Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Industrialisasi Perikanan Jadi Program KKP Lima Tahun ke Depan

Industrialisasi Perikanan Jadi Program KKP Lima Tahun ke Depan nelayan. CHEN WS / Shutterstock

Merdeka.com - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan menerapkan ind‎ustrialisasi perikanan guna meningkatkan perekonomian nasional dari sumber daya perikanan.

Sekretaris Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan Kementerian Kelautan dan Perikanan, Maman Hermawan mengatakan, ‎pembangunan sektor perikanan untuk 5 tahun ke depan didorong pada program industrialisasi untuk menciptakan nilai tambah pada sektor perikanan.‎

‎"Meningkatkan industrialisasi menciptakan nilai tambah yang pada akhirnya meningkatkan kontribusi perikanan pada perekonomian nasional," kata Maman, di Kantor KKP, Jakarta, Selasa (22/10).

Menurut Maman, ketika jumlah penangkapan ikan ‎meningkat namun pengelolaan perikanan mengalami penurunan, dengan begitu Indonesia masih mengekspor ikan dalam versi mentah. Kondisi ini menjadi tantangan bagi instansi tersebut untuk mendorong nilai tambah produk perikanan.

"Karena faktanya industri pengolahan tidak ada pertumbuhan," tuturnya.

Dengan adanya industrialisasi perikanan akan membuka lapangan kerja baru, sehingga meningkatkan penyerapan tenaga kerja. ‎"Tenaga kerja sektor primer yang cenderung menurun, pada 4 tahun terakhir diserap sektor industri perikanan,"‎ ujarnya.

Dia mengungkapkan, dengan adanya industrialisasi perikanan akan mendorong pertumbuhan ekonomi, pada 2014 sampai 2018 sektor pertanian perikanan dan kehutanan menyumbang pertumbuhan ekonomi ke empat terbesar, pada 2019 meningkat menjadi 3 besar.

"Kontribusi sektor perikanan terhadap pertumbuhan ekonomi nasional lumayan," tandasnya.

Reporter: Pebrianto Eko Wicaksono

Sumber: Liputan6.com

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sektor Perikanan Bisa Sumbang Pendapatan Rp41,62 Triliun, Begini Skemanya
Sektor Perikanan Bisa Sumbang Pendapatan Rp41,62 Triliun, Begini Skemanya

Pemerintah harus bisa melakukan revitalisasi seluruh pelabuhan perikanan.

Baca Selengkapnya
Kementerian Kelautan dan Perikanan Minta Tambahan Anggaran Tahun 2025
Kementerian Kelautan dan Perikanan Minta Tambahan Anggaran Tahun 2025

Pagu anggaran Kementerian Kelautan dan Perikanan tahun 2025 turun.

Baca Selengkapnya
Sebagai Negara Maritim, Minat Orang Indonesia Makan Ikan Terendah di Asia
Sebagai Negara Maritim, Minat Orang Indonesia Makan Ikan Terendah di Asia

Produk-produk ini mengandung minimal 30 persen kandungan ikan, menawarkan variasi menu yang tidak hanya memenuhi selera lokal tetapi juga internasional.

Baca Selengkapnya
Aturan Baru KKP: Nelayan Dilarang Tangkap Ikan Laut Berlebihan
Aturan Baru KKP: Nelayan Dilarang Tangkap Ikan Laut Berlebihan

Aturan ini menjadi landasan penangkapan ikan berdasarkan kebutuhan pasar.

Baca Selengkapnya
Kadin Usul Menu Ikan Masuk dalam Program Makan Bergizi Gratis
Kadin Usul Menu Ikan Masuk dalam Program Makan Bergizi Gratis

Yugi menilai, dari sisi pelaku usaha, program swasembada pangan, hilirisasi pangan dan program MBG tentu akan membawa peluang-peluang usaha.

Baca Selengkapnya
Ketimbang Impor Daging, KKP Usul Ada Menu Ikan di Program Makan Bergizi Gratis Prabowo-Gibran
Ketimbang Impor Daging, KKP Usul Ada Menu Ikan di Program Makan Bergizi Gratis Prabowo-Gibran

Diharapkan program ini tidak hanya bertujuan untuk meningkatkan gizi masyarakat tetapi juga memicu pertumbuhan ekonomi lokal.

Baca Selengkapnya
KKP dan MSC Kawal Ketertelusuran & Keberlanjutan Ikan Konsumsi
KKP dan MSC Kawal Ketertelusuran & Keberlanjutan Ikan Konsumsi

Kerja sama kedua pihak yang telah dirintis sejak tahun 2019.

Baca Selengkapnya
Rayu Investor Tanam Modal, Menteri Trenggono Janji Bagi-Bagi Insentif Buat Pengusaha
Rayu Investor Tanam Modal, Menteri Trenggono Janji Bagi-Bagi Insentif Buat Pengusaha

Dia berjanji akan memberikan insentif bagi investor yang berminat tanam modal di sektor perikanan dan kelautan.

Baca Selengkapnya
KKP Ajak Istri Nelayan Cermat Baca Peluang Usaha Perikanan
KKP Ajak Istri Nelayan Cermat Baca Peluang Usaha Perikanan

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mendorong produktivitas nelayan di Indonesia, termasuk keluarganya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tahun 2025, Indonesia Targetkan Produksi Perikanan Capai 24,58 Juta Ton
FOTO: Tahun 2025, Indonesia Targetkan Produksi Perikanan Capai 24,58 Juta Ton

Target yang menjadi indikator utama dalam produksi perikanan itu dikatakan oleh Menteri Kelautan dan Perikanan (KP), Sakti Wahyu Trenggono.

Baca Selengkapnya
KKP Jadikan Ulammart Wadah Standard UMKM Perikanan Naik Kelas
KKP Jadikan Ulammart Wadah Standard UMKM Perikanan Naik Kelas

Dalam peringatan Harkannas ke-10 Tahun 2023 kali ini, KKP memamerkan sejumlah produk perikanan unggulan daerah serta binaan Ulammart.

Baca Selengkapnya