Netizen: Tanggung Jawab Bikin Laper, 8 Foto Fuji Saat Kulineran Street Food di Korea
Dari ceker ayam pedas sampai tteokbokki, Fuji nggak berhenti untuk kulineran street food di Korea!
Video Fuji yang diunggah tiga hari lalu langsung jadi sorotan netizen! Dengan 7,2 juta viewers, Fuji berhasil menggoda selera kita dengan street food ala Korea yang dia cobain. Nah, di video itu, Fuji pertama kali nyobain dakbal, ceker ayam pedas yang emang jadi favorit di Korea. Biasanya, dakbal dimasak dengan direbus bareng saus pedas, gochujang. Tapi, uniknya, Fuji makan dakbal tanpa tulang loh!
Netizen: Tanggung Jawab Bikin Laper, 8 Foto Fuji Saat Kulineran Street Food di Korea
Fuji makan grilled milk cheese dan tteokbokki yang dipanggang. Street food ini disajikan seperti satai dengan topping susu kental manis. Rasanya kenyal dan ada perpaduan manis-asin. Netizen komentar laper ke Fuji!
-
Apa yang dilakukan Fuji saat ini? Saat ini, Fuji sedang berfokus menjalani ibadah Umrah di Tanah Suci.
-
Siapa yang memotret Fuji? Mengenakan Gaun Berwarna Merah Difoto oleh seorang fotografer bernama Arif Satrio, hasil jepretan Fuji terlihat anggun dan elegan saat mengenakan gaun merah.
-
Siapa yang membongkar sikap Fuji? Sikap Fuji Dibongkar Karyawan Dugaan terungkapnya sikap kerja Fuji oleh mantan karyawan yang menghebohkan.
-
Apa yang dikatakan netizen tentang penampilan Fuji? Dalam salah satu kolom komentar di akun media sosial Aaliyah, tampaknya ada sindiran kepada Fuji terkait gaya penampilannya yang dianggap kampungan, bahkan ada yang menyuarakan kritik terhadap fisiknya.
-
Siapa yang mengungkapkan tentang penghasilan Fuji? Beberapa waktu lalu, Fuji melakukan live streaming di TikTok bersama sahabatnya. Kedua membahas banyak hal, tak ketinggalan perihal prestasi. Curhatan Fuji Di video live Fuji, dia nanya temennya,"Ya achievement apa yang sudah elu gapai," jawab seseorang di sebelah Fuji. Teman Fuji nggak cuma berhenti di situ aja, dia juga ceritain berapa penghasilannya. "(prestasinya) cari uang Rp 150 juta sehari!" ucap teman Fuji.
-
Apa yang baru didapat Fuji? Fuji baru aja dapet rumah baru yang gokil abis, kayak istana gitu loh.
Makan Grilled Milk Cheese dan Tteokbokki
Ini marshmallow kubus yang isinya ice cream! Cek video Fuji untuk tahu cara bikinnya. Marshmallow dipanggang pakai torch sampai kecokelatan. Ada tiga rasa, cokelat, stroberi, dan vanila.
Makan Marshmallow Kubus
Tteokbokki, si kue beras khas Korea yang lagi hits banget! Katanya sih, biasanya dimasak dengan direbus dulu, terus digoreng pake minyak dan disiram saus gochujang.
Kue Beras Khas Korea
Walaupun di video itu cuma keliatan sedikit makanannya, tapi dari bentuk dan bungkusnya udah keliatan banget kalo Fuji lagi makan gyeran-ppang! Kalian pada tau gak apa itu gyeran-ppang? Nah, gyeran-ppang itu sejenis roti pinggir jalan yang di atasnya ada telur yang rasanya asin, gurih, dan manis. Keren banget kan, guys! Ga heran deh, Fuji keliatan banget doyan pas makan gyeran-ppang!
Makan Gyeran Ppang
Selain gyeran-ppang, Fuji juga suka makan bungeo-ppang yang punya bentuk paling unik! Bungeo-ppang ini juga nggak kalah hits dari tteokbokki. Bagi KLovers pecinta K-Drama pasti sering lihat aktor-aktrisnya makan bungeo-ppang. Makanan khas jalanan ini adalah roti ikan dengan isian kacang merah.
Makan Bungeo Ppang
Fuji bikin vlog seru deh pas ke Everland! Dia foto-foto, main Spooky Fun House, dan nyari camilan. Fuji pesen satu tusuk ayam pedas dan hot dog. Harganya cuma Rp60.000 atau ?5500 di Korea. Oh iya, Fuji juga bilang kalo rasanya tusuk ayam pedasnya ga terlalu pedas, dagingnya ga terlalu lembut, dan mirip yang di restoran Indonesia.
- FOTO: Nestapa Anjing-Anjing di Peternakan Korea Selatan, Dipelihara untuk Dijadikan Makanan
- 8 Foto Terbaru Kyra Anak Ariyo Wahab Yang Kini Kuliah di Korea Selatan
- Disebut Cocok Jadi Warlok, 8 Foto Cantik Mawar AFI yang Lagi Liburan di Korea
- 7 Potret Fuji Saat Asyik Liburan ke Korea, Dicibir Netizen karena Tak Ajak Gala
Makan Hot Dog
Tteokbokki emang wajib dicobain, guys! Fuji udah nyobain berulang kali, nih! Nah, kali ini Fuji nyobain tteokbokki yang dibumbui keju,