Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ada mafia di balik pencopotan Rachmat Gobel dari jabatan mendag?

Ada mafia di balik pencopotan Rachmat Gobel dari jabatan mendag? Menteri Rachmat Gobel pimpin rapat di Kemendag. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Menteri Perdagangan Rachmat Gobel dipastikan keluar dari lingkaran kabinet kerja Jokowi-JK. Kabar tersebut didapat setelah Rachmat Gobel dipanggil Presiden Joko Widodo ke Istana Negara, semalam.

Rachmat Gobel tidak menyebutkan isi pembicaraan dengan Presiden Jokowi. Dia juga menyembunyikan alasan Jokowi mencopotnya dari jabatan menteri perdagangan yang sudah diembannya 10 bulan terakhir.

Mantan bos Panasonic merasa lega dicopot dari jabatannya. Alasannya jelas. "Tidak perlu repot dikejar-kejar mafia lagi," ujar rachmat Gobel saat berbincang dengan merdeka.com, Rabu (12/8).

Tidak dipungkiri, sebagai menteri perdagangan, Rachmat Gobel pasti bersinggungan dengan ulah para mafia perdagangan. Apalagi beberapa kebijakannya bisa dibilang membuat mafia gerah. Semisal pembatasan penjualan minuman alkohol di supermarket, larangan impor pakaian bekas, dan lainnya.

Apakah ada campur tangan para mafia yang mempengaruhi keputusan Jokowi mencopot Rachmat Gobel? "Saya tidak tahu kalau itu dan saya tidak mau berspekulasi," kata Rachmat.

Dia juga tidak menyebutkan sosok yang ditunjuk Presiden Jokowi untuk mengisi kursi menteri perdagangan. Isu yang beredar, Tom Lembong digadang-gadang bakal menggantikan Rachmat Gobel. Tom Lembong disebut-sebut sebagai salah satu orang kepercayaan Jokowi yang selama ini memberi masukan soal ekonomi. Dia merupakan pemilik galangan kapal di Batam yang baru-baru ini dikunjungi Presiden. Tom juga dikabarkan sebagai pemilik megablitz cineplex. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Mahfud Bongkar Indonesia Darurat Mafia
VIDEO: Mahfud Bongkar Indonesia Darurat Mafia "Gila, Saya Ada Catatannya!"

Mafia mencengkram dan membuat aparat hukum berada di bawah kuasanya

Baca Selengkapnya
VIDEO: Geger Mahfud Bongkar Pejabat TNI-Polri jadi Beking Kejahatan, Singgung Kasus Sambo
VIDEO: Geger Mahfud Bongkar Pejabat TNI-Polri jadi Beking Kejahatan, Singgung Kasus Sambo

Mahfud melihat masih banyak oknum pejabat, dari Polri maupun TNI, yang menjadi beking pelaku tindak kejahatan

Baca Selengkapnya
Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta Dicopot, Ini Hasil Sementara Pemeriksaan Internal
Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta Dicopot, Ini Hasil Sementara Pemeriksaan Internal

Internal Bea Cukai mendapati dua temuan dugaan pelanggaran yang dilakukan Rahmady

Baca Selengkapnya
Mahfud Minta MA dan Kejagung Bentuk Tim Gabungan Bongkar Mafia Peradilan
Mahfud Minta MA dan Kejagung Bentuk Tim Gabungan Bongkar Mafia Peradilan

Masukan ini disampaikan Mahfud usai eks pejabat MA Zarof Ricar ditangkap terkait suap vonis bebas Gregorius Ronald Tannur.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mahfud Blak-blakan Ditanya Ada Jenderal Backing Mafia
VIDEO: Mahfud Blak-blakan Ditanya Ada Jenderal Backing Mafia "Pokoknya Banyak Catatannya!"

Mahfud mengatakan bahwa aparat hukum berada di bawah cengkraman para mafia ini.

Baca Selengkapnya
Komisi III DPR: Polri Jangan Pecat Ipda Rudy Soik, Cari Win-win Solution
Komisi III DPR: Polri Jangan Pecat Ipda Rudy Soik, Cari Win-win Solution

Komisi III DPR meminta Polri tidak memecat Rudy Soik dari institusi aparat penegak hukum tersebut.

Baca Selengkapnya
Profil Ipda Rudy Soik, Polisi yang Dipecat Diduga Gara-Gara Bongkar Mafia BBM
Profil Ipda Rudy Soik, Polisi yang Dipecat Diduga Gara-Gara Bongkar Mafia BBM

Pengakuan Ipda Rudy Soik, dia dipecat karena membongkar mafia Bahan Bakar Minyak (BBM).

Baca Selengkapnya
Larang Pegawai Hamil, Begini Nasib Kepala Puskesmas di Palembang
Larang Pegawai Hamil, Begini Nasib Kepala Puskesmas di Palembang

Selain melarang hamil, pegawai dipaksa terus bekerja sepanjang hari kerja tanpa istirahat.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Usai Pegi Bebas, Mahfud Sentil Polisi Soal Hukum Orang Tak Bersalah
VIDEO: Usai Pegi Bebas, Mahfud Sentil Polisi Soal Hukum Orang Tak Bersalah "Sangat Jahat!"

Menurutnya, kasus ini juga sarat sifat kolutif dan konspiratif.

Baca Selengkapnya
Pj Walkot Palembang Murka Kepala Puskesmas Larang Pegawai Hamil, Terancam Dipecat
Pj Walkot Palembang Murka Kepala Puskesmas Larang Pegawai Hamil, Terancam Dipecat

Ratu Dewa menyebut sudah meminta Inspektorat untuk melakukan verifikasi laporan resmi.

Baca Selengkapnya
Jaksa Agung Pecat Direktur Ekonomi Jamintel Terlibat Korupsi Tambang Antam
Jaksa Agung Pecat Direktur Ekonomi Jamintel Terlibat Korupsi Tambang Antam

Raimel Jesaja diduga menerima suap dari pengusaha tambang.

Baca Selengkapnya
Jaksa Agung Pecat Jaksa yang Terlibat Suap, Ini Respons Anggota Dewan
Jaksa Agung Pecat Jaksa yang Terlibat Suap, Ini Respons Anggota Dewan

Jaksa Agung ST Burhanuddin memecat Raimel Jesaja selaku Direktur Ekonomi dan Keuangan Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen (Jamintel).

Baca Selengkapnya