Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kurang tidur bikin wajah jadi jelek

Kurang tidur bikin wajah jadi jelek Ilustrasi mengantuk. ©Shutterstock/Dan Bannister

Merdeka.com - Wajah memang terlihat lelah jika seseorang tidak bisa tidur nyenyak di malam hari. Kini penelitian pun membuktikan bahwa kurang tidur memang benar-benar membuat wajah semakin jelek.

Selain lingkar hitam di sekitar mata, wajah juga akan terlihat bengkak dan lebih banyak kerut yang ditemukan gara-gara kurang tidur.

"Wajah adalah sumber informasi seseorang, termasuk ekspresi dari interaksi dengan yang lain. Jadi ketika kelelahan akibat kurang tidur, mereka juga akan malas menunjukkan ekspresi," terang Tina Sundelin dari Stockholm University di Swedia.

Orang lain juga bertanya?

8 Dampak mengerikan dari kurang tidur

Sebagaimana dilansir dari Huffington Post, sebanyak 10 orang dilibatkan dalam penelitian ini. Wajah mereka dipotret sebelum dan sesudah tidak tidur selama 31 jam. Setelah itu, sebanyak 40 responden lain diminta mengamati 20 foto dari orang-orang yang tidak tidur selama 31 jam.

Hasilnya, terbukti bahwa kebanyakan penilaian yang diberikan menunjukkan kalau kurang tidur membuat wajah lebih pucat, mata membengkak, dan kerut di sekitar bibir.

Sebelumnya, ada pula penelitian yang menyebutkan kalau kurang tidur membuat penuaan kulit semakin cepat. Kulit juga sulit sembuh dari kondisi terbakar matahari jika seseorang tidak memenuhi kebutuhan tidurnya setiap hari.

Hasil penelitian kemudian dilaporkan dalam jurnal Sleep.

Baca juga:7 Perilaku negatif yang memperburuk kesehatanDi masa depan, ganja bisa jadi obat depresi6 Cara paling mudah membuat tubuh rileksSering sakit perut saat kecil berdampak pada mental saat dewasaMenuntut ilmu terlalu tinggi bisa memicu stres? (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Efek Kurang Tidur bagi Kesehatan Kulit, Jangan Anggap Sepele
Efek Kurang Tidur bagi Kesehatan Kulit, Jangan Anggap Sepele

Kurang tidur dapat menjadi salah satu faktor yang berkontribusi pada masalah kulit dan penuaan dini.

Baca Selengkapnya
Efek Begadang bagi Wajah, Sebabkan Kulit Kering hingga Percepat Penuaan
Efek Begadang bagi Wajah, Sebabkan Kulit Kering hingga Percepat Penuaan

Begadang menimbulkan berbagai macam efek buruk bagi kesehatan kulit.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Kantung Mata dan Cara Mengatasinya, Kenali Pula Tipenya
6 Penyebab Kantung Mata dan Cara Mengatasinya, Kenali Pula Tipenya

Penyebab kantung mata hitam dipengaruhi oleh kebiasaan sehari-hari yang tidak sehat.

Baca Selengkapnya
Sering Tidur Pakai Makeup? Ini Bahaya yang Mengintai
Sering Tidur Pakai Makeup? Ini Bahaya yang Mengintai

Pori-pori tersumbat, iritasi pada mata, bibir kering, & munculnya garis-garis halus adalah risiko yang dapat dihindari dengan membersihkan makeup sebelum tidur.

Baca Selengkapnya
8 Penyebab Mengapa Wajah Bisa Menjadi Bengkak di Pagi Hari
8 Penyebab Mengapa Wajah Bisa Menjadi Bengkak di Pagi Hari

Munculnya wajah bengkak di pagi hari saat bangun merupakan hal menyebalkan yang bisa terjadi.

Baca Selengkapnya
7 Tanda Penuaan Dini pada Wajah dan Pemicunya, Cegah Sebelum Terlambat
7 Tanda Penuaan Dini pada Wajah dan Pemicunya, Cegah Sebelum Terlambat

Tanda penuaan dini pada wajah dapat mencakup berbagai perubahan yang terlihat nyata.

Baca Selengkapnya
Cara Mencerahkan Mata Panda Secara Alami, Gunakan Maker dan Campuran Buah Satu Ini
Cara Mencerahkan Mata Panda Secara Alami, Gunakan Maker dan Campuran Buah Satu Ini

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi mata panda secara alami di rumah.

Baca Selengkapnya
"Jaga Gaya Hidupmu, Jaga Kesehatan Matamu!"

Gaya hidup yang kita miliki sehari-hari bisa sangat berpengaruh terhadap kesehatan kita. Hal ini termasuk dalam kesehatan mata.

Baca Selengkapnya
3 Tips Menghilangkan Kantung Mata Hitam Akibat Keseringan Begadang di Malam Hari
3 Tips Menghilangkan Kantung Mata Hitam Akibat Keseringan Begadang di Malam Hari

Ada tiga tips efektif yang bisa membantu menghilangkan kantung mata hitam akibat keseringan begadang di malam hari. Mau tahu apa saja itu?

Baca Selengkapnya
Muncul Mata Panda yang Bikin Dilema, Gimana Cara Mengatasinya?
Muncul Mata Panda yang Bikin Dilema, Gimana Cara Mengatasinya?

Mata panda bisa membuat wajah terlihat kusam dan tampak lebih tua. Begini cara mengatasinya!

Baca Selengkapnya
8 Kebiasaan Terkait Kecantikan yang Bisa Berdampak Buruk bagi Kesehatan Kulit
8 Kebiasaan Terkait Kecantikan yang Bisa Berdampak Buruk bagi Kesehatan Kulit

Sejumlah kebiasaan terkait kecantikan yang kita lakukan bisa sangat berdampak buruk bagi kesehatan kulit kita.

Baca Selengkapnya
3 Dampak Buruk Sering Begadang yang Kurang Disadari, Sebaiknya Hindari Mulai Sekarang
3 Dampak Buruk Sering Begadang yang Kurang Disadari, Sebaiknya Hindari Mulai Sekarang

Buat kamu yang masih bertanya-tanya apa saja dampak negatif dari sering begadang yang patut diwaspadai, berikut ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya