeka.com - Ketua Umum PPP yang baru terpilih secara aklamasi dalam Muktamar VIII Romahurmuziy (Romi) berharap Muktamar kali ini menjadi titik akhir bagi dualisme kepengurusan partainya. Dia juga berharap momentum ini menjadi titik awal kebangkitan PPP untuk menang dalam Pilkada 2017 dan Pemilu 2019.
"Tantangan ke depan cukup berat. PPP pada tahun 2019 menargetkan 3 besar pemenang pemilu," kata Romi dalam Muktamar VIII di Asrama Haji, Pondok Gede, Jakarta, Minggu (10/4).
Romi menilai, target urutan 3 besar tersebut tak muluk-muluk. Sebab, PPP sering mendapatkan peringkat tersebut.
-
Bagaimana PPP akan menghadapi sengketa pemilu? 'Jika terjadi persengketaan baik di internal sesama kader (caleg) maupun eksternal akan diserahkan terakhir ke MK. Tentunya, kader yang membidangi hukum dari PPP akan kolaborasi agar setiap persengketaan bisa ditangani sebaik-baiknya,' sambungnya.
-
Apa yang di dukung PPP? PPP resmi memberikan dukungan kepada pasangan Khofifah-Emil untuk maju kembali sebagai cagub-cawagub di Pilkada Jawa Timur 2024.
-
Kenapa PPP mau gugat ke MK? 'Tentu kalau kita di internal PPP, data kita sih lebih dari itu. Tetapi karena keputusannya masih seperti itu ya tentu akan melalui proses regulasi aturan yang ada dengan masuk ke MK,' kata Amir.
-
Apa itu PPS pemilu? PPS pemilu adalah badan yang dibentuk KPU untuk melaksanakan pemungutan dan penghitungan suara pemilu.
-
Kenapa PPP melihat perkembangan koalisi lain? Lebih lanjut, dia mengatakan, pihaknya juga melihat perkembangan dari koalisi lain sebelum menentukan sosok cawapres yang tepat untuk Ganjar.
-
Bagaimana cara PPP agar lolos ke parlemen? PPP harus percaya dengan diri mereka sendiri melalui data serta bukti-bukti yang akan diajukan ke MK.Karena jika berharap pada pertolongan Arsul, maka PPP akan kecewa nantinya.
"Saya katakan, ambisius itu kalau kita belum pernah. Itu mungkin bisa dikatakan ambisius," tuturnya.
Menurut Romi, dari 9 kali Pemilu yang diikuti, PPP selalu berada pada peringkat 3 besar pemenang Pemilu. Hal tersebut terjadi semenjak 1997 hingga 2014.
"PPP menempatkan diri sebagai partai terbesar ketiga di Indonesia. Maka untuk 2019 kita keluar ketiga besar pemenang Pemilu," pungkasnya.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Acara Harlah ke-25 PKB menjadi momentum konsolidasi jelang Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaPlt Ketum PPP Muhamad Mardiono melakukan konsolidasi politik bersama Ketua DPW Se-Indonesia Timur
Baca SelengkapnyaPartai Persatuan Pembangunan (PPP) melakukan konsolidasi politik jelang pemilu 2024 di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur.
Baca SelengkapnyaMuhamad Mardiono menyebut, kerja-kerja pemenangan juga akan terus dikontrol dengan sisa waktu sekitar lima bulan menuju Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaMardiono mengungkapkan untuk Pemilu 2024, PPP menargetkan meraih minimal 40 kursi.
Baca SelengkapnyaMardiono optimis PPP Sumut dapat mencapai target yang telah dicanangkannya di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan laporan dari hasil diskusi, Muhamad Mardiono mengaku solidaritas PPP di Lampung sangat baik.
Baca SelengkapnyaGus Yusuf: Siapa pun Bersama PKB Menang Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaDPW Bali mendukung keputusan politik Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono yang bergabung dengan KIM.
Baca SelengkapnyaMardiono memberikan semangat kepada para kader di daerah untuk berjuang dalam momentum pemenangan Pilkada 2024
Baca SelengkapnyaPlt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono mengaku optimis bahwa partainya dapat menambah kursi keterwakilan bagi masyarakat di Provinsi
Baca SelengkapnyaPPP menggelar kegiatan istigasah nasional, di Kantor DPP PPP, Menteng, Jakarta Pusat demi kesuksesan kampanye Pemilu 2024.
Baca Selengkapnya