MUI DKI Mau Bikin 'Mujahid Digital' Lawan Buzzer dan Bela Anies
Dia mengungkapkan, Infokom tidak bertugas di atas mimbar tapi melalui berita dan informasi yang disebarluaskan melalui Canal resmi MUI DKI seperti media sosial karena perputarannya cepat.
Ketua Bidang Infokom MUI DKI Jakarta, DR Faiz Rafdi mengharapkan, Bidang Informasi dan Komunikasi (Infokom) memiliki orang ahli atau Cyber Army untuk melawan orang-orang yang menghantam Umat Islam karena tugas utama MUI adalah Amar Ma’ruf Nahi Mungkar.
“MUI tidak usah takut untuk katakan yang Haq itu Haq. Saya punya prinsip kalau berkaitan dengan Al-Quran dan As-Sunnah tidak ada tawar menawar bagi saya,” katanya seperti dilansir dari mui.or.id, Sabtu (19/11).
-
Siapa yang Anies Baswedan temui di UGM? Masa Depan Demokrasi di Tangan Anak Muda Pada Senin (9/9) Anies hadir di Universitas Gadjah Mada (UGM) sebagai pembicara dalam acara bertajuk "Demokrasi Dalam Genggaman, Kepemimpinan Anak Muda di Era Digital".
-
Apa berita bohong yang disebarkan tentang Anies Baswedan? Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi sasaran berita bohong atau hoaks yang tersebar luas di media sosial. Terlebih menjelang Pilkada serentak 2024.
-
Apa saja yang disampaikan Anies Baswedan saat berada di UGM? Dalam kesempatan itu, Anies mengucapkan terima kasih telah diundang dalam acara tersebut.Bagi Anies, undangan untuk berdialog dengan mahasiswa di banyak kampus merupakan hal yang penting. Menurutnya, di genggaman anak-anak mudalah masa depan demokrasi ditentukan."Lewat dunia digital, kalian telah menunjukkan peran nyata menjaga konstitusi, memperkuat demokrasi, dan mengamankan cita-cita reformasi," kata Anies dikutip dari Liputan6.com.
-
Siapa yang dijemput Anies Baswedan? Calon Presiden (Capres) nomor urut satu Anies Baswedan mendatangi kediaman Calon Wakil Presiden (Cawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin di Jalan Widya Chandra IV Nomor 23, Jakarta Selatan, Jumat (22/12).
-
Apa yang disampaikan Anies Baswedan di sidang perdana PHPU? "Karena memang sebagai prinsipal di awal kami hadir menyampaikan pesan pembuka sesudah itu nanti disampaikan lengkap oleh tim hukum," kata Anies, kepada wartawan, Rabu (27/3).
-
Apa yang dititipkan Anies Baswedan kepada majelis hakim MK? Kita titipkan ke majelis hakim kepercayaan untuk menentukan arahnya ke depan. Kami yakin semoga majelis diberikan keberanian, kekuatan untuk memutus yang terbaik untuk Indonesia kedepan
“Saya berharap Infokom menjadi mujahid-mujahid digital,” tegas Mabroer.
Dia mengungkapkan, Infokom tidak bertugas di atas mimbar tapi melalui berita dan informasi yang disebarluaskan melalui Canal resmi MUI DKI seperti media sosial karena perputarannya cepat.
Untuk tingkat kota, perlu dibentuk tim khusus Siber di bawah koordinasi MUI DKI Jakarta yang nantinya membuat berita dan informasi yang akan disampaikan kepada masyarakat.
“MUI DKI juga perlu setiap hari membuat konten-konten dan setiap kegiatan MUI selalu dibuat beritanya,” jelas mantan Ketua Umum MUI Jakarta Barat itu.
Munahar juga berharap agar Infokom dan keluarga besar MUI DKI untuk bisa membela dan membantu Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan yang telah bekerja keras untuk masyarakat Ibu Kota. Sehingga jika ada Buzzer mencari kesalahan Anies, maka Infokom mengangkat keberhasilan mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu.
“Beliau ini termasuk 21 orang Pahlawan Dunia. Berita-berita saya minta MUI DKI yang mengangkatnya karena kita mitra kerja dari Pemprov DKI Jakarta,” tutupnya.
Pernyataan ini disampaikan dalam Rapat Koordinasi Bidang Infokom se-DKI Jakarta di Hotel Bintang Wisata Mandiri, Senin (11/10). Turut hadir, Ketua Komisi Infokom MUI Pusat KH Mabroer MS, Sekretaris Umum MUI DKI KH Yusuf Aman, Bendahara Umum KH Abi Ichwanuddin dan pengurus Infokom se-DKI Jakarta.
Baca juga:
KPK Buru Pihak Memperkaya Diri dalam Dugaan Korupsi Formula E
Anies Ingin Sekolah di Jakarta Punya Resiliensi terhadap Bencana
Anies Baswedan Kaji Penerapan PPKM Level Tiga di Akhir Tahun
Pemprov DKI Jakarta Diminta Lebih Cermat Soal Pemberian Dana Hibah ke Yayasan
Anies Baswedan Soal UMP DKI 2022: Belum Ditetapkan
Anies Soal Jakarta Film Week 2021: Alhamdulillah Satu Lagi Janji Tertunaikan