Brigjen Firli serah terima jabatan Kapolda NTB dengan Brigjen Juri
Selain jabatan Kapolda NTB, Sertijab juga dilakukan pada jabatan Kepala Divisi Hukum Polri yang semula diemban Irjen Agung Sabar Santoso kepada Brigjen Mas Guntur Laupe. Agung kini menjabat sebagai Wakil Inspektur Pengawasan Umum Polri.
Brigjen Firli resmi menyerahkan jabatan sebelumnya sebagai Kapolda Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Brigjen Achmat Juri yang sebelumnya menjabat Kapolda Maluku Utara. Brigjen Firli saat ini menempati jabatan baru sebagai Deputi Penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Sertijab dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Tito Karnavian di Ruang Rapat Utama (Rupatama) Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Kamis (19/4/2018).
-
Apa saja yang dilakukan Polri untuk mengamankan kunjungan Paus Fransiskus ke Jakarta? Dalam beberapa skenario untuk terjadinya pelbagai gangguan selama kunjungan Paus di Jakarta, kata Tjahyono juga telah diantisipasi. Tidak menutup seperti akan ada aksinya terorisme."Untuk ada polri pencegahan untuk dugaan tindak teroris. selama paus TFG ada skenario ada kemungkinan terburuk ada unjuk rasa, terorisme pada orang-orang yang tidak berkenan," tegas dia.
-
Di mana Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berada ketika HUT PP Polri? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Bagaimana tanggapan Polri terkait kasus Aiman Witjaksono? "Nanti kita konfirmasi dengan Polda Metro, yang jelas bahwa setiap perbuatan harus dipertanggungjawabkan, sehingga prosedur hukum juga berjalan," kata Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho di Bareskrim Polri, Selasa (5/12).
-
Kapan Polri mengatur pangkat polisi? Hal itu sesuai dengan peraturan Kapolri Nomor 3 Tahun 2016 tentang Administrasi Kepangkatan Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.
-
Kapan Prabowo Subianto menghadiri Upacara HUT Polri? Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto hadir dalam upacara HUT Polri ke-78, Senin kemarin.
-
Kapan wisuda anggota Polri di Turki? Acara tersebut diselenggarakan pada 26 Juli 2023 waktu setempat.
"Demi Allah saya bersumpah, bahwa saya selaku pejabat Polri akan setia dan taat sepenuhnya pada Pancasila, UUD 1945, dan NKRI," ucap Tito memimpin pelantikan.
Tito juga menyumpah anak buahnya itu agar profesional dan bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas kedinasan di Polri. Pejabat yang dilantik juga disumpah untuk tidak melakukan korupsi, kolusi, nepotisme, dan menerima gratifikasi.
Selain jabatan Kapolda NTB, Sertijab juga dilakukan pada jabatan Kepala Divisi Hukum Polri yang semula diemban Irjen Agung Sabar Santoso kepada Brigjen Mas Guntur Laupe. Agung kini menjabat sebagai Wakil Inspektur Pengawasan Umum Polri.
Selain itu, Brigjen Achmad Juri juga menyerahkan jabatan lamanya sebagai Kapolda Maluku Utara kepada Brigjen Naufal Yahya. Sebelumnya, Brigjen Naufal menjabat sebagai Wakapolda Kalimantan Timur.
Sertijab juga dilakukan oleh Kapolda Sulawesi Tengah yang sebelumnya diemban Brigjen I Ketut Argawa kepada Brigjen Ermi Widyanto.
Ketut dimutasi menjadi Kepala Biro Perencanaan dan Administrasi (Karo Renmin) Inspektorat Pengawasan Umum Polri setelah menjabat Kapolda Sulteng selama tiga bulan.
Sertijab juga dilakukan pada jabatan Kepala Sekretariat Umum (Kasetum) Polri dari Kombes Ratnawati Hadiwidjaya kepada Kombes Sang Made Mahendra Jaya.
Reporter: Nafiysul Qodar
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Baru tiga bulan menjabat, Kapolda Sulawesi Tengah diganti
Brigjen Firli jadi Deputi Penindakan KPK, Kapolda Malut diangkat jadi Kapolda NTB
Jabat Kepala BNN, Heru Winarko resmi naik pangkat jadi Komjen
Gagal ambil keputusan, karier eks Kapolres Banggai di Polri terancam
Polri benarkan 414 Perwira Menengah dalam posisi 'menganggur'
Kapolda Idham Aziz lakukan sertijab 10 pamen Polda Metro Jaya
Dimutasi ke Lemhannas, Irjen M Iriawan naik pangkat jadi Komjen