BRI Liga 1: Taufik Hidayat Jadikan Marko Simic Guru Agar Bersinar di Persija
Merdeka.com - Bola.com, Jakarta - Penyerang muda Persija Jakarta, Taufik Hidayat, mengaku banyak memetik pelajaran dari Marko Simic selama pemusatan latihan jelang BRI Liga 1 2021/2022. Hal itu dilakukan untuk mendukung kariernya di Persija musim ini.
Persija Jakarta diyakini memang masih akan mengandalkan ketajaman Marko Simic di BRI Liga 1 2021/2022. Namun, klub ibu kota juga mulai mempersiapkan regenerasi dengan dibuktikannya banyak pemain muda yang promosi ke tim senior.
Satu di antaranya adalah Taufik Hidayat yang bakal jadi andalan Persija pada masa depan. Taufik Hidayat mengaku, menjadikan Marko Simic sebagai mentor untuk mendukung kesuksesan kariernya.
-
Apa itu BRI Liga 1? Pertarungan di arena BRI Liga 1 2024/2025 telah dimulai. Sebanyak 18 tim akan berjuang untuk meraih posisi terbaik. Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Apa itu BRI Liga I? Liga tertinggi sepak bola Indonesia ini akan dimulai pada tanggal 9 Agustus 2024, dengan pertandingan pembuka antara Persib Bandung dan PSBS Biak.
-
Bagaimana cara Liga 1 bisa memperkuat Timnas Indonesia? Joel Cornelli berpendapat bahwa Liga 1 di masa depan akan memberikan kontribusi yang lebih signifikan. Hal ini disebabkan oleh penambahan kuota pemain asing yang kini menjadi delapan.
-
Siapa saja pemain Timnas Indonesia yang bermain di BRI Liga 1? Dari 26 pemain yang dipanggil oleh Shin Tae-yong, terdapat 12 pemain lokal yang bermain di BRI Liga 1, termasuk Ernando Ari, Rizky Ridho, dan Ramadhan Sananta.
-
Siapa pencetak gol terbanyak BRI Liga 1? Dewa United berada di posisi papan tengah, tetapi memiliki catatan yang cukup menarik. Mereka menjadi tim yang paling produktif dengan total 27 gol yang dicetak, sementara striker Egy Maulana Vikri menjadi pencetak gol terbanyak sementara BRI Liga 1 dengan 9 gol.
-
Siapa pelatih Persib Bandung? 'Kemenangan yang bagus, tiga poin yang bagus dan clean sheet,' ungkap Bojan Hodak setelah pertandingan.
"Simic cukup bisa berbahasa Indonesia sehingga dia sering memberikan saran kepada saya. Dari saran-saran tersebut, saya belajar banyak untuk memperbaiki diri dan menjadi lebih baik," kata Taufik Hidayat.
Taufik Hidayat mendapatkan kesempatan promosi ke tim senior Persija pada Piala Menpora 2021. Sejauh ini, pemain berusia 21 tahun itu sudah mencetak satu gol dan satu assit dalam dua laga bersama Persija.
Kini, Taufik Hidayat harus membuktikan kualitasnya untuk bisa mendapatkan kesempatan bermain di skuad inti Persija Jakarta. Apalagi pada BRI Liga 1 2021/2022 Persija diasuh pelatih asal Italia, Angelo Alessio.
Aset Masa Depan
Striker Persija Jakarta, Taufik Hidayat melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Persib Bandung dalam laga leg pertama final Piala Menpora 2021 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis (22/4/2021). Persija menang 2-0. (Bola.com/M Iqbal Ichsan)Taufik Hidayat merupakan penyerang masa depan yang dimiliki Persija Jakarta. Sebagai penyerang tengah, Taufik Hidayat berhasil membuktikan kualitasnya saat dipercaya bermain di Piala Menpora 2021.
Taufik Hidayat ketika itu mencetak satu gol dan satu assist dalam dua pertandingan. Pemain 21 tahun itu siap bersaing mengamankan posisi inti di BRI Liga 1 2021/2022.
Taufik Hidayat bakal bersaing dengan Fajar Firdaus dan Marko Simic. Persaingan yang tentu tak akan mudah.
Harus Bersaing
Striker Persija Jakarta, Taufik Hidayat (bawah) melakukan selebrasi bersama Marco Motta usai mencetak gol ke gawang Persib Bandung dalam laga leg pertama final Piala Menpora 2021 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis (22/4/2021). Persija menang 2-0. (BolaPersija Jakarta terus memantapkan persiapan jelang bergulirnya BRI Liga 1 2021/2022. Asisten pelatih Persija, Sudirman, senang dengan performa para pemain muda di tim berjulukan Macan Kemayoran yang dimainkan dalam sejumlah laga uji coba.
Mengenai potensi para pemain muda tampil di kompetisi Liga 1 nanti, Sudirman enggan memberi garansi. Perihal tersebut, terangnya, kembali kepada kesiapan pemain masing-masing. Plus, kebutuhan strategi yang disiapkan pelatih kepala Angelo Alessio.
“Sepanjang persiapan untuk Liga 1 ini, saya akan rutin memberi kesempatan kepada pemain muda. Saya ingin mereka siap jika suatu saat dimainkan di kompetisi sebenarnya," ucap Sudirman. (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Milo mengatakan ia bersedia melatih Persis karena punya visi yang sama meski durasi kontraknya hanya empat bulan.
Baca SelengkapnyaMeski di awal babak sempat tertinggal 0-1, Persija Jakarta yang tampil menekan akhirnya mampu mengalahkan Bhayangkara FC dengan skor gemilang 4-1.
Baca SelengkapnyaIni dia sosok pelatih baru Persib Bandung. Ia pernah melatih di Malaysia.
Baca SelengkapnyaKompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia akhirnya telah tuntas. Berikut daftar penerima penghargaan individu BRI Liga 1 2023/2024.
Baca SelengkapnyaAhmad Bustomi, mantan gelandang Timnas Indonesia, telah menutup kariernya sebagai pemain profesional tahun ini dan kini beralih ke dunia kepelatihan.
Baca SelengkapnyaPersija berhasil meraih kemenangan 2-0 atas PSIS yang bermain dengan sembilan pemain dalam pertandingan BRI Liga 1 2024/2025.
Baca SelengkapnyaMantan pesepakbola Indonesia ini menjadi salah satu pemain yang pernah mencicipi bermain di kancah Eropa dalam tim remaja pada salah satu klub Italia.
Baca SelengkapnyaPSIS Semarang yang dilatih Gilbert Agius akan meladeni perlawanan Persija Jakarta pimpinan Carlos Pena.
Baca SelengkapnyaDari 5 laga kandang terakhir, PSIS sukses menyapu bersih laga dengan kemenangan.
Baca SelengkapnyaPemuda yang akrab disapa Edo ini blak-blakan soal gaji pertamanya di Persebaya
Baca SelengkapnyaPersib Bandung terus menunjukkan performa impresif di BRI Liga 1 musim ini. Mereka berhasil meraih kemenangan 2-0 atas tuan rumah Persik Kediri.
Baca SelengkapnyaDua gol Macan Kemayoran diciptakan Ryo Matsumura di menit ke-61 dan 74.
Baca Selengkapnya