Tiru China, Wapres JK Minta E-commerce Beri Pembinaan untuk UMKM
Merdeka.com - Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) meminta kepada para pelaku e-commerce agar turun membantu para Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) untuk mengembangkan usahanya di dunia teknologi digital. Dia meminta agar para e-commerce membina para usaha kecil seperti yang dilakukan pengusaha di China.
"Maka tentu kita butuhkan itu upaya yang dibutuhkan e-commers harus bersama-sama membina usaha kecil. Apa yang dilakukan di China, seperi Alibaba, bukan hanya menjadi market place," kata JK dalam acara Kadin Talk di Menara Kadin, Jakarta Selatan, Kamis (31/1).
Tidak hanya itu, dia juga meminta Kadin berperan aktif untuk membina para pengusaha kecil agar tidak terjadi kesalahan dalam mengekspor suatu barang. Dia pun mencontohkan saat pertama kali mengekspor suling ke Perancis, namun beberapa bulan suling tersebut rapuh begitu musim dingin dan pembeli meminta ganti rugi.
-
Bagaimana UMKM bisa berkembang lewat e-commerce? Dirinya kembali menambahkan, bahwa UMKM lokal akan bisa lebih berkembang melalui e-commerce.'Kamu semua bisa jualan bahkan sampai ke luar negeri, semuanya ada lengkap kan? Kaya mas Ardi ini sampai diajarin buka toko dan pakai fitur-fitur di Kampus Shopee, jadi omset bisa tambah banyak,' tambah Zulkifli Hasan.
-
Siapa yang ajak UMKM go digital? Untuk itu, Anggota Komisi XI DPR RI Fraksi Partai Golkar Puteri Komarudin mengajak pelaku UMKM untuk masuk ke dalam ekosistem digital.
-
Bagaimana Kemendag membantu UMKM agar bisa bersaing di platform digital? 'Kami mengajak agar toko-toko fisik berjualan secara daring karena perdagangan digital tidak mungkin dihindari. Untuk itu, perlu diatur. Kemendag terus melatih para pedagang pasar dan UMKM serta mempertemukan dengan platform digital. Platform digital juga akan memberikan pelatihan, misalnya cara pengemasan. Di sisi lain, platform digital akan mendapat banyak pelanggan sehingga keduanya saling menguntungkan,'
-
Apa upaya OJK untuk mendukung kemajuan UMKM? Kebijakan itu antara lain, , antara lain mendorong UMKM memanfaatkan pendanaan Pasar Modal melalui Securities Crowdfunding (SCF), serta bersama Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) menyediakan program kredit pembiayaan melawan rentenir yang dikhususkan untuk UMKM dan perempuan pelaku UMKM.
-
Siapa yang mendukung UMKM go digital? Pemerintah berkolaborasi dengan UMKM dan e-commerce untuk menjalankan program, antara lain Gerakan Bangga Buatan Indonesia, ASEAN Online Sale Day, dan Hari Belanja Online Nasional.
-
Bagaimana Kemenkop UKM mendorong UMKM untuk terlibat dalam rantai nilai global? Untuk itu Hanung mendorong agar pelaku UMKM memanfaatkan kebijakan yang mengatur agar Pemerintah Pusat/Daerah dan BUMN berbelanja produk UMKM.
"Jadi itu pengalaman bahwa butuh, Pemerintah tentu ada perindustrian, ada Kadin, secara bersama-sama yang tau pasar kan para pengusaha ini. Birokrat itu taunya administrasi, tapi tidak tau marketing," kata JK.
Diketahui, Presiden Joko Widodo melihat masih banyak usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Indonesia yang belum siap untuk masuk ke pasar e-commerce. Dari 56 juta UMKM yang ada di Indonesia, baru empat juta yang saat ini sudah memasarkan produknya di toko online.
"UKM kita yang sudah siap, bisa langsung masuk ke online store. Tapi banyak yang belum siap untuk masuk," kata Jokowi saat berpidato di peringatan hari ulang tahun ke-9 Bukalapak, di JCC Senayan, Jakarta, Kamis (10/1).
Jokowi mengatakan, masih banyak UMKM yang kesulitan dalam membangun membangun brand, membuat desain, hingga mendapatkan modal. Ia mengaku kerap sedih saat menemukan produk yang bagus, namun tak mampu bersaing karena kemasan dan brand yang kurang memadai.
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kemendag telah mengembangkan kerja sama UMKM, ritel modern, lokapasar, dan lembaga pembiayaan, termasuk pembiayaan ekspor.
Baca SelengkapnyaKementerian Keuangan juga menargetkan belanja online melalui e-commerce yang saat ini baru menyumbang 4 persen terhadap total pertumbuhan konsumsi rumah tangga.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut bahwa regulasi yang sedang dirancang akan mengatur antara media sosial dan platform perdagangan atau e-commerce.
Baca SelengkapnyaPemerintah Indonesia kembali mempertegas target untuk mencapai digitalisasi 30 juta pelaku UMKM pada 2024.
Baca SelengkapnyaSebanyak 22 juta UMKM telah onboarding masuk ke ekosistem digital.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi meminta agar perbankan mempermudah pemberian kredit kepada UMKM.
Baca SelengkapnyaKemendag terus berupaya meningkatkan kemampuan digital pelaku usaha dalam negeri. Antara lain dengan menganggandeng perguruan tinggi hingga industri e-commerce.
Baca SelengkapnyaKepala LKPP menganalogikan lembaganya tak hanya sekadar memberi kail dan pancing, tapi juga siapkan kolam.
Baca SelengkapnyaPemerintah seharusnya sudah melakukan antisipasi dini sejak lama dalam belanja online.
Baca SelengkapnyaDia menekankan agar Kementerian Koperasi dan UKM mampu memberikan respons yang tidak biasa-biasa saja.
Baca SelengkapnyaMenkop Teten meminta agar UMKM bisa berevolusi agar memiliki daya saing.
Baca SelengkapnyaPredatory pricing merupakan praktik penetapan harga di bawah biaya produksi.
Baca Selengkapnya