Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pengamat: Pemerintah bunuh diri umbar dana bombastis di tax haven

Pengamat: Pemerintah bunuh diri umbar dana bombastis di tax haven Rupiah. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengakui dana-dana warga RI yang ada di luar negeri lebih dari Rp 11.400 triliun. Angka tersebut berasal dari akumulasi atau perhitungan harta kekayaan pengusaha-pengusaha kaya Indonesia yang sudah memarkir uangnya di luar negeri sejak 1970.

Sayangnya, pengakuan besaran dana pengusaha dan perusahaan RI di negara surga pajak (tax haven) tersebut justru menjadi langkah bunuh diri untuk pemerintah. Sebab, saat ini, pemerintah dinilai lamban dalam menggenjot penerimaan pajak, padahal sudah mengetahui banyaknya dana yang dititipkan di luar negeri.

"Menteri (Menkeu) terlalu bombastis bilang ada dana di tax haven Rp 11.000 triliun. Itu menurut saya bunuh diri karena kalau dia bilang sebesar itu artinya kan punya data dan besar. Kenapa tidak dari dulu lakukan penegakan hukum saja dan harus tax amnesty (pengampunan pajak) sekarang," kata Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation (CITA) Yustinus Prastowo di Gado-Gado Boplo, Jakarta, Sabtu (9/4).

Dia menambahkan, dengan dana sebesar itu, pemerintah tidak akan bisa menarik dana secara keseluruhan ke dalam negeri, sehingga pajak yang diterima oleh pemerintah tidak akan terlalu besar. Seperti Italia yang hanya mampu menarik 20 persen dana para pengusaha asal negara mereka dari tax haven.

"Katakanlah kita ada Rp 11.000 triliun, kalau pulang cuma Rp 1.000 triliun atau 10 persen, dia kan gagal. Saya tidak yakin dana luar negeri akan balik sebanyak itu, paling Rp 500 triliun. Itu juga sudah bagus," imbuhnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menko Budi Gunawan Buka Suara Soal Hakim Perintahkan Aset Helena Lim Dikembalikan karena Ikut Tax Amnesty
Menko Budi Gunawan Buka Suara Soal Hakim Perintahkan Aset Helena Lim Dikembalikan karena Ikut Tax Amnesty

Adapun aset Helena Lim yang tercantum dalam program tax amnesty memiliki kekuatan hukum dan tidak bisa dilakukan penyitaan.

Baca Selengkapnya
Jaksa Agung Bicara Ancaman Miskinkan Koruptor Sebut Tak Cukup Cuma di Penjara
Jaksa Agung Bicara Ancaman Miskinkan Koruptor Sebut Tak Cukup Cuma di Penjara

Perlu upaya lain yakni mampu mengembalikan kerugian negara yang ditimbulkan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menko Yusril Blak-blakan Soal Prabowo Maafkan Koruptor Jika Uang Dikembalikan
VIDEO: Menko Yusril Blak-blakan Soal Prabowo Maafkan Koruptor Jika Uang Dikembalikan

Yusril Ihza Mahendra merespons pernyataan Presiden Prabowo Subianto, yang akan memaafkan koruptor jika mengembalikan uang hasil korupsi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Galak Jenderal BG Bidik Koruptor Kakap, Ungkap Ada Hasil Korupsi Disimpan di Luar Negeri
VIDEO: Galak Jenderal BG Bidik Koruptor Kakap, Ungkap Ada Hasil Korupsi Disimpan di Luar Negeri

Jenderal BG juga mengungkap temuan adanya aset para koruptor yang tersebar di luar negeri

Baca Selengkapnya
Komitmen Pemberantasan Korupsi Prabowo Ditunggu, Usut Perkara Mangkrak Payment Gateway
Komitmen Pemberantasan Korupsi Prabowo Ditunggu, Usut Perkara Mangkrak Payment Gateway

Soal kebocoran-kebocoran anggaran kembali disinggung Prabowo dalam pidato perdananya usai dilantik.

Baca Selengkapnya
Budi Gunawan Soal Vonis Harvey Moeis Cs: Jaksa Agung Banding, KY Usut Dugaan Hakim Langgar Etik
Budi Gunawan Soal Vonis Harvey Moeis Cs: Jaksa Agung Banding, KY Usut Dugaan Hakim Langgar Etik

Budi Gunawan (BG) menyatakan Presiden Prabowo Subianto memahami keresahan masyarakat terkait vonis ringan para terdakwa kasus korupsi komoditas timah.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Perintah Prabowo Depan Menteri 'Pelototi' Penjara Koruptor: Jangan-Jangan Ada AC & TV
VIDEO: Perintah Prabowo Depan Menteri 'Pelototi' Penjara Koruptor: Jangan-Jangan Ada AC & TV

Prabowo meminta hakim jangan terlalu ringan memberi vonis terhadap koruptor yang mengakibatkan kerugian triliunan uang negara

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menko Yusril Blak blakan Soal Prabowo Maafkan Koruptor Jika Uang Dikembalikan
VIDEO: Menko Yusril Blak blakan Soal Prabowo Maafkan Koruptor Jika Uang Dikembalikan

Yusril menilai, pernyataan Prabowo itu menjadi gambaran dari perubahan filosofi penghukuman dalam penerapan KUHP Nasional

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Blak-blakan Maksud Maafkan Koruptor Tobat, Kapolri Panglima TNI Kompak Berdiri
VIDEO: Prabowo Blak-blakan Maksud Maafkan Koruptor Tobat, Kapolri Panglima TNI Kompak Berdiri

Presiden Prabowo berpendapat, para koruptor tidak ingin melihat upaya pemerintah dalam melakukan bersih-bersih dari praktik korupsi.

Baca Selengkapnya
Presiden Prabowo: Bukan Saya Maafkan Koruptor, Saya Mau Sadarkan Mereka
Presiden Prabowo: Bukan Saya Maafkan Koruptor, Saya Mau Sadarkan Mereka

Prabowo menekankan hal tersebut bukan berarti dirinya memaafkan koruptor, namun menyadarkan mereka yang mencuri uang rakyat.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Koruptor Tidak Rela Lihat Pemerintah Indonesia Berbenah
Prabowo: Koruptor Tidak Rela Lihat Pemerintah Indonesia Berbenah

Prabowo juga mengklaim banyak para menteri awalnya takut masuk ke kabinet.

Baca Selengkapnya
Menkum Supratman Bela Prabowo: Wacana Maafkan Koruptor pernah Disebut Mahfud saat Jabat Menteri Kehakiman
Menkum Supratman Bela Prabowo: Wacana Maafkan Koruptor pernah Disebut Mahfud saat Jabat Menteri Kehakiman

Menteri Hukum Supratman menyindir mantan Menko Polhukam Mahfud Md yang mengkritik Prabowo soal wacana memaafkan terhadap koruptor.

Baca Selengkapnya