Gubernur dan Istri Masih Diisolasi, 6 Pejabat Pemprov Riau Sembuh Corona
Enam pejabat eselon II yang menjabat sebagai Kepala Dinas dan Kepala Biro di Pemprov Riau dinyatakan sembuh dari Covid-19. Mereka telah melewati masa-masa pengobatan dan isolasi di rumah sakit.
Enam pejabat eselon II yang menjabat sebagai Kepala Dinas dan Kepala Biro di Pemprov Riau dinyatakan sembuh dari Covid-19. Mereka telah melewati masa-masa pengobatan dan isolasi di rumah sakit.
"Saat ini, keenam kepala dinas dan kepala biro itu sudah sembuh. Mereka sudah pulang, tapi ada yang memang diisolasi di rumah," ujar Kepala Dinas Kesehatan Riau Mimi Yuliani Nazir, Senin (14/12).
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Kapan kasus Covid-19 pertama di Indonesia diumumkan? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Kapan virus menjadi pandemi? Contohnya seperti virus Covid-19 beberapa bulan lalu. Virus ini sempat menjadi wabah pandemi yang menyebar ke hampir seluruh dunia.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
Enam pejabat eselon tersebut yakni Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Chairul Riski, Kepala Biro Administrasi Pimpinan Alzuhra Dini Alinoni, Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM, Asrizal.
Kemudian, ada juga Kepala Dinas Kebudayaan Yose Rizal, Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Herman Mahmud, serta Kepala Biro Pembangunan, Aryadi.
Sementara itu, keadaan Gubernur Riau, Syamsuar beserta istrinya Misnarni saat ini terus membaik. Namun, keduanya telah dipindahkan ke RSUD Arifin Achmad dan dipantau oleh 11 dokter. Seperti dokter paru, anestesi, spesialis jantung dan dokter penyakit dalam.
"Pak Gub dan ibu masih isolasi di RSUD Arifin Achmad, kondisinya stabil," kata Mimi.
Baca juga:
Angka Kesembuhan Covid-19 Sumut Capai 83,71 Persen
Cerita Wagub DKI Jalani 13 Hari Isolasi Mandiri Akibat Covid-19
INFOGRAFIS: Update Per 10 Desember, Total 491.975 Kasus Sembuh dari Covid-19
Sembuh dari Covid-19, Walkot Malang Sutiaji Langsung Gowes Tinjau Proyek
22 Pasien Covid-19 Klaster SMKN Semarang Sembuh dan Dipulangkan
INFOGRAFIS: Per 9 Desember, Kasus Sembuh Covid-19 Capai 3.948 Orang