Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Agar pungutan liar disapu bersih lewat aplikasi

Agar pungutan liar disapu bersih lewat aplikasi Aplikasi Qlue. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Masih ingat di kepala kita soal penggebrekan terkait pungutan liar di Kementerian Perhubungan baru-baru ini. Tak segan-segan Presiden RI Jokowi ikut turun dalam operasi tangkap tangan itu. Negeri ini pun menjadi gaduh lantaran perisitiwa itu. Di satu sisi, Presiden baru saja menyetujui Operasi Pemberantasan Pungli (OPP) yang kemudian diganti dengan Sapu Bersih Pungli.

Pungli sejatinya menjadi penyakit yang membahayakan, terlebih dalam suatu negara. Perlu diberantas sebersih mungkin jika tak ingin penyakit tersebut makin membusuk. Setidaknya tak hanya kalangan pemerintah yang bekerja membersihkan pungli ini, namun dari masyarakat juga perlu adanya kontribusi yang nyata. Melalui teknologi, tak mustahil jika semuanya bisa saja terjadi.

Menurut Rama Raditya, Founder & CEO Qlue Indonesia mengatakan, ketika pungutan liar ini dinyatakan sebagai salah satu isu atau hal yang wajib untuk diberantas, maka teknologi semestinya memiliki peran dalam pemberantasannya. Dia pun menyebut saat ini pihaknya memiliki label pelaporan pungutan liar dalam aplikasi Qlue. Hal itu merupakan bentuk dari kontribusi yang bisa diberikan oleh kecanggihan teknologi.

"Dari awal Qlue memang sengaja hadir sebagai teknologi yang mempermudah jalur komunikasi antara masyarakat dengan pemerintah. Kami memiliki keinginan besar untuk dapat mengembalikan rasa kepercayaan masyarakat kepada pemerintah dengan cara membuat sistem yang mendukung transparansi terhadap kinerja pemerintah," terangnya, Jumat (14/10).

Dikatakan Rama dalam fitur terbarunya saat ini, masyarakat dapat melaporkan segala bentuk pungutan liar yang terjadi di wilayahnya melalui aplikasi Qlue. Maklum, Qlue sendiri merupakan media sosial untuk platform Smart City, yang dapat meningkatkan pelayanan publik di sebuah kota.

"Semoga label pelaporan pungli pada aplikasi kami dapat dipergunakan sebaik-baiknya oleh masyarakat luas untuk lebih aktif dalam melaporkan kasus pungli di sekitarnya. Pemerintah berkomitmen, masyarakat yang perduli, kami memberikan teknologi yang mendukung dan mempermudah," terangnya.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Catat, Begini Cara Mudah Lapor Kecurangan Pilkada 2024 secara Online dan Offline
Catat, Begini Cara Mudah Lapor Kecurangan Pilkada 2024 secara Online dan Offline

Masyarakat bisa berkontribusi menyukseskan pemilu dengan cara melaporkan setiap kecurangan yang terjadi di lapangan.

Baca Selengkapnya
DKKP RI Sosialisasikan Aplikasi Sietik untuk Penangaxnan Kode Etik Penyelenggara Pemilu
DKKP RI Sosialisasikan Aplikasi Sietik untuk Penangaxnan Kode Etik Penyelenggara Pemilu

Pemilu harus tetap pada demokrasi dan tidak terpengaruh sebab rasa takut terhadap sesuatu.

Baca Selengkapnya
Polri Buka Layanan Call Center 110, Begini Cara Buat Pengaduan
Polri Buka Layanan Call Center 110, Begini Cara Buat Pengaduan

Kehadiran layanan contact atau call center 110 Polri ini ditujukan untuk memenuhi harapan dan kebutuhan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Viral Sekelompok Pemuda Tarik Pungli Modus Bersihkan Selokan, Endingnya Sesuai Harapan Netizen
Viral Sekelompok Pemuda Tarik Pungli Modus Bersihkan Selokan, Endingnya Sesuai Harapan Netizen

Viral warga Karet Tengsin, Tanah Abang, Jakarta Pusat dibuat geram atas aksi sejumlah pemuda tarik pungli dengan modus bersihkan selokan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Hasan Nasbi Blak-blakan Program Lapor Mas Wapres, 400 Aduan Masuk Banyak Laporan Iseng
VIDEO: Hasan Nasbi Blak-blakan Program Lapor Mas Wapres, 400 Aduan Masuk Banyak Laporan Iseng

Masih banyak pengaduan atau laporan-laporan iseng yang dikirim melalui WhatsApp dari masyarakat.

Baca Selengkapnya
Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi Warga Jaga Suara
Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi Warga Jaga Suara

Muncul Gerakan Kawal Pemilu 2024 dengan Aplikasi "Warga Jaga Suara"

Baca Selengkapnya
Dirlantas Polda Metro Jaya: Sangat Mudah Berantas Parkir Liar
Dirlantas Polda Metro Jaya: Sangat Mudah Berantas Parkir Liar

Kepolisian pasti akan mendukung penertiban dan akan ikut yang dilakukan pemerintah daerah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Berantas Pungli, Dishub-Satpol PP Angkut Jukir Liar Minimarket di Jakarta Pusat
FOTO: Berantas Pungli, Dishub-Satpol PP Angkut Jukir Liar Minimarket di Jakarta Pusat

Puluhan jukir liar diangkut petugas Dishub-Satpol PP selama penertiban untuk memberantas pungli.

Baca Selengkapnya
Edukasi Masif dan Mendalam Jadi Kunci Antisipasi Penyalahgunaan Sistem Pembayaran QRIS
Edukasi Masif dan Mendalam Jadi Kunci Antisipasi Penyalahgunaan Sistem Pembayaran QRIS

Modus penipuan lelang palsu dengan menggunakan QRIS yang menarik minat banyak orang.

Baca Selengkapnya
Pupuk Indonesia Kini Punya Aplikasi Anti-Fraud Terhubung Langsung ke KPK, Begini Cara Kerjanya
Pupuk Indonesia Kini Punya Aplikasi Anti-Fraud Terhubung Langsung ke KPK, Begini Cara Kerjanya

Perusahaan menjamin perlindungan bagi pelapor dan seluruh pihak terkait dalam penanganan aduan dugaan fraud.

Baca Selengkapnya
Macam-Macam Laporan Warga ke 'Lapor Mas Wapres', Mulai Masalah Rumah Tangga hingga Lumpur Lapindo
Macam-Macam Laporan Warga ke 'Lapor Mas Wapres', Mulai Masalah Rumah Tangga hingga Lumpur Lapindo

Salah satu isi laporan yang dikirin melalui nomor WhatsApp Lapor Mas Wapres ialah berisi soal janji bisa menggantikan lumpur Lapindo.

Baca Selengkapnya
Polresta Pekanbaru: Waspada Penipuan Bermodus Malware APK Pemilu
Polresta Pekanbaru: Waspada Penipuan Bermodus Malware APK Pemilu

Kombes Jeki mengimbau kepada masyarakat untuk selalu berhati-hati dalam menggunakan media sosial.

Baca Selengkapnya