Bantuan beras ini berasal dari cadangan beras pemerintah (CBP) di gudang Bulog.
FOTO: Antrean Tertib Warga untuk Mendapatkan Bantuan Pangan 10 Kg Beras di Gudang Bulog
Bantuan pangan cadangan tahap kedua berupa beras 10 kilogram mulai disalurkan kepada warga masyarakat yang membutuhkan di Gudang Bulog, Jakarta, Senin (11/9/2023)
Bantuan beras ini berasal dari cadangan beras pemerintah (CBP) di gudang Bulog, yang diharapkan bisa menekan inflasi beras di dalam negeri serta fenomena alam El Nino.
Tampak warga mengantre menunggu giliran pemanggilan untuk menerima Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah di Gudang Bulog, Jakarta, Senin (11/9/2023).
Presiden telah memastikan Bulog memiliki stok beras sebanyak 2 juta ton dan masih cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.
Petugas mengambil gambar seorang warga saat menerima bantuan pangan 10 kilogram beras di Gudang Bulog, Jakarta, Senin (11/9/2023).
Stok bantuan pangan 10 Kg beras tersebut terlihat tersimpan aman di Gudang Bulog Jakarta. Beras-beras ini akan dibagian kepada warga untuk menekan inflasi beras.
Sementara itu, Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso mengatakan penyaluran bantuan pangan 10 Kg beras ini akan dilakukan selama tiga bulan, terhitung mulai dari Bulan September, Oktober hingga November.
Warga saat antre menunggu giliran pemanggilan untuk menerima Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah di Gudang Bulog, Jakarta, Senin (11/9/2023).
Bantuan beras ini diharapkan dapat menekan inflasi beras di dalam negeri serta fenomena El Nino.
Dari 6 orang yang ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi bansos beras, KPK baru menahan 3 di antaranya. Mereka yang ditahan berasal dari perusahaan swasta.
Secara khusus, rapat ini membahas kenaikan gaji TNI-Polri sebesar 8 persen. Sesuai dengan usulan Presiden Joko Widodo untuk menaikan gaji TNI-Polri tahun 2024.