Pernah Tersandung Kasus Narkoba, Andika Kangen Band Kenang Masa Sulit saat Dipenjara
Tak hanya dikenal sebagai musisi, nama Andika pernah jadi sorotan saat tersandung kasus narkoba jenis ganja pada 2011 lalu. Akibatnya, Andika harus menjalani hukuman di penjara.
Maesa Andika Setiawan atau yang lebih akrab disapa Andika Kangen Band merupakan salah satu musisi yang namanya cukup populer di era 2000-an. Bersama grup musiknya Kangen Band, Andika telah mengeluarkan sejumlah album dan lagu hits.
Tak hanya dikenal sebagai musisi, nama Andika pernah jadi sorotan saat tersandung kasus narkoba jenis ganja pada 2011 lalu. Akibatnya, Andika harus menjalani hukuman di penjara.
-
Kenapa Meify Nandya nekat menjelajahi Jawa-Bali sendirian dengan motor matic? Meify Nandya memiliki ide untuk menjelajahi Pulau Jawa hingga Bali pada tahun 2018. Model nekat, perempuan muda kelahiran 8 Mei 1997 itu mengejar impiannya dengan mengendarai motor maticnya.
-
Apa yang dilakukan Ameena saat naik Bajaj? Ameena juga berfoto dengan berbagai pose di depan bajaj yang akan dia naiki.
-
Kapan mobil bekas taksi dianggap punya jarak tempuh rendah? Taksi umumnya menempuh jarak yang lebih pendek dibandingkan mobil pribadi pada tahun yang sama, karena waktu operasional taksi terbatas.
-
Kapan Jalur Pantura Jawa Barat mulai ramai pemudik motor? Sudah Ada Beberapa yang Mudik Saat kreator tersebut melalui Jalur Pantura, beberapa pemudik mulai terlihat di satu pekan jelang lebaran. Mereka sudah mulai pulang ke kampung halaman denga menggunakan sepeda motor.
-
Kapan Selvi Ananda menghadiri acara tersebut? Baru-baru ini Selvi Ananda menghadiri sebuah acara.
-
Di mana sekte pemuja sepeda motor berada? Gerakan spiritual ini bermula di Desa Chotila, Rajasthan, India, di mana para penduduk bikin kuil untuk sepeda motor dan pemiliknya yang tewas bernama Om Banna.
Keluar dari hotel prodeo, baru-baru ini pria 35 tahun ini menceritakan masa-masa sulit saat berada di dalam tahanan. Berikut kisah Andika Kangen Band selengkapnya.
Makan Seadanya
©2020 Merdeka.com
Dalam video wawancara bersama Vincent dan Desta, pelantun lagu Yolanda ini menceritakan masa-masa sulit saat menjalani hukuman. Bahkan Ia sempat makan hidangan apa adanya selama ada di rumah tahanan.
"Kalo makanan standar penjara itu gimana si?" tanya Desta.
"Makanan di sana Cadong itu serem lah, dimakan nggak bisa nggak tega, nggak di makan laper" jawab Andika dilansir dari kanal youtube TonightShowNet.
Hidup di Penjara Susah
©2020 Merdeka.com
Lebih lanjut Ia jaga menceritakan jika satu ruangan tahanan dihuni lebih dari 50 orang. Bahkan untuk tidur biasanya penghuni sel harus bergantian dengan teman lainnya.
"Satu sel berapa orang?" tanya Desta.
"Bisa 67-an orang seram, ada tidurnya berdiri, jadi pas dibuka kita olahraga orang yang berdiri tadi tidur" jawab Andika.
Cerai Saat di Penjara
©2021 Merdeka.com
Seperti yang diketahui, saat di penjara, Andika digugat cerai oleh sang Istri. Seperti jatuh tertimpa tangga, itulah yang dialami Andika saat tersandung narkoba dan dicerai istri.