Blak-blakan soal surat pemecatan Prabowo, Wiranto keringatan
Wiranto akhirnya mau buka-bukaan soal surat rekomendasi pemberhentian Prabowo Subianto dari TNI tahun 1998.
Mantan Panglima ABRI Jenderal (Purn) Wiranto akhirnya mau buka-bukaan soal surat rekomendasi pemberhentian Prabowo Subianto dari TNI tahun 1998. Sebagai Panglima saat itu, Wiranto tentu paham benar soal surat yang dikeluarkan Dewan Kehormatan Perwira.
Saat menjawab 10 pertanyaan yang telah disiapkan, terlihat wajah dari mantan Menteri Pertahanan dan Keamanan di era Orde baru tersebut mengucur deras. Kemeja putih yang dia kenakan juga tampak basah oleh keringatnya.
"Ini bukan karena tegang tapi karena ruangannya sempit dan penuh. Apalagi lampu yang menyorot, Kayak 2.000 watt ke muka saya," tutur Wiranto sambil tertawa di Posko Forum Komunikasi Pembela Kebenaran (KPK), di Jakarta Pusat, Kamis (19/6).
Wiranto menambahkan, ruangan yang dipenuhi oleh para wartawan dan menjadi salah satu faktor. Apalagi dengan tidak adanya pendingin ruangan membuat suasana makin panas.
"Padahal ini bukan di padang pasir, ruangan ini memang penuh dan tidak ber-AC. Jadi jangan mengeluh kalau kepanasan, karena saya juga merasakannya," gurau Wiranto.
Baca juga:
Timses Prabowo: DKP produk Wiranto untuk bunuh karakter Prabowo
Wiranto: Tak mungkin Prabowo mengkudeta
Wiranto: Saya dan Prabowo itu tidak satu level
Alasan Wiranto bentuk DKP untuk adili Prabowo Subianto tahun 98
Wiranto benarkan ada persaingan para jenderal TNI
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
-
Apa yang terjadi saat Pramono Anung dan Puan Maharani bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua DPR RI sekaligus Ketua DPP PDIP Puan Maharani, terekam dalam kamera saat dirinya menarik bakal calon gubernur Jakarta Pramono Anung ke hadapan presiden terpilih Prabowo Subianto.
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Apa yang ditolak mentah-mentah oleh Prabowo Subianto? Kesimpulan Prabowo lawan perintah Jokowi dan menolak mentah-mentah Kaesang untuk menjadi gubernur DKI Jakarta adalah tidak benar.
-
Siapa yang menjadi keponakan Prabowo Subianto? Selain itu, ternyata Tommy masih memiliki hubungan keluarga dengan Prabowo, sebagai keponakan.