Bertemu Partai Komunis China, ini yang dibahas Jokowi & Menteri Rini
Song Tao ke Indonesia memenuhi undangan PDIP.
Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Kepala Polit Biro Hubungan Internasional dan Luar Negeri dari Partai Komunis China Song Tao di Istana Merdeka, Jakarta, sore ini.
Sekretaris Kabinet Pramono Anung menjelaskan, pertemuan tersebut menyepakati kedua negara untuk meningkatkan persahabatan dan juga saling beri manfaat pada tingkat pemerintah, negara maupun partai politik.
"Kebetulan Song Tao akan melakukan kunjungan ke PDIP, karena memang hadir dalam rangka memenuhi undangan PDIP," kata Pramono usai pertemuan tersebut, Rabu (13/4).
Pramono menjelaskan, pertemuan itu juga menyepakati peningkatan kerjasama antar dua negara di bidang ekonomi. Kerjasama tidak hanya yang sudah berjalan yaitu kereta cepat Jakarta-Bandung tapi juga kerjasama di bidang natural resources, energi, dan di bidang-bidang infrastruktur lainnya.
Selain Pramono Anung, turut mendampingi Presiden Jokowi yaitu Menteri BUMN Rini Soemarno dan Wakil Menteri Luar Negeri Abduraahman Mohammad Fahir.
"Itulah beberapa hal yang dibahas tadi dan tentunya ada beberapa hal yang ditugaskan ke BUMN, kebetulan hadir Menteri BUMN dan Wamenlu, untuk tindaklanjuti beberapa hal yang disampaikan pimpinan delegasi tadi," ujarnya.
Dalam pertemuan tersebut, Pramono menambahkan, Song Tao juga memberikan undangan ke Presiden Jokowi untuk menghadiri Summit G20 di yang akan digelar di Hangzhou pada bulan September mendatang.
Baca juga:
Hadiri Harlah ke-70 Muslimat NU, Jokowi asyik bermain rebana
Yusril ingin ikuti jejak Jokowi jadi gubernur lalu presiden
Jokowi minta Rizal Ramli tak bicara dwelling time di atas meja
Keberanian Jokowi boikot produk Israel menuai pujian
Jokowi ke AS: Jangan berikan janji manis ke Facebook dkk
Soal deponering, IPW menilai Jokowi tidak percaya penegak hukum
Tolak revisi UU, KPK yakin Jokowi dengar suara rakyat
-
Mengapa Jokowi mendorong kerja sama ekonomi biru dengan India? "Potensi kerja sama tersebut bisa kita dorong menuju ekonomi biru, ketahanan pangan, konektivitas maritim dan sumber daya energi laut yang berkelanjutan,"
-
Bagaimana Presiden Jokowi diajak berfoto bersama? Jokowi bersama Menhan, Panglima TNI, dan tiga kepala staf kemudian kompak berfoto bersama menggunakan jaket bomber berwarna biru tua.
-
Kapan pertemuan Jokowi dengan Presiden JAPINDA? Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan dengan Presiden Japan-Indonesia Association (JAPINDA), Fukuda Yasuo, di Imperial Hotel, Tokyo, Jepang.
-
Bagaimana cara Indonesia dan Malaysia memperkuat kerja sama bilateral mereka? Kunjungan tersebut merupakan pertemuan yang sukses, dan kedua Kepala Negara menyetujui untuk meningkatkan kerja sama di berbagai bidang, serta berkomitmen untuk menyelesaikan beberapa masalah perbatasan kedua negara.
-
Siapa saja yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Sejumlah petinggi PT Vale Indonesia Tbk bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (5/8) pagi. Petinggi PT Vale yang datang ke Istana di antaranya Direktur PT Vale Indonesia Febriany Eddy, Chairman Vale Base Metal Global Mark Cutifani, dan Chief Sustainable and Corp Affair Vale Base Metal Emily Olson.
-
Siapa yang mendampingi Presiden Joko Widodo dalam pertemuan bilateral dengan Presiden Bangladesh? Dalam pertemuan tersebut, Presiden Joko Widodo hadir didampingi oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto beserta sejumlah Menteri lainnya.