Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dapatkan 5 manfaat sehat ini dengan bermain kayak

Dapatkan 5 manfaat sehat ini dengan bermain kayak Ilustrasi bermain kayak. Shutterstock

Merdeka.com - Olahraga air memang selalu menarik untuk dicoba. Tak hanya membuat tubuh Anda sehat, olahraga air juga selalu bisa membuat Anda merasa senang.

Selain berenang, nyatanya ada berbagai macam olahraga air yang patut untuk Anda coba. Salah satunya adalah bermain kayak. Berikut adalah manfaat sehat yang bisa Anda dapatkan dari bermain kayak seperti dilansir dari healthmeup.com.

Menggerakan seluruh tubuh

Saat Anda bermain kayak, maka otomatis Anda menggerakan seluruh bagian tubuh terutama kelompok otot utama termasuk kaki, lengan, punggung, perut, dan pinggul.

Membakar kalori

Bermain kayak dengan kecepatan sekitar 3-5 mil per jam mampu membakar timbunan kalori Anda sebanyak 400 kalori. Bahkan beberapa penelitian menunjukkan bahwa mendayung kayak dapat membakar kalori lebih cepat daripada saat Anda bersepeda.

Meningkatkan latihan kekuatan

Gerakan mendayung yang berulang saat Anda menggerakan kayak membutuhkan kekuatan yang besar. Hal ini dapat meningkatkan latihan kekuatan dalam tubuh Anda.

Meningkatkan kelenturan sendi

Kurangnya melakukan aktivitas fisik mampu membuat sendi Anda menjadi aus. Sementara jika Anda melakukan aktivitas seperti bermain kayak mampu meningkatkan produksi cairan sendi sehingga sendi dilumasi dengan baik.

Menurunkan stres

Mayoritas tempat yang Anda gunakan untuk bermain kayak pastilah berhubungan dengan alam luar. Selain mendayung, Anda pun pasti akan melihat-lihat lingkungan sekitar Anda dan secara tidak sadar hal ini mampu menenangkan pikiran Anda dan mengurangi stres.

Itulah manfaat sehat yang bisa Anda dapatkan dengan bermain kayak. Bagaimana, tertarik untuk mencobanya?

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Apakah Berenang Bisa Meninggikan Badan? Begini Penjelasan Ilmiahnya
Apakah Berenang Bisa Meninggikan Badan? Begini Penjelasan Ilmiahnya

Berenang sering disebut-sebut sebagai salah satu olahraga yang dapat membantu meninggikan badan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Berenang di Pagi Hari, dari Segarkan Pikiran Hingga Tingkatkan Kekebalan Tubuh
Manfaat Berenang di Pagi Hari, dari Segarkan Pikiran Hingga Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Berenang di pagi hari bisa memberi manfaat kesehatan bagi fisik dan mental kita.

Baca Selengkapnya
Jangan Sepelekan, Begini Manfaat Rutin Jalan Kaki
Jangan Sepelekan, Begini Manfaat Rutin Jalan Kaki

Aktivitas fisik yang melibatkan berjalan menggunakan kaki sebagai sarana transportasi.

Baca Selengkapnya
15 Manfaat Kesehatan dari Bermain Badminton, Olahraga Andalan Masyarakat Indonesia
15 Manfaat Kesehatan dari Bermain Badminton, Olahraga Andalan Masyarakat Indonesia

Badminton memiliki sejumlah manfaat kesehatan yang luar biasa dan bisa menjadi pilihan olahraga yang tepat.

Baca Selengkapnya
13 Cara Membuat Akhir Pekan Lebih Menyehatkan
13 Cara Membuat Akhir Pekan Lebih Menyehatkan

Akhir pekan bisa diisi dengan kegiatan menyehatkan baik bagi fisik dan mental.

Baca Selengkapnya
6 Gaya Hidup yang Bikin Panjang Umur dan Cegah Kematian di Usia Muda
6 Gaya Hidup yang Bikin Panjang Umur dan Cegah Kematian di Usia Muda

Aktivitas fisik, konsumsi bahan pangan nabati, dan menjauhi rokok bisa membuat seseorang panjang umur.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Renang untuk Bayi, Berikut Tips Aman saat Berlatih
8 Manfaat Renang untuk Bayi, Berikut Tips Aman saat Berlatih

Renang tidak hanya merupakan kegiatan yang menyenangkan, tetapi juga memiliki berbagai manfaat kesehatan, termasuk untuk buah hati Anda.

Baca Selengkapnya
7 Cara Beraktivitas di Luar Ruangan untuk Mempererat Interaksi dengan Alam
7 Cara Beraktivitas di Luar Ruangan untuk Mempererat Interaksi dengan Alam

Mari kita coba berbagai kegiatan menarik untuk mengurangi waktu yang dihabiskan di depan layar elektronik.

Baca Selengkapnya
5 Cara Alami untuk Meningkatkan Suasana Hati Secara Mudah Tanpa Biaya
5 Cara Alami untuk Meningkatkan Suasana Hati Secara Mudah Tanpa Biaya

Meningkatkan mood dan membahagiakan diri bisa dilakukan dengan berbagai cara ini.

Baca Selengkapnya
Jalan Kaki Mampu Menurunkan Kolesterol? Temukan Jawabannya Disini
Jalan Kaki Mampu Menurunkan Kolesterol? Temukan Jawabannya Disini

Berjalan kaki adalah bentuk olahraga ringan yang memiliki banyak keuntungan.

Baca Selengkapnya
Ini Manfaat yang Membuat Prabowo Hobi Berkuda
Ini Manfaat yang Membuat Prabowo Hobi Berkuda

Prabowo Subianto dikenal sebagai sosok yang hobi berkuda.

Baca Selengkapnya
9 Alasan Anda Harus Mulai Berjalan Kaki dari Sekarang, Perbaiki Kesehatan Fisik dan Mental
9 Alasan Anda Harus Mulai Berjalan Kaki dari Sekarang, Perbaiki Kesehatan Fisik dan Mental

Berjalan kaki adalah salah satu aktivitas fisik yang paling sederhana dan efektif untuk meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya